Anda di halaman 1dari 2

TIMELINE DAN JOBDESK PANITIA PEMILU RAYA KBM POLTEKKES

KEMENKES DENPASAR 2024

A. TIMELINE
- Open Recruitment : Rabu, 15 November 2023 s.d Rabu, 22 Nove,ber 2023
- Wawancara Panitia : Kamis, 22 November 2023 dan Jumat, 23 November 2023
- Pengumuman hasil wawancara : Jumat, 1 Desember 2023
- Rapat Perdana : Sabtu, 2 Desember 2023
- Gladi Sidang PEMIRA : Jumat, 19 Januari 2024
- Sidang PEMIRA : Sabtu, 20 Januari 2024
- Gladi ORASI CAPRESMA : Jumat, 23 Februari 2024
- ORASI CAPRESMA : Sabtu, 24 Februari 2024
- Gladi ttd dan pembacaan Berita Acara hasil pemilihan : Kamis, 29 Februari 2024
- Puncak PEMIRA : Jumat, 1 Maret 2024

B. Jobdesk Open Recruitment


- Inti :
1. Membuat Grup WA untuk Panitia PEMIRA 2024
2. Membuat Grup WA Calon Panitia OR
3. Membuat pertanyaan terkait Inti
- Acara :
1. Merancang alur, rundown, dan mekanisme wawancara
2. Membagi sesi wawancara calon panitia
3. Membuat pertanyaan umum untuk wawancara
4. Membuat pertanyaan terkait Sie Acara
- Kesekretariatan :
1. Membuat surat peminjaman ruangan wawancara
2. Membuat dan merancang isi google form Open Recruitment Panitia
3. Mempersiapkan berkas keperluan wawancara baik untuk panwasra maupun untuk
calon panitia pada saat wawancara (CONTOH : Formulir pendaftaran, Absensi,
dll)
4. Membuat pertanyaan terkait Sie Kesekretariatan
- Humas :
1. Menyebarluaskan informasi Open Recruitment Panitia ke seluruh HMJ di
Lingkungan Poltekkes Kemenkes Denpasar
2. Membuat pertanyaan terkait Sie Humas
3. Membuat caption open recruitment untuk disebarluaskan
- PDD :
1. Mempersiapkan feed OR Panitia
2. Membuat Google Form OR Panitia
3. Membuat Video Coming Soon PEMIRA 2023 (MUNGKIN)
4. Membuat pertanyaan terkait Sie PDD
- Perlengkapan :
1. Mempersiapkan segala jenis perlengkapan untuk wawancara panitia (ruangan,
sound, mic, dll)
2. Membuat pertanyaan terkait Sie Perlengkapan
- Konsumroh :
1. Mebanten pada saat melaksanakan kegiatan wawancara
2. Membuat pertanyaan terkait Sie Konsumroh

Anda mungkin juga menyukai