Anda di halaman 1dari 2

A.

COMMAND LINE INTERFACE (CLI)


 Antarmuka dengan mengetikkan perintah langsung
Missal : menampilkan direktori

 Shell : Implementasi CLI pada OS berbasis UNIX.


B. GRAPHICAL USER INTERFACE (GUI)
 Antarmuka yang berinteraksi dengan Grafis.
 Sebagian OS menyediakan CLI dan GUI.
- Windows dan MacOS memiliki GUI Terintregasi.
- Linux bias memilih desktop environment.
C. SYSTEM CALL
 Antarmuka pemograman atau application progamming interface (API)
 Penggunaan :
-Win32 untuk windows
-POSIX untuk linux
 Bahasa Pemograman : Assembly, C, C++
D. SIDTEM OPERASI BERDASARKAN STRUKTUR :
 Struktur OS :
- Monolithic
- Layered
- Microkernel
- Modular
- Hybrid
 Monolithic
Memiliki dua level fungsional : User mode, kernel mode.
 Layered
Dibagi menjadi beberapa lapisan :
- Layer 0: Hardware
- Layer N: User Interface.
E. SISTEM OPERASI BERDASARKAN JUMLAH PENGGUNA DAN PROGRAM YANG DAPAT
DIJALANKAN.
 OS :
- Single user – single tasking
- Multi user – single tasking
- Single user – multi tasking
- Multi user – multi tasking.
F. SISTEM OPERASI DAN APLIKASI : MENURUT SIFATNYA
 OS :
- Open source
- Free Software
- Freeware
- Lincensed atau Closed source

Anda mungkin juga menyukai