Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL KEGIATAN

PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN REPULIK


INDONESIA KE 78-AN
PEMUDA PADUKUHAN PENDEM

DUSUN PENDEM DESA SUMBEREJO


KECAMATAN SEMIN KABUPATEN GUNUNGKIDUL
2023
PEMUDA/ PEMUDI DUSUN PENDEM
KALURAHAN SUMBEREJO
Dusun Pendem, Kalurahan Sumberejo, Kapanewon Semin, Kab. Gunungkidul 55854

Minggu, 23 Juli 2023


No : 001/DSN PDM/RW 06/VII/2023
Lamp. : Satu Berkas
Hal : Permohonan Bantuan Dana Kegiatan HUT RI ke-78

Yang Terhormat
Bapak/Ibu/Saudara
Setempat
Dengan hormat,
Berkat Rahmat Tuhan Yang Maha Esa atas Nikmat yang telah diberikan-Nya baik sehat
jasmani maupun rohani sehingga kita dapat menjalankan aktivitas sehari-hari, oleh karena itu
kitawajib bersyukur kepada-Nya.
Sebagai warga Indonesia yang hidup bermasyarakat dan bernegara, merupakan suatu
halyang wajib dimengerti bahwasanya kita mempunyai kewajiban dan tanggung jawab
terhadapkeutuhan dan kemerdekaan Indonesia serta mengisi dengan hal-hal positif. Oleh karena
itu, dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-78, kami selaku pemuda akan mengadakan
beberapa kegiatan guna mempererat tali persaudaraan diantarasesama warga Dusun Pendem
Sehubungan dengan hal tersebut diatas, maka perkenankanlah kami selaku panitia
mengajukan permohonan sumbangan bantuan dana kepada Bapak/ Ibu/ Saudara/i. Besar harapan
kami, kiranya Bapak/Ibu/Saudara/i dapat membantu pembiayaan kegiatan peringatan HUT RI ke-
78 ini. Semoga bantuan dan sumbangan yang diberikan dapat bermanfaat bagikegiatan ini. Atas
partisipasi Bapak/ Ibu/ Saudara/i. Kami selaku pemuda Dusun Pendem Desa Sumberejo
Kecamatan Semin Kabupaten Gunungkidul. banyak terima kasih

Hormat kami,
Semin, 26 Juli 2023
Ketua Panitia Sekertaris

Winda anis safitri Najwa Oktavia R

Kepala Dusun

Diky Faisal
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Tema HUT RI ke-78: "Dengan Semangat Proklamasi 17 Agustus 1945, Mari Kita
TingkatkanTali Persaudaraan, serta Kita Terus Melaju Untuk Indonesia Maju".

1.2 Maksud Dan Tujuan


1.1.1 Maksud
Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa syukur kepada
Tuhan YME dan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang Tahun kemerdekaan Republik
Indonesia yangke-78 pada tanggal 17 Agustus 2023

1.1.2 Tujuan
Adapun tujuan diadakannya acara ini sebagai berikut :
a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Dusun Pendem Desa Sumberjo
Kecamatan Semin Kabupaten Gunungkidul.
b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-anak maupun
remaja.
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara anak-anak dan remaja.
d. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi kita terus melaju untuk Indonesia
maju.

1.3 Dasar Kegiatan


Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan.
a. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”.
b. Musyawarah pemuda tentang pelaksanaan kegiatan dalam rangka peringatan HUT RI
ke-78 di tingkat Dusun Pendem Desa Sumberejo Kecamatan Semin Kabupaten
Gunungkidul.
ISI PROPOSAL

2.1. Tema Kegiatan


Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan warga antar generasi serta kegiatan anak-
anakdan remaja yang bersifat mengembangkan daya kreatifitas, ketrampilan, ketangkasan dan
sportifitas.
2.2. Macam Kegiatan
Macam daftar kegiatan yang dilakukan pada acara Peringatan Hut Kemerdekaan Repulik
Indonesia Ke 78-An yaitu :
1. Lomba 17-an:
a. Joget Balon
b. Mengaitkan Ceting
c. Balap Karung
d. Pecah Air
e. Estafet Kelereng
f. Balap Sarung
g. Tarik Tambang
h. Makan Kerupuk
i. Voli Geber
j. Futsal Corong
k. Gobak Sodor
l. Menggiring balon dgn tampah
m. Estafet Air dgn Spons
n. Kelinci Berjalan
2. Malam Tirakatan 16 Agustus 2023

2.3. Peserta
Seluruh warga masyarakat Dusun Pendem Desa Sumberejo Kecamatan Semin Kabupaten
Gunungkidul.
2.4. Waktu Kegiatan
22 Juli 2023 s.d 31 Agustus 2023
Untuk Panitia dan seluruh anggota Pemuda Pemudi Dusun Pendem ikut tanggung jawab
dalam seluruh kegiatan agenda di Dusun Pendem Desa Sumberejo Kecamatan Semin Kabupaten
Gunungkidul.

2.5. Susunan Panitia


Berikut susunan panitia lomba Peringatan Hut Kemerdekaan Repulik Indonesia Ke 78-an
tahun 2023pemuda Padukuhan Pendem :
Penanggung Jawab : Diky Faizal
Penasehat : 1. Ustadi
2. Sunardi
3. Rizka
Ketua Panitia : Anis
Wakil Panitia : Mela
Sekertaris : 1. Merlin
2. Najwa
Bendahara : 1. Lilis
2. Irvan
koordinator Acara : Riki
: Olivia
Koordinator Humas : 1. Angel
Irvan (RT 01)
2. Yahya
Indra (RT 02)
3. Mawar
Doni (RT 03)
4. Isnan
Rara (RT 04)
Anggota :
No. Nama No. Nama No. Nama
1. Nita 11. Nanik 21. Slamet
2. Tasya 12. Aan 22. Ahmad syafei
3. Novi 13. Elsa 23. Aldi
4. Ganis 14. Nova 24. Dita
5. Dika 15. Pandi 25. Rista
6. Tina 16. Doni 26. Elis
7. Farhan 17. Kaban 27. Demo
8. Danif 18. Safira 28. Linda
9. Desta 19. Aji 29. Risti
10. Irul 20. VIkra 30. Vina
RENCANA ANGGARAN

3.1. Anggaran biaya


Dalam kegiatan HUT RI Ke 78 Dusun Pendem akan diadakan event perlombaan dari usia
anak anak, remaja, dan seluruh warga masyarakat RT 01 s.d RT 04 Dusun Pendem. Dengan adanya
hal tersebut kami minta kesediaan dan waktu Bpk/Ibu untuk menyukseskan agenda dan program
dari pemuda pemudi di Dusun Pendem.
No. Daftar Lomba Anggaran Biaya
1. Joget Balon Rp. 600.000,-
2. Mengaitkan Ceting Rp. 400.000,-
3. Balap Karung Rp. 400.000,-
4. Pecah Air Rp. 200.000,-
5. Estafet Kelereng Rp. 200.000,-
6. Balap Sarung Rp. 200.000,-
7. Tarik Tambang Rp. 400.000,-
8. Makan Kerupuk Rp. 200.000,-
9. Voli Geber Rp. 200.000,-
10. Futsal Corong Rp. 200.000,-
11. Gobak Sodor Rp. 200.000,-
12. Menggiring balon dgn tampah Rp. 200.000,-
13 Estafet Air dgn Spons Rp. 200.000,-
14. Kelinci Berjalan Rp. 200.000,-
Total Rp. 3.800.000,-
Tiga Juta Delapan
Terbilang
Ratus Rupiah
3.2. Sumber Dana
Dalam kegiatan HUT RI Ke 78 Dusun Pendem setra dengan rincian dana yang dibutuhkan,
dengan ini rincian suber dana yang direncanakan untuk keberlangsungan kegiatan tersebut
beririkut rinciannya:
No. Pemasukan Jumlah
1. Warga Masyarakat RT 01 s.d 04 Dusun Pendem Rp. 3.800.000,-
2.
3.
Total Rp. 3.800.000,-
Tiga Juta Delapan Ratus Ribu
Terbilang
Rupiah
PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi
Bapak/Ibu/Saudara. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan. Atas
perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih
DAFTAR WARGA MASYARAKAT DONATUR RT…….RW 006

No Nama Nominal
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
No Nama Nominal
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
54
55

Anda mungkin juga menyukai