Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

SEKRETARIAT DAERAH
Jalan RTA Milono Nomor 1 Palangka Raya, Kalimantan Tengah 73111
Telepon/ Faksimile (0536) 3235428, Laman www.kalteng.go.id, Pos-el: sekda@kalteng.go.id

Palangka Raya, 9 Maret 2024

Nomor : 556/104/V/Disbudpar800/ /Sekr.7/BKD


Sifat : Penting
Lampiran : 1 (satu) berkas
Hal : Festival Kalteng Ramadhan 1445 H

Yth. Seluruh Organisasi Perangkat Daerah


Di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah
di - Palangka Raya

Dalam rangka memeriahkan Festival Kalteng Ramadhan tahun 1445 H yang akan
diselenggarakan pada hari ke 1-7 Ramadhan, dengan ini menghimbau kepada OPD lingkup
Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah untuk berpartisipasi hadir dalam kegiatan Festival
Kalteng Ramadhan tahun 1445 H. Yang akan dirangkaikan sebagai berikut :
1. Pekan Anak Soleh yang akan dilaksanakan pada Hari ke 2 Ramadhan 1445 H, yang
terdiri dari kategori anak - anak:
a. Lomba Adzan;
b. Lomba Da’i Cilik.
2. Lomba Fashion Show Ibu – Ibu pengajian, yang dilaksanakan pada hari ke 3 Ramadhan
1445 H;
3. Lomba Habsyi kategori umum, yang dilaksanakan pada hari ke 4 Ramadhan 1445 H;
4. Lomba Qasidah kategori umum, yang dilaksanakan pada hari ke 5 Ramadhan 1445 H;
5. Lomba Bagarakan Sahur, yang diikuti oleh Remaja Masjid dan SLTP/SLTA Sederajat,
yang dilaksanakan pada hari ke 6 Ramadhan 1445 H.
Sebagaimana hal tersebut di atas, diharapkan kepada OPD yang tercantum pada
lampiran surat ini bertanggung jawab untuk menghadiri dan mengerahkan seluruh ASN dan
Tenaga Kontrak pada saat acara lomba berlangsung, serta menyediakan Doorprize
berbentuk Sembako dan Voucher belanja untuk dibagikan kepada masyarakat yang
hadir/berpartisipasi sesuai dengan jadwal OPD yang bertugas pada hari tersebut.
(terlampir/terjadwal)
Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama diucapkan terima kasih.

SEKRETARIS DAERAH,
Lampiran Surat Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah
Nomor : 556/104/V/Disbudpar800/ /Sekr.7/BKD
Tanggal : 9 Maret 2024

JADWAL OPD YANG BERTANGGUNG JAWAB PADA RANGKAIAN FESTIVAL RAMADHAN KALTENG

NO PERANGKAT DAERAH JENIS LOMBA HARI KE-


1 2 3 4
1 Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

2 Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

3 Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan


Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Tengah
Lomba Adzan Hari ke 2 Ramadhan
4
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Penelitian Hari ke 2 Ramadhan
5
Pengembangan Provinsi Kalimantan Tengah
6 Biro Kesejahteraan Rakyat Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

7 Badan Penghubung Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

8 Inspektorat Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

9 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

10 Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

11 Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan


Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi
Lomba Da’i Cilik Hari ke 2 Ramadhan
12
Kalimantan Tengah
13 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

14 Biro Administrasi Pembangunan Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan

15 RSUD dr. Doris Sylvanus Provinsi Kalimantan Tengah Hari ke 2 Ramadhan


NO PERANGKAT DAERAH JENIS LOMBA HARI KE-

1 2 3 4
Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Kalimantan hari ke 3 Ramadhan
16
Tengah
17 Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 3 Ramadhan
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan hari ke 3 Ramadhan
18
Tengah
19
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Provinsi Kalimantan Lomba Fashion Show hari ke 3 Ramadhan
Tengah
20 Badan Keuangan dan Aset Daerah Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 3 Ramadhan

21 Biro Perekonomian Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 3 Ramadhan

22 Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 3 Ramadhan


Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian hari ke 4 Ramadhan
23
Penduduk dan KB Provinsi Kalimantan Tengah
24 Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 4 Ramadhan
Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi hari ke 4 Ramadhan
25
Kalimantan Tengah
26 Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Tengah Lomba Habsyi hari ke 4 Ramadhan
Badan Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebakaran Provinsi hari ke 4 Ramadhan
27
Kalimantan Tengah
28 Biro Hukum Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 4 Ramadhan
Sekretaris DPRD Provinsi Kalimantan Tengah Provinsi Kalimantan hari ke 4 Ramadhan
29
Tengah
30 Dinas Perdagangan dan Perindustrian Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 5 Ramadhan

31 Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 5 Ramadhan

32 Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Tengah Lomba Qasidah hari ke 5 Ramadhan

33 Dinas Perpustakaan dan Arsip Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 5 Ramadhan

34 Badan Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 5 Ramadhan


NO PERANGKAT DAERAH JENIS LOMBA HARI KE-

1 2 3 4

35 Biro Organisasi Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 5 Ramadhan

36 Biro Umum Provinsi Kalimantan Tengah Lomba Qasidah hari ke 5 Ramadhan

37 Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 5 Ramadhan


Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan Provinsi hari ke 6 Ramadhan
38
Kalimantan Tengah
39 Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 6 Ramadhan
Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Peternakan Provinsi hari ke 6 Ramadhan
40
Kalimantan Tengah
41 Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 6 Ramadhan
Lomba Bagarakan Sahur
Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Kalimantan hari ke 6 Ramadhan
42
Tengah
43 Biro Pemerintahan dan Otonomi Daerah Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 6 Ramadhan

44 Biro Pengadaan Barang dan Jasa Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 6 Ramadhan

45 Biro Administrasi Pimpinan Provinsi Kalimantan Tengah hari ke 6 Ramadhan

Catatan : SEKRETARIS DAERAH,


Doorprize dapat berbentuk Voucher dengan nominal (Rp.10.000,
Rp.20.000, dan Rp.50.000) atau Sembako berupa Beras, Telur, Mie
Instan dan lain-lain.

Untuk penyerahan Doorprize dapat menghubungi CP berikut:


Sudari : 0812 2819 9655 (Doorprize)
Untuk penukaran Voucher dapat menghubungi CP berikut:
Fuad : 0857 8003 6344 (Voucher)

Anda mungkin juga menyukai