Anda di halaman 1dari 9

DOKUMEN NEGARA

SANGAT RAHASIA

UJIAN SEKOLAH

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

PKN K2024-SMK
TAHUN
PELAJARAN
2023/2024
KURIKULUM 2013

PPKN P1
SMK
UTAMA

PEMERINTAH KABUPATEN KAIMANA

MATA PELAJARAN

Mata Pelajaran : PPKN


PKN K2024-SMK
Jenjang : SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
WAKTU PELAKSANAAN

Hari/Tanggal :

Jam :

PETUNJUK UMUM

1. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Akhir Sekolah(LJUS) yang
tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk di LJUS.
2. Berilah tanda slang (X) di depan nama mata ujian pada LJUS.
3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut.
4. Jumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 (empat) pilihan.
5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya.
6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas,
rusak, atau tidak lengkap.
7. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan.
8. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu
hitung lainnya.
9. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
10. Lembar soal tidak boleh dicoret-coret.

1. Setiap manusia memiliki hak dasar b. Hak hidup


sebagai anugerah Tuhan Yang Maha c. Hak beragama
Esa, yaitu… d. Hak berkebudayaan
a. Hak asasi e. Hak berpolitik

PKN K2024-SMK
2. Dalam asasi manusia ada kehidupana 7. Kabinet yang bertanggung jawab
sehari-hari yang sesuai dengan nilai- kepada presiden dalam
nilai pancasila disebut dengan… melaksanakan tugasnya, disebut
a. Kebebasan kepemilikan yang kabinet…
diberikan a. Libertarian
b. Bias menerima agama tanpa b. Sosial
adanya batasan c. Penghubung
c. Saya mempunyai martabat yang d. Parlemen
sangat mulia e. Presiden
d. Kebebasan dalam berekspresi 8. Posisi tertinggi dalam undang-
e. Dapatkan pengajaran undang adalah…
3. Salah satu upaya penegakan HAM di a. Konstitusi dasar
Indonesia, yaitu dibuatkan peraturan b. Pancasila
perundang-undangan tentang hak c. Peraturan daerah
asasi manusia yang di atur dalam… d. Peraturan pemerintah
a. Undang-undang No. 5 Tahun e. hukum
1998 9. upaya bela Negara merupakan sikap
b. Keppres No. 181 Tahun 1998 dan perilaku warga Negara yang
c. Undang-undang No. 26 Tahun dijiwai oleh kecintaan kepadanegara
2000 berdasarkan…
d. Undang-undang No. 39 Tahun a. Bhineka tunggal ika
1999 b. Pancasila dan UUD 1945
e. Keppres No. 129 Tahun 1998 c. Burung garuda
4. Pancasila sebagai norma dasar d. Integrasi nasional
Negara yang fundamental, artinya… e. Bendera pusaka
a. Aturan yang menjadi acuan 10. Dibawah ini yang bukan alat
dalam berperilaku pemersatu bangsa, yaitu…
b. Aturan pokok untuk menjalankan a. Dasar Negara pancasila
kedaulatan rakyat b. Integrasi
c. Aturan pokok untuk mengatur c. Lambang negara burung garuda
kehidupan bangsa dan Negara d. Bendera merah putih
d. Kaidah Negara yang berlaku e. Lagu kebangsaan Indonesia raya
untuk selamanya 11. Integrasi berasal dari bahasa inggris,
e. Aturan pokok yaitu
5. Peraturan yang mengamandemen a. Integrate
konstitusi 1945 ada di… b. Integrade
a. Pasal 36 UUD 1945 c. Graduate
b. Pasal 35 UUD 1945 d. Politis
c. Pasal 37 UUD 1945 e. Antropologis
d. Pasal 27 UUD 1945 12. Berikut merupakan factor
e. Pasal 30 UUD 1945 pembentuk integrasi, kecuali…
6. Berikut ini adalah tujuan konstitusi, a. Adanya rasa senasib
kecuali… b. Adanya ketidak puasan
a. Berikan batasan dan control c. Adanya ideologi nasional
kekuasaan politik d. Semangat persatuan
b. Kekuatan pembebasan e. Adanya rasa cinta tanah air
c. Lindungi hak asasi manusia 13. Setiap warga negara berhak dan
d. Pedoman administrasi Negara wajib ikut serta dalam upaya
e. Pedoman untuk pembubaran pembelaan negara pada…
negara a. Pasal 29 ayat 2

PKN K2024-SMK
b. Pasal 27 ayat 2 18. Salah satu contoh implementasi
c. Pasal 27 ayat 3 wawasan nusantara di sekolah
d. Pasal 29 ayat 3 adalah…
e. Pasal 28 a. Mengikuti program pertukaran
14. Dibawah ini yang bukan faktor pelajar ke Negara lain
penghambat integrasi nasional b. Bercanda dan ngobrol saat
adalah… mengikuti upacara bendera
a. Kurannya penghargaan c. Menghindari kegiatan seminar
b. Kurannya toleransi yang bertemakan kebangsaan
c. Kurannya kesadaran d. Mengikuti teman untuk bolos
d. Penggunaan bahasa Indonesia sekolah
e. Adanya ketidak puasan e. Tidak tertarik dan tidak
15. Indonesia adalah negara kesatuan mengikuti kegiatan
dengan batas-batas wilayahnya ekstrakurikuler pramuka
ditentukan berdasarkan letak 19. Reboisasi merupakan salah satu
gografis territorial baik di darat upaya dalam penghijauan kembali
maupun di laut. Berdasarkan hal hutan yang gundul, dalam
tersebut perbatasan wilayah pemahaman saya sebagai warga
Indonesia disebelah utara pulau Negara upaya ini merupakan salah
Kalimantan berbatasan dengan satu wawasan kebangsaan dalam
Negara… bidang…
a. India a. Sosial dan budaya
b. Thailand b. Kemampuan penduduk
c. Singapura c. Pertahanan dan keamanan
d. Australia d. Kekayaan alam
e. Malaysia e. Posisi silang Negara indonesia
16. Ancaman yang menggunakan 20. Fungsi wawasan nusantara sebagai
kekuatan bersenjata yang konsep ketahanan nasional adalah…
terorganisir yang dinilai mempunyai a. Sebagai konsep dalam
kemampuan yang membahayakan pembangunan, pertahanan,
kedaulatan Negara, keutuhan keamanan, dan kewilayahan
wilayah adalah ancaman… b. Pembatasan Negara untuk
a. Terorisme menghindari sengketa antar
b. Spionasme Negara
c. Militer c. Mencakup kesatuan politik dan
d. Konflik perbatasan kesatuan pertahanan keamanan
e. Sab otase d. Menjamin perwujudan,
17. Kata wawasan dalam definisi persatuan, dan kesatuan segenap
wawasan nusantara mengandung aspek kehidupan nasional
arti… e. Pandangan geopolitik Indonesia
a. Cara berpendapat, cara pandang, sebagai satu kesatuan pada
dan cara tinjau individu seluruh wilayah dan segenap
b. Cara pandang, cara melihat, dan kekuatan negara
cara tinjau individu 21. Orientasi yang berupa pengetahuan,
c. Cara tinjau, cara pandang, cara wawasan, kepercayaan dan
melihat keyakinan warga terhadap objek
d. Cara melihat, cara pandang, dan politik disebut orientasi…
cara berpendapat a. Negatife
e. Cara tinjau, cara berpendapat, b. Positif
cara melihat c. Evaluatif

PKN K2024-SMK
d. Efektif d. Keadilan sosial
e. Kognitif e. Pluralis
22. Budaya politik yang memungkinkan 27. Seharusnya penyelenggaraan
berkembangnya demokrasi adalah… pemerintahan dilakukan dengan cara
a. Budaya politik parokial yang…
b. Budaya politik subyek a. Terbuka
c. Budaya politik subyek-parokial b. Kekeluargaan
d. Budaya politik subyek-partisipasi c. Terselubung
e. Budaya politik pastisipasi d. Terpercaya
23. Contoh wujud kebudayaan politik e. Harmonis
dalam bentuk fisik adalah… 28. Pentingnya keterbukaan dalam
a. Tata karma dan etika politik kehidupan berbangsa dan bernegara
b. Pidato kenegaraan Presiden RI adalah teori demokrasi pemerintah
c. Sumpah pemuda 28 Oktober yang terbuka bersifat…
d. Penyampaian visi dan misi calon a. Kulturasial
bupati b. Equalisial
e. Atribut partai politik c. Tradisional
24. Demokrasi adalah pemerintahan d. Esensial
yang berasal dari rakyat, oleh rakyat, e. Faktual
dan untuk rakyat adalah pendapat… 29. Dalam menjalin hubungan
a. F.D. Rosevelet internasional, setiap Negara harus
b. Abraham Lincoln memperhatikan beberapa hal,
c. Brigham Powell kecuali…
d. J.J Rousseau a. Dengan kerja sama internasional,
e. Montesquieu itu berarti mempertahankan
25. Perhatikan pernyataan-pernyataan di kedaulatan
bawah ini! b. Dengan kerja sama internasional,
1) Menyelesaikan pertikaian secara berarti saling ketergantungan
damai dengan Negara lain
2) Menjamin tegaknya perubahan c. Dengan kerja sama internasional
secara dinamis berarti melakukan koeksistensi
3) Perlindungan kontitusional d. Dengan kerja sama internasional
4) Pengakuan terhadap keragaman berarti mempromosikan
5) Pemilihan umum yang bebas kesejahteraan masyarakat
Dari pernyataan di atas, yang e. Sebagai Negara tidak mungkin
merupakan nilai-nilai demokrasi memenuhi kebutuhan anda
adalah… sendiri tanpa negara lain
a. 1, 2, dan 3 30. Tahap terakhir dari perjanjian
b. 1, 2, dan 5 internasional adalah…
c. 3, 4, dan 5 a. Persiapan
d. 2, 3, dan 4 b. Pengawasan
e. 2, 4, dan 5 c. Ratifikasi
26. Salah satu karakter masyarakat d. Perusahaan
madani adalah ruang lingkup public e. Perundingan
yang bebas sebagai sarana untuk 31. Perjanjian lebih dari dua Negara,
mengemukakan pendapat, disebut sebagai perjanjian…
merupakan pengertian… a. Internasional
a. Free public sphere b. Antara bangsa
b. Toleran c. Antara benua
c. Demokratis d. Bilateral

PKN K2024-SMK
e. Multilateral c. Nilai-nilai dasar pancasila harus
32. Lembaga yang berhak memutuskan menjadi pegangan para pejabat
sengketa internasional adalah… Negara
a. Mahkama internasional d. Nilai-nilai dasar pancasila dapat
b. Perjanjian internasional ditafsirkan sebagai hokum tuhan
c. Hukum internasional e. Nilai-nilai dasar pancasila hanya
d. Hubungan internasional merupakan selogan belaka
e. Organisasi 37. Pancasila sebagai sumber nilai yang
33. Mahkama internasional memiliki dilaksanakan dalam kehidupan
wewenang sebagai berikut… bermasyarakat, berbangsa dan
a. Untuk mengatasi batas-batas bernegara, dengan demikian sebagai
Negara sumber nilai pancasila memiliki
b. Memeriksa perselisihan antara makna…
Negara PBB yang diserahkan a. Etika dalam pergaulan bangsa
kepada mahkama internasional Indonesia dengan bangsa-bangsa
c. Untuk melindungi bangsa dan lain didunia yang sederajat
Negara b. Etika dalam kehidupan remaja
d. Untuk mengatur perjanjian bangsa Indonesia sebagai
internasional generasi penerus bangsa
e. Untuk mengatur hubungan c. Dasar moral tentang etetika yang
internasional berkaitan dengan tingkah laku
34. Asas hukun internasional yang antar golongan
didasarkan pada wewenang Negara d. Dasar moral tentang baik buruk
untuk melindungi dan mengatur berkaitan dengan sikap dan
kehidupan masyarakat adalah… tingkah laku bangsa Indonesia
a. Teritorial e. Etis moral yang menjadi
b. Kebangsaan pedoman pejabat Negara dalam
c. Kepentingan umum menjalankan pemerintahan
d. Naturalis 38. Ideologi pancasila yang bersifat
e. Positivisme dinamis memberikan dampak positif
35. Metode yang digunakan untuk terhadap perubahan dan
mencapai penyelesaian sebuah perkembangan bangsa Indonesia.
sengketa dengan cara mendirikan Alasan bangsa Indonesia
sebuah komisi atau badan yang membutuhkan pancasila sebagai
bersifat internasional, merupakan ideology terbuka karena ideology
metode diplomatic… pancasila…
a. Mediasi a. Bersifat terbuka terhadap
b. Negosiasi masuknya pengaruh positif
c. Konsoliasi perkembangan jaman
d. Inquiry b. Sangat bersifat statis terhadap
e. Traktat perubahan dan perkembangan
36. Pancasila sebagai ideologi terbuka jaman
yang mengandung makna… c. Selalu berkembang sesuai
a. Nilai-nilai dasar pancasila tidak dengan kepentingan dan tujuan
dapat dirubah oleh siapapun penguasa
b. Nilai-nilai dasar pancasila itu d. Sangat terbuka terhadap seluruh
dapat dikembangkan sesuai dampak negative perkembangan
dengan dinamika kehidupan jaman
bangsa Indonesia dan tuntutan
perkembangan jaman

PKN K2024-SMK
e. Bersifat statis dan bersifat a. 1, 2, dan 3
dinamis terhadap perubahan dan b. 5, 4, dan 2
perkembangan jaman c. 2, 3, dan 4
39. Dalam menentukan sikap terhadap d. 4, 5, dan 1
pelaksanaan sistem pemerintahan e. 3, 1, dan 5
Indonesia, kita hendaknya… 43. Peraturan perundang-undangan yang
a. Berpedoman kepada sejarah mengatur tentang pers di indonesia
ketatanegaraan kita adalah…
b. Menyesuaikan dengan ilmu a. UU No. 40 Tahun 1999
pengetahuan b. UU No. 39 Tahun 1999
c. Berpedoman kepada pengalaman c. UU No. 42 Tahun 1999
berharga di masa lalu d. UU No. 20 Tahun 2003
d. Tidak mencontoh dan meniru e. UU No. 32 Tahun 2004
Negara besar 44. Berikut yang bukan fungsi pers
e. Sesuai dengan watak dan adalah…
kepribadian sendiri a. Media informasi
40. Hak warga Negara untuk ikut serta b. Pendidikan
dalam pemerintahan diatur dalam c. Kontrol sosial
UUD Negara RI dalam pasal… d. Lembaga politik
a. 27 UUD 1945 e. Hiburan
b. 28 UUD 1945 45. Landasan operasional pers nasional
c. 29 UUD 1945 adalah…
d. 30 UUD 1945 a. Pancasila
e. 31 UUD 1945 b. UUD 1945
41. Dilihat dari sejarah, Negara yang c. Kode etik jurnalistik
pertama kali menganut sitem d. UU pokok pers
pemerintahan parlementer adalah… e. Ketetapan MPR
a. Amerika serikat 46. Globalisasi pada dasarnya
b. Belanda merupakan penyatuan masyarakat
c. Prancis dunia dalam satu jaringan. Kondisi
d. Indonesia ini menyebabkan seluruh masyarakat
e. Inggris di dunia menjadi satu komunitas. Hal
42. Selain sebagai media penyampaian ini karena di dorong oleh
informasi, pers juga mempunyai perkembangan…
peran umum sebagai berikut. a. Teknologi
1) Alat propaganda bagi b. Agama
kepentingan partai politik, c. Politik
golongan elit pemerintah d. Budaya
2) Alat untuk menyebarkan e. Ekonomi
informasih penting dari 47. Perubahan pada suatu masyarakat
pemerintah kepada rakyat akan memengaruhi perubahan di
3) Sumber penghasilan wartawan masyarakat lain. Misanya penemuan
4) Sarana penyampaian berita dan baru di suatu Negara dapat menjadi
komunikasi yang menghibur konsumsi bagi Negara lain sehingga
5) Sarana komunikasi diantara dapat mengubah sikap dan perilaku
warga Negara yang masyarakat. Sesungguhnya
pemukimannya berjauhan globalisasi sebagai perubahan
Dari pernyataan diatas, yang berkenaan dengan…
merupakan peran umum pers a. Lembaga sosial
adalah… b. Struktur sosial

PKN K2024-SMK
c. Stratifikasi sosial
d. Identitas sosial
e. Proses sosial
48. Berbagai bidang kehidupan
masyarakat dipengaruhi oleh
perkembangan globalisasi. Satu
diantaranya adalah perkembangan
dalam sektor pariwisata. Sector ini
dalam perkembangannya sangat
dipengaruhi kemajuan…
a. Kebudayaan
b. Pendidikan
c. Keagamaan
d. Transportasi
e. Organisasi
49. Di samping dapak positif, globalisasi
juga memiliki dampak negatif.
Diantaranya adalah kesenangan
sebagian anggota masyarakat yang
membeli barang-barang mewah yang
kurang bermanfaat. Perilaku seperti
itu dinamakan…
a. Hedonis
b. Sekuler
c. Apatis
d. Konsumtif
e. Liberal
50. Globalisasi dalam bidang pendidikan
dapat terlihat dalam praktik
pembelajaran. Sebagai contohnya
yaitu…
a. Media belajar yang bervariasi
b. Penggunaan rapor secara
elektronik
c. Gedung yang cukup memadai
d. Internet sebagai sumber belajar
e. Penerimaan peserta didik baru

PKN K2024-SMK

Anda mungkin juga menyukai