Anda di halaman 1dari 2

Jenis Pembiakan Vegetatif Alami

No Gambar Jenis Keterangan


1 Tunas/ Anakan Tunas merupakan bagian
tumbuhan yang baru dan
jika ditanam akan tumbuh
menjadi tanaman baru

Contoh tanaman yang


berkembang biak dengan
tunas:
- Cemara
- Bambu
- Pisang
- Tebu
- Cocor bebek
2 Umbi Lapis Umbi Umbi Merupakan bagian
- Umbi Lapis tanaman yang membengkak
- Umbi batang di dalam tanah karena
- Umbi akar menyimpan cadangan
makanan.

Tiga jenis Pembiakan Umbi:

Umbi Lapis
Umbi Batang
Merupakan umbi yang
berlapis lapis dan tumbuh
tunas di bagian tengahnya.

Umbi Batang
Merupakan batang yang
tumbuh di tanah
Umbi Akar
Umbi akar
Merupakan akae yang
tumbuh dan membesar di
dalam tanah karena
menyimpan cadangan
makanan pada tanaman
3 Geragih Geragih adalah batang yang
menjalar di atas permukaan
tanah dan apabila batang
tersebut tertimbun dengan
tanah, maka akan tumbuh
menjadi tanaman baru
4 Stolon Stolon menyerupai
perkembangbiakan geragih
dan rhizome, namun
perbedaanya terletak pada
batang yang menjalar
berada di bawah permukaan
tanah
5 Rizhoma Rizhoma adalah batang
tumbuhan yang tumbuh
menjalar di bawah
permukaan tanah dan dapat
menghasilkan tunas serta
akar baru dari bagian ruas
ruasnya.
Pembiakan Buatan
No Gambar Jenis Keterangan
1 Cangkok

2 Okulasi
3 Setek
4 Menyambung
5 Merunduk

Anda mungkin juga menyukai