Anda di halaman 1dari 3

Bacalah teks berikut dengan seksama!

Penemu Telekomunikasi

Sejak manusia membentuk kelompok masyarakat alat komunikasi sudah ada. Misalnya, alat
komunikasi yang digunakan untuk mengumpulkan orang desa seperti kentongan, beduk dan
lainnya. Mengirim surat kepada orang jauh memakai burung merpati.

Aktvitas dari mengirim surat tersebut saat ini berkembang dan sekarang sudah ditangani oleh
Kantor Pos. Pengiriman pos bisa dilakukan melalui jalur darat, laut, atau udara.

Samkin berkembangnya zaman, alat komunikasi juga semakin berkembang. Perkembangan


dari alat komunikasi dimulai sejak tahun 1875 oleh Alexander Graham Bell seorang ilmuan
Inggris yang membuat telepon.

Saat itu, telepon masih memakai kawat guna mentransmiler suara. Transmiler adalah sebuah
pemancar yang berfungsi untuk mengirimkan pesan.

1. Ide pokok yang terkandung didalam paragraf pertama yaitu ….


a. Komunikasi terus berkembang
b. Telepon memakai kawat untuk mentransmiler suara
c. Sejak manusia membentuk kelompok masyarakat alat komunikasi sudah ditemukan
d. Alexander Graham Bell adalah penemu telepon

2. Pemancar yang memiliki fungsi untuk mengirimkan pesan dinamakan dengan ….


a. Kentongan
b. Transmiler
c. Kawat
d. Kantor pos

3. Kesimpulan dari teks yang ada di atas yaitu ….


a. Perkembangan dari alat komunikasi semakin pesat
b. Bidang telekomunikasi ditemukan pada tahun 1875
c. Mengirim surat dengan kantir pos telah ketinggalan zaman
d. Menjelaskan kerangka karangan

4. Kalimat dibawah ini yang memakai huruf kapital paling tepat yaitu ….
a. Noni dan Desta sedang belajar bersama
b. Di pedalaman provinsi Bbnten terdapat suku badui
c. Pulau Dewata Bali Indah Sekali
d. Mereka sudah Mengelilingi lima Benua

5. Kalimat dibawah ini yang menerapkan tanda koma paling benar yaitu ….
a. Toko buku, dan juga toko perhiasan berada di lantai tiga
b. Ayah membeli gorengan tempe, tahu dan bakwan
c. Nila, Susi, dan juga Ardi pergi ke taman kota
d. Ayah berangkat, ke kantor pukul 07.00

6. Berikut ini yang bukan termasuk langkah-langkah untuk menyusun sebuah karangan yaitu .

a. Menentukan tema karangan
b. Menentukan lokasi untuk menyusun karangan
c. Mengembangkan kerangka dari sebuah karangan
d. Menentukan lokasi untuk menyusun karangan

Perhatikan Teks berikut ini!

Pengumuman

Diberitahukan kepada seluruh siswa/siswi kelas IV SD N 1 Sepang Jaya bahwa pada hari
Kamis, tanggal 4 Januari 2020 akan dilaksanakan ulangan harian B. Indonesia. Materinya
dari semua yang sudah dipelajari. Seluruh siswa diharapkan untuk mempersiapkan diri, sebab
tidak diadakan ulangan susulan.
……………
Drs. Budi Santoso

7. Pengumuman yang ada pada teks di atas ditujukan untuk ….


a. Semua siswa kelas IV
b. Warga sekolah
c. Wali murid
d. Wali kelas IV

8. Titik-titik yang terdapat pada pengumuman tersebut seharusnya diisi oleh ….


a. Wali kelas IV
b. Kelengkapan pendakian gunung
c. Guru Bahasa Indonesia
d. Wali murid kelas IV

9. Cermatilah teks pantun dibawah ini!

Burung terbang melayang


Hinggap di batang kayu
Hati didalam merasa bimbang
Melihat ulat bernyanyi dengan merdu

Pantun tersebut termasuk kedalam jenis pantun ….


a. Teka-Teki
b. Jenaka
c. Nasihat
d. Cinta

10. Cermatilah tahapan berikut ini!

(1) Ulia bangun dari tidurnya


(2) Kemudian, Ulia mandi
(3) Alaram berbunyi pada pukul 05.00 WIB
(4) Kemudian Ulia merapikan kamar
(5) Setelah itu Ulia sarapan pagi

Urutan yang tepat untuk dari kalimat-kalimat tersebut adalah ….


a. (3), (1), (4), (2), (5)
b.(1), (2), (3), (4), (5)
c. (1), (2), (4), (3), (5)
c. (3), (1), (2), (4), (5)

Anda mungkin juga menyukai