Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-78

DISUSUN OLEH :
PANITIA PEMUDA

KARANG TARUNA NGADIREJO


RT. 01, RT.02 DAN RT. 03
MOJOSONGO
BOYOLALI
2023
A. LATAR BELAKANG
Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RI ke-78 akan jatuh pada 17 Agustus 2023.
Sebagaimana diketahui merupakan hari bersejarah bangsa Indonesia, dimana setiap tanggal
17 Agustus rakyat Indonesia memperingati Kemerdekaan Indonesia. Dengan semangat
patriotisme menjadikan kita manusia yang mempunyai jiwa Nasionalisme dan kecintaan
terhadap Tanah Air.
Maka dari itu, karang taruna pemuda RT.01, RT. 02 dan RT. 03 / RW. 007, Kelurahan
Mojosongo, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali berinsiatif menyelenggarakan
event bertajuk perlombaan guna memperingati hari Kemerdekaan RI ke-78.

B. LANDASAN KEGIATAN
1. UUD 1945
2. Pancasila
3. Anggaran Dasar Karang Taruna
4. Anggaran Rumah Tangga Karang Taruna
5. Program Kerja Karang Taruna

C. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan diadakannya acara ini yaitu :
1. Mengajak seluruh warga untuk mengingat jasa para pahlawan.
2. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga.
3. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi bagi anak-anak.
4. Memupuk jiwa sportivitas dalam berlomba bagi anak-anak dan seluruh warga.
5. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk memperkuat ketahanan nasional
guna menghadapi tantangan global.

D. BENTUK KEGIATAN
Kegiatan yang akan dilaksanakan dalam memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-78
adalah lomba 17-an dengan jenis lomba yang akan dilaksanakan sebagai berikut :

No. Nama Lomba Keterangan


Anak-anak
1. Makan kerupuk Individu (cowok & cewek campur)
2. Estafet karet Beregu (cowok sendiri, cewek sendiri)
3. Balap karung Individu (cowok sendiri, cewek sendiri)
4. Pecah air Individu (cowok sendiri, cewek sendiri)
5. Menghimpit balon berpasangan Berpasangan (Cowok sendiri, cewek sendiri)
6. Mengantung ceting Individu
7. Estafet gelas + balon Beregu
Dewasa
1. Estafet gelas + karet Beregu (laki-laki sendiri, perempuan sendiri)
2. Tangkap belut Individu
3. Memasukkan pensil dalam botol Berpasangan 2 orang
4. Pecah air mata tertutup Individu
5. Lomba memasak Beregu (ibu-ibu)
6. Estafet pukul palu Beregu (dewasa)

E. PELAKSANAAN KEGIATAN
Waktu dan tempat pelaksanaan lomba :
1. Hari, tanggal : Sabtu, 19 Agustus 2023
Waktu : 13.30 – selesai
2. Hari, tanggal : Minggu, 20 Agustus 2023
Waktu : 08.00 – selesai
Waktu dan tempat pelaksanaan malam hiburan :
1. Hari, tanggal : Sabtu, 26 Agustus 2023
Waktu : 19.30 - selesai
Tempat pelaksanaan lomba : Halaman rumah Pak Darsono/Mas Dicky (RT 03)
Tempat pelaksanaan malam hiburan : Panggung Adhara Tirta (RT 01)

F. PANITIA PELAKSANA
Susunan panitia17-an karang taruna sebagai berikut :
Pelindung : 1. Bp. Ihwan Kurnianto (Ketua RT.01)
2. Bp. Sumardi (Ketua RT.02)
3. Bp. Sujimo (Ketua Rt. 03)
Penanggung Jawab : 1. Adhimas Tirta Gunawan (Ketua Karang Taruna Patuladan)
2. Anugrah Reza Armanda (Ketua Karang Taruna Cakrawala)
Ketua Panitia : Aria Nurul Huda
Sekretaris : 1. Anailis Marella Rizqi
2. Auriga Kalista Putri
Bendahara : 1. Risma Putri Rahmadani
2. Nail Atha Fasya Rizqi
Koordinator Lomba : Nanda
Anak-anak
1. Makna krupuk : Fatur, Abing, Indra
2. Balap karung : Nugroho, Faiz, Ronal
3. Pecah air : Yupa, Candra, Yogi
4. Menggantung ceting : Ade, Rendi, Rizki
5. Estafet karet + gelas : Agung, Alung, Farel
6. Balon berpasangan : Bintang, Purbo, Fahri
7. Estafet karet +
: Bimo, Bachtiar, Candra
sedotan
Dewasa
1. Masak nasi goreng : Nanik, Arin, Rizki, Faiz, Fatur
2. Tangkap belut : Zaki, Bagas, Bachtiar
3. Memasukan pensil : Bagas, Nanda, Ade
dlm botol
4. Pecah air tutup mata : Bima, Rendi Adit
5. Palu paku : Purbo, Yogi, Nugroho

G. ESTIMASI BIAYA
Jumlah Harga Jumlah yang Jumlah (Rp)
Uraian
Lomba (Rp) Dibutuhkan
Hadiah Kategori Anak-anak
Buku tulis / pack 7 40.000 42 1.680.000
Bolpoin / pack 7 20.000 10 200.000
Hadiah Kategori Remaja dan Dewasa
Sembako dan peralatan rumah tangga 1.360.000
Malam Hiburan

Dangdut 6.600.000
Lain-lain 1.000.000

Total 10.840.000

H. PESERTA KEGIATAN
Kegiatan ini diikuti oleh anak-anak, remaja dan warga RW. 07 Kecamatan Mojosongo
dengan melakukan proses pendaftaran yang telah ditentukan oleh panitia.
I. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat dan kami haturkan untuk menjadi acuan bagi kami,
dengan penuh harapan kepada Bapak/Ibu/Saudara/i terketuk pintu kalbu, berkenan andil
memberikan dukungan moril serta materil demi terwujudnya maksud tersebut.
Semoga Allah SWT melindungi dan membalas kebaikan Bapak/Ibu/Saudara/i para
dermawan yang telah memberikan dukungan dan mengulurkan tangan guna meringankan
beban kami.

Boyolali, 1 Agustus 2023


Ketua Panitia Sektretaris

Aria Nurul Huda Anailis Marella Rizqi

Mengetahui
Ketua Karang Taruna Patuladan Ketua Karang Taruna Cakrawala

Adhimas Tirta Gunawan Anugrah Reza Armanda

Menyetujui

Ketua RT 1 Ketua RT 2 Ketua RT 3

Ihwan Kurnianto S.T. Sumardi Sujimo


DAFTAR NAMA DONATUR
PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-78

No Nama Alamat Jumlah Ttd

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
54
55
56
57
58
59
60
61
62
63
64
65
66
67
68
69
70
71
72
73
74
75
76
77
78
79
80
81
82
83
84

Anda mungkin juga menyukai