Anda di halaman 1dari 8

PS Matematika

CIRI-CIRI
BANGUN DATAR
Slide 1
Kamis, 15 April 2021
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Dengan disajikan beberapa ciri-ciri bangun datar, peserta didik dapat
menentukan nama bangun datar tersebut dengan benar.
• Dengan ditentukan ukuran panjang sisinya, peserta didik dapat
menggambar bangun datar sesuai ukurannya dengan benar.
• Setelah tanya jawab tentang bangun datar, peserta didik dapat menje-
laskan ciri-ciri bangun datar dengan benar.
• Dengan disajikan gambar bangun datar, peserta didik dapat
menuliskan nama bangun datar tersebut dengan benar.
• Peserta didik dapat menjelaskan bentuk bangun datar dari benda-
benda konkrit dengan benar.
Kerjakan dan tulis soal di PS2!
1. Bangun datar yang mempunyai 2 pasang sisi yang berhadapan
sejajar dan sama panjang, serta mempunyai 4 sudut siku-siku
adalah ... .
Jawab :

2. Banyak sisi yang sama panjang pada bangun datar persegi ada ...
buah.
Jawab :
Kerjakan dan tulis soal di PS2!
3. Segitiga yang mempunyai tiga sisi yang sama panjang disebut
segitiga ... .
Jawab :

4. Bangun datar yang tidak memiliki sudut adalah bangun datar ... .
Jawab :

5. Buku gambar biasanya berbentuk ... .


Jawab :
Kerjakan dan tulis soal di PS2!
6. Perhatikan gambar!
7. Gambar di bawah ini yang
Sisi AD sejajar dan sama panjang merupakan segitiga siku-siku adalah
dengan sisi … . ….
A B

A B C D
D C
Jawab :
Jawab :
Kerjakan dan tulis soal di PS2!
8. Tuliskan 3 contoh benda yang berbentuk lingkaran!
Jawab :

9. Tuliskan 3 contoh benda yang berbentuk persegi!


Jawab :

10. Gambarlah sebuah bangun persegi ABCD dengan panjang sisi 5 cm!
Jawab :
Kerjakan dan tulis soal di PS2!
11. Jelaskan 2 ciri bangun datar segitiga siku-siku sama kaki!
Jawab : -

12. Perhatikan gambar dan tuliskan nama bangun datarnya!

A B C D E
Jawab :
START
TIME’S
TIMER
UP! THANK YOU
Slide 7 By : Ms. Wahyu

30

25 5

20 10

15

Anda mungkin juga menyukai