Anda di halaman 1dari 2

KITA INDONESIA final

Intro
Verse 1
Kita berjuang untuk Indonesia
Bergandengan satukan tujuan
Walau rintangan didepan kita
terjang hadapi Bersama

Kita bersatu demi Indonesia


Karya, kerja membangun negara
hilangkan rasa semua perbedaan.
Bersama kita melangkah.

Chorus :
Jangan biarkan kita terpecah belah
walau berbeda kita tetap satu
NKRI adalah harga mati
Pancasila dasar negara
Interlude….

Verse 2
Berbangsa satu bangsa Indonesia
Berbahasa Indonesia
Bertanah air satu Indonesia
Jiwa raga untukmu…..Indonesia…..
Rap 1
Bersatu untuk Indonesia,
Hilangkan semua perbedaan.
Bersama kita melangkah
indonesia tanah air kita, pusaka sejak dulu kala
NKRI Harga mati,Pancasila dasar negara
Yo ayo Bersama, membangun Indonesia
satu nusa satu bangsa,berbahasa Indonesia

Back to chorus
Jangan biarkan kita terpecah belah
walau berbeda kita tetap satu
NKRI adalah harga mati
Pancasila dasar negara

Rap 2
Merah putih benderaku,berkibar dilangit biru
Bhinneka tunggal ika semboyan negara kita
Tak ada perbedaan karena semua sama
Bercerai kita runtuh bersatu kita teguh.
Jangan mau diadu domba , sampai terpecah belah.
Jangan karna ambisi , kita ribut sendiri.
Yo ayo kita bersama , bersatu jaga negara
Aku…kamu ….KITA INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai