Anda di halaman 1dari 5

UJIAN AKHIR SEMESTER

SEMSTER GANJIL 2016/2017


PEOGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

Mata Kuliah : Elektronika I Waktu : 1 Jam 20 Menit


Dosen : Budi Herdiana, S.T., M.T. Sifat : Close Book

1. Jelaskan pengertian semikonduktor intrinsik & ekstrinsik !


2. Perhatikan rangkaian berikut ini:

Dari rangkaian di atas, tentukan arus pada tahanan beban 2,2 kΩ jika dioda yang terpasang
berjenis silikon.
3. Tentukan tegangan kolektor emitter (VCE) dari rangkaian transistor berikut ini:

4. Tentukan tegangan output dari rangkaian penguat op-amp inverting berikut ini:

5. Jelaskan prinsip kerja FET (Transistor efek medan) & gambarkan simbol FET tipe-N serta tipe-P !
UJIAN AKHIR SEMESTER
SEMSTER GANJIL 2016/2017
PEOGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

Mata Kuliah : Pengukuran Listrik Waktu : 1 Jam 15 Menit


Dosen : Budi Herdiana, S.T., M.T. Sifat : Tutup Buku

1. Sebutkan jenis kesalahan dalam sebuah pengukuran beserta sumber kesalahannya!

2. Jelaskan prinsip kerja jembatan arus searah !

3. Tentukan arus galvanometer dari rangkaian jembatan arus searah berikut ini:
diketahui : R1=1 k Ω ; R2=1 , 6 k Ω ; R3=3 , 5 k Ω ; R 4=7 ,5 k Ω; R g=200 Ω ; E=6 V

4. Jelaskan bagaimana prosedur mengukur tegangan & frekuensi pada alat ukur osiloskop !

UTAMAKAN KEJUJURAN DAN PERCAYA PADA KEMAMPUAN YANG DIMILIKI

GOOD LUCK……….!
UJIAN AKHIR SEMESTER
SEMSTER GANJIL 2016/2017
PEOGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

Mata Kuliah : Sistem Komunikasi Digital Waktu : 1 Jam 30 Menit


Dosen : Budi Herdiana, S.T., M.T. Sifat : Close Book

1. Gambarkan dan jelaskan blok sistem komunikasi digital secara umum !

2. Sebuah sumber informasi DMS memiliki symbol S={s1 , s 2 , s 3 ,} dengan masing-


1 1 1
masing probabilitasnya p1= , p2= , p3= . Tentukan entropy untuk masing-
4 2 4
masing sumber informasinya

3. Tentukan keluaran Source Coding dengan prosedur Huffman untuk keluaran DMS
sebanyak 5 simbol dengan peluangnya antara lain : 0,4; 0,1; 0,2;0,2; 0,1
UJIAN AKHIR SEMESTER
SEMSTER GANJIL 2016/2017
PEOGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

Mata Kuliah : Dasar Teknik Elektro Waktu : 1 Jam 20 Menit


Dosen : Budi Herdiana, S.T., M.T. Sifat : Close Book

1. Tentukan arus rangkaian berikut ini dengan menggunakan teorema Thevenin:


R1

Vin 12 V
2Ω R2 0.4Ω RL

R3

2. Jelaskan secara lengkap intisari atau kesimpulan apa yang anda berikan terkait hasil
laporan tugas besar yang telah anda presentasikan!

3. Jelaskan definisi “teknologi” menurut Alvin Toffler !


UJIAN AKHIR SEMESTER
SEMSTER GANJIL 2016/2017
PEOGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

Mata Kuliah : Sistem Komunikasi Bergerak Waktu : 1 Jam 20 Menit


Dosen : Budi Herdiana, S.T., M.T. Sifat : Open Book

1. Jelaskan apa yang dimaksud frekuensi re-use dan handover !

2. Sebutkan beberapa teknologi komunikasi bergerak yang termasuk pada generasi :


a. 2G
b. 2,5G
c. 3G
d. 3,5G
e. 4G

3. Gambarkan arsitektur teknologi seluler GSM & LTE !

4. Jelaskan beberapa perbedaan utama antara teknologi 2G, 3G, 4G dan 5G !

Anda mungkin juga menyukai