Anda di halaman 1dari 4

BEDAH KISI-KISI PSAJ PPKn No 1-10

1. Perisai pada dada burung Garuda Pancasila di dalamnya terdapat lambang ….


a. Pulau-pulau Indonesia
b. Kekayaan alam Indonesia
c. Kerukunan antar daerah
d. Sila-sila pada Pancasila
2. Jumlah bulu setiap sayap pada burung Garuda Pancasila berjumlah hal itu sesuai dengan …
a. Tanggal kemerdekaan Indonesia
b. Jumlah pulau besar di Indonesia
c. Jumlah sila dalam Pancasila
d. Tanggal kelahiran Pancasila
3. Banyaknya bulu pada leher burung Garuda Pancasila berjumlah ….
a. 20 helai
b. 35 helai
c. 45 helai
d. 50 helai
4. Negara Indonesia mempunyai lambang negara yaitu ....
a. Garuda Pancasila
b. Pita Bhinneka Tunggal Ika
c. Pancasila
d. Bendera Merah Putih
5. Makna yang terkandung pada jumlah bulu pada sayap adalah ….
a. hari kemerdekaan bangsa Indonesia
b. tanggal kemerdekaan bangsa Indonesia
c. bulan kemerdekaan bangsa Indonesia
d. tahun kemerdekaan bangsa Indonesia

6. Bunyi sila Pancasila yang dilambangkan rantai emas adalah ….


a. Ketuhanan Yang Maha Esa
b. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
c. Keadilan yang adil dan beradab
d. Kemanusiaan yang adil dan beradab
7. Sila Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan, dalam
perisai Burung Garuda disimbolkan dengan...
a. Rantai.
b. Pohon Beringin.
c. Kepala Banteng.
d. Padi dan Kapas.
8. Gambar rantai pada perisai yang terdapat pada Burung Garuda merupakan perwujudan dasar dari
Pancasila yaitu sila...
a. Ketuhanan Yang Maha Esa.
b. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab.
c. Persatuan Indonesia.
d. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia.
9. Makna simbol padi dan kapas dalam Pancasila adalah...
a. Persatuan dan kesatuan.
b. Tenaga Pembangunan.
c. Kekuatan bangsa.
d. Kemakmuran dan kesejahteraan.
10. Di bawah ini yang bukan merupakan sikap pengamalan dari sila-sila Pancasila adalah...
a. Tidak memaksakan pendapat kepada orang lain.
b. Menggunakan produksi dalam negeri.
c. Saling menghormati dengan sesama daerah saja.
d. Mengembangkan sikap adil terhadap sesama.
11. Bunyi sila Pancasila yang ketiga adalah...
a. Ketuhanan Yang Maha Esa.
b. Kemanusiaan yang adil dan beradab.
c. Persatuan Indonesia.
d. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
12. Rumusan Dasar Negara yaitu Persatuan, kekeluargaan dirumuskan pada tanggal 31 Mei 1945 oleh…
a. Ir Soekarno
b. Mr. Mohammad Yamin
c. Dr.KRT Radjiman Wedyodiningrat
d. Soepomo
13. Berikut ini yang bukan gagasan yang dikemukakan Mr. Muh Yamin mengenai dasar negara Indonesia
pada sidang pertama BPUPKI pada tanggal 29 Mei 1945 adalah ….
a. Kekeluargaan
b. Peri kebangsaan
c. Peri kemanusiaan
d. Kesejahteraan rakyat
14. Perhatikan rumusan dasar negara berikut!
1) Peri kebangsaan
2) Peri kemanusiaan
3) Peri ketuhanan
4) Peri kerakyatan
5) Kesejahteraan sosial
15. Gambar tokoh perumus dasar negara tersebut adalah ….
A. B. C. D.

16. Intermasionalisme atau peri kemanusiaan merupakan salah satu gagasan tentang dasar Negara yang
disampaikan oleh tokoh bernama ....
a. Mr. Mohammad Yamin
b. Dr. Soepomo
c. Ir. Soekarno
d. Mohammad Hatta
17. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) tidak mengganggu teman yang sedang melakukan ibadah
(2) tidak bergaya hidup mewah
(3) menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
(4) menghargai hasil karya orang lain
(5) mendengarkan pendapat orang lain dengan bijak
Perilaku yang menunjukkan sikap yang sesuai dengan sila Pancasila yang berlambang padi dan kapas
adalah ….
a. (1), (2), dan (3)
b. (2), (3), dan (4)
c. (2), (3), dan (5)
d. (3), (4), dan (5)
18. Perhatikan tabel berikut!
Nilai Pancasila Simbol Sila Pancasila
I Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha a
Esa

II Mengembangkan sikap tenggang b


rasa
III Mengembangkan rasa bangga dan c
cinta tanah air

IV Mengutamakan musyawarah dalam d


mengambil keputusan

V Mengembangkan sikap adil terhadap e


sesama

Pasangan nilai Pancasila beserta lambangnya yang benar adalah ….


a. I-d, II-A, III-b, IV-c, V-e
b. I-d, II-e, III-c, IV-b, V-a
c. I-d, II-e, III-b, IV-c, V-a
d. I-d, II-b, III-c, IV-a, V-e

19. Pak Anton adalah orang yang sibuk sehingga ia sering meninggalkan kegiatan kerja bakti. Sikap yang dimiliki oleh
Pak Anton bertentangan nilai-nilai Pancasila sila yang dilambangkan ....
a. bintang
b. rantai emas
c. pohon beringin
d. kepala banteng

Berdasarkan cerita di atas, sila yang sesuai dengan penerapan nilai-nilai Pancasila adalah sila ke …
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4

20. Perilaku dalam kehidupan sehari-hari yang mencerminkan nilai-nilai Pancasila yang berlambangkan
pohon beringin adalah ….
a. Pak Tono rela membatalkan rekreasi bersama keluarganya demi mengikuti kerja bakti memperbaiki
jembatan rusak yang diadakan di kampungnya
b. Tirta mempersilakan Ahmad untuk melaksanakan solat duhur pada waktu belajar kelompok
c. Bu Nuri bersama siswanya mengadakan penggalangan dana untuk korban bencana banjir di Pasar
Kliwon
d. Siswa kelas 6 mengadakan musyawarah untuk menentukan obyek wisata yang akan dikunjungi
bulan Juni nanti
21. Perhatikan gambar!

Perilaku yang sesuai dengan nilai Pancasila yang berlambang rantai emas adalah ….
a. bersyukur pada Tuhan karena selamat dari bencana banjir dan tidak ada korban jiwa
b. melaksanakan musyawarah dengan masyarakat sekitar untuk mencegah terjadinya bencana banjir
berikutnya
c. membantu korban bencana alam dengan memberikannya tempat mengungsi beserta bahan makanan
d. berdoa kepada Tuhan agar banjir lekas surut dan melapor kepada kepala desa

22. Perhatikan gambar!

Hak yang diperoleh anak seperti pada gambar adalah ….


a. mendapat uang saku sebanyak-banyaknya
b. menjadi anak satu-satunya yang paling disayangi
c. mendapat kasih sayang dari kedua orang tua
d. mendapat kesempatan bermain tanpa mengenal waktu

23. Perhatikan!
(1) menjaga keamanan dan ketentraman di lingkungan masyarakat
(2) membantu meringankan pekerjaan rumah sesuai kemampuan
(3) membantu tetangga yang sedang mengalami kesusahan
(4) mematuhi nasihat dan perintah orangtua
(5) mengikuti pembelajaran dengan sungguh-sungguh
(6) mendapat ilmu pengetahuan
(7) mengikui upacara bendera dengan khidmat
Berikut ini kewajiban anak di rumah, sekolah, dan masyarakat yang benar ditunjukkan oleh nomor ….
di rumah di sekolah di masyarakat
A 1, 4 5, 6 2, 3
B 2, 4 5, 6 1, 3
C 1, 4 5, 7 2, 3
D 2, 4 5, 7 1, 3
24. Perhatikan pernyataan berikut!
a. sesuatu yang harus dilaksanakan oleh sesorang, dan jika tidak melakukan suatu hal tersebut maka
akan mendapatkan sanksi.
b. kesadaran manusia akan tingkah laku atau perbuatan baik yang disengaja maupun tidak disengaja.
c. sesuatu yang didapatkan setelah melakukan kewajiban tertentu
d. kuasa untuk menerima atau melakukan sesuatu hal yang semestinya diterima atau dilakukan pihak
tertentu
Pengertian dari hak ditunjukkan oleh huruf ….
a. (d)
b. (c)
c. (b)
d. (a)

25. Berikut ini tindakan yang mencerminkan pelaksanaan hak dan kewajiban yang seimbang di sekolah yang
benar adalah ….
a. Randi berhak memilih ekstrakurikuler yang sesuai keinginannya dan ia telah melaksanakan
kewajibannya yaitu piket sesuai jadwal
b. Rendi berhak tidak mengikuti upacara bendera karena ia telah mengerjakan tugas-tugasnya di rumah
c. Reno berhak mendapatkan uang saku yang banyak karena ia telah disiplin dalam melaksanakan
upacara bendera
d. Rico berhak mendapat kasih sayang orangtuanya karena ia telah melaksanakan kewajiban membantu
pekerjaan orangtuanya di rumah

26. Berikut ini pasangan yang tepat antara bentuk tanggung jawab beserta perwujudannya dalam kehidupan
sehari-hari adalah ….

Tanggung Jawab Wujud tanggung jawab


A Diri sendiri Menjalankan perintah Tuhan
B Keluarga Menjaga kebersihan tubuh
C Masyarakat Menjaga kebersihan lingkungan rumah
D Bangsa dan negara Membayar pajak tepat waktu
27. Perhatikan kalimat berikut !
Andi sedang sakit. Ibu kemudian mengantarnya ke dokter. Pernyataan yang tepat berdasarkan peristiwa
tersebut adalah ....
a. Andi telah melaksanakan kewajibannya sebagai seorang anak.
b. lbu melaksanakan kewajibannya sebagai orang tua.
c. Ibu memperoleh haknya sebagai orang tua dalam keluarga.
d. Andi memperoleh haknya sebagai orang tua.
28. Tiap warga negara Indonesia mempunyai hak dan kewajiban. Salah satu kewajiban sebagai warga
negara adalah ....
a. membayar pajak
b. memperoleh perlindungan hukum
c. mendapatkan pendidikan 12 tahun
d. menyediakan lapangan pekerjaan dan penghidupan yang layak

Anda mungkin juga menyukai