Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN PROGRAM KESEHATAN KELUARGA

PUSKESMAS KALAPANUNGGAL TAHUN 2022

TARGET PENANGGU VOLUME RINCIAN LOKASI


NO MENU KEGIATAN TUJUAN SASARAN JADWAL BIAYA
SASARAN NG JAWAB KEGIATAN PELAKSANAAN PELAKSANAAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Meningkatkan pengetahuan bidan tentang
1 Pertemuan Orientasi e-kohort Bidan Desa 7 Bidan Desa Prog. KIA 1x Januari Pertemuan Puskesmas 1.050.000
Ibu Hamil e- kohort
Mengkoordinasi validasi dan evaluasi data
Rapat koordinasi validasi dan evaluasi data PWS KIA Bidan Desa 7 Bidan Desa Prog. KIA 1x Desember Pertemuan Puskesmas 1.450.000
PWS KIA
Pengelolaan terkait pencegahan,
Orientasi P4K bagi bidan, kepala desa/kelurahan,
penanganan kehamilan sesuai dengan Bidan Desa 7 Bidan Desa Prog. KIA 1x Januari Pertemuan Puskesmas 1.650.000
kader, tokoh masyarakat desa, dll
standar
Pengelolaan terkait pencegahan,
Pertemuan Koordinasi penguatan P4K Pembentukan
penanganan kehamilan sesuai dengan Bidan Desa 7 Bidan Desa Prog. KIA 1x Februari Pertemuan Puskesmas 1.650.000
forum peduli KIA dalam mendukung P4K
standar
Perjalanan Dinas
Penyeliaan fasilitatif Pustu dan bidan desa Mengetahui kinerja jejaring dan pustu Bidan Desa 7 Bidan Desa Prog. KIA 2x Juni, Desember 7 Desa 1.680.000
Dalam Kecamatan
Mengkaji pelaksanaan penyeliaan
Pelaksanaan penyeliaan fasilitatif KIA bagi fasilitatif program KIA oleh bidan Perjalanan Dinas
Bidan Desa 7 Bidan Desa Prog. KIA 2x 1.680.000
puskesmas dan PMB koordinator puskesmas kepada bidan di Dalam Kecamatan
desa
di wilayah kerjanya
Meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan ibu-ibu mengenai kehamilan,
818 Orang Ibu Perjalanan Dinas
Penyelenggaraan kelas ibu secara online/offline perawatan kehamilan, persalinan, Ibu Hamil Prog. KIA 21 x Januari - Desember 7 Desa 13.110.000
Hamil Dalam Kecamatan
perawatan nifas, perawatan bayi baru lahir,
mitos, penyakit menular dan akte kelahiran
Upaya deteksi dini dan intervensi dini untuk
Perjalanan Dinas
Pelacakan kasus hipotiroid kongenital mencegah timbulnya penyakit gangguan Bayi Baru Lahir 731 BBL Prog. KIA 12 x Januari - Desember 7 Desa 1.800.000
Dalam Kecamatan
akibat tiroid
Pendataan dan pemetaan sasaran bumil, bersalin, mengetahui sasaran Ibu hamil, Ibu bersalin, Perjalanan Dinas
Kader Pyd 57 Kader Prog. KIA 57 x Januari - Desember 57 Posyandu 2.850.000
nifas dan bayi Ibu Nifas dan Bayi Dalam Kecamatan

Pendataan dan pemetaan sasaran bumil, bersalin, mengetahui sasaran Ibu hamil, Ibu bersalin, Bumil, bersalin, Bumil, bersalin, Perjalanan Dinas
Prog. KIA 57 x Januari - Desember 57 Posyandu 3.420.000
nifas dan bayi Ibu Nifas dan Bayi nifas, bayi nifas, bayi Dalam Kecamatan
Konseling kepada keluarga meliputi
kesehatan ibu, perilaku hidup bersih dan
sehat, peran suami/keluarga dalam
Kunjungan lapangan untuk pembinaan maupun monev kehamilan dan perencanaan persalinan, 166 Bumil Resti
Januari, Maret, Mei, Juli, Perjalanan Dinas
(termasuk Pelayanan Kunjungan Antenatal dan tanda bahaya pada kehamilan,persalinan Ibu bersalin dan 118 Bayi Prog. KIA 6x 7 Desa 5.040.000
September, November Dalam Kecamatan
Kunjungan Neonatal Lengkap) dan nifas serta kesiapan komplikasi, asupan Resti
gizi seimbang, gejala penyakit menular dan
tidak menular, inisiasi menyusu dini (IMD),
KB pasca
Kunjungan rumah bagi ibu hamil, ibu nifas, neonatus
Ibu Hamil, Ibu Sasaran Bumil, Perjalanan Dinas
dan bayi oleh Kader/Mahasiswa/Fasilitator/Tenaga Meningkatkan cakupan pelayanan ANC Prog. KIA 432 x Januari - Desember 7 Desa 12.960.000
Bersalin & Bayi Bulin & Bayi Dalam Kecamatan
lainnya
Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Orientasi kader dlm pelacakan kematian wanita usia Meningkatkan pengetahuan kader terhadap
2 Kader Pyd Kader Prog. KIA 1x Maret Pertemuan Puskesmas 3.500.000
Ibu Bersalin subur kondisi wanita usia subur
Transport pengiriman sampel SHK dari FKTP ke jasa Perjalanan Dinas Labkesda/Rumah
Mengirimkan spesimen sampel FKTP Bayi Resti 118 Bayi resti Prog. KIA 10 x Januari - Desember 600.000
pengiriman Dalam Kecamatan sakit
TARGET PENANGGU VOLUME RINCIAN LOKASI
NO MENU KEGIATAN TUJUAN SASARAN JADWAL BIAYA
SASARAN NG JAWAB KEGIATAN PELAKSANAAN PELAKSANAAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Menelusuri kembali sebab kesakitan
Pelaksanaan otopsi verbal kematian maternal neonatal Perjalanan Dinas
dan kematian ibu dan bayi dengan tujuan Bayi Resti 118 Bayi resti Prog. KIA 12 x Januari - Desember 7 desa 1.080.000
(transportasi) Dalam Kecamatan
mencegah kematian ibu dan bayi
Menelusuri kembali sebab kesakitan
Pelaksanaan otopsi verbal kematian maternal neonatal Perjalanan Dinas
dan kematian ibu dan bayi dengan tujuan Kader 43 kader Prog. KIA 43 x Januari - Desember 7 desa 2.150.000
(transportasi) Dalam Kecamatan
mencegah kematian ibu dan bayi
Memberikan edukasi terhadap terhadap
Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Pertemuaan koordinasi dengan KUA / Lembaga Agama para calon pengantin untuk memeriksakan KUA, Lembaga
3 25 orang KUA Prog. KIA 1x April Pertemuan Puskesmas 2.750.000
pada Usia Pendidikan Dasar di Puskemas ke tempat pelayanan kesehatan sebelum Agama
menikah
Meningkatkan pemahaman dan komitmen
para pemangku kebijakan mengenai upaya
pencegahan pernikahan anak melalui
peningkatan kesetaraan gender dan
Edukasi pencegahan KtP/A, pencegahan praKik P2GP,
pemenuhan hak anak, meningkatkan
pencegahan infertilitas, dan pentingnya pelayanan Linsek, Kader 25 orang linsek Prog. KIA 1x Mei Pertemuan Puskesmas 2.750.000
kesadaran dan komitmen masyarakat yang
kesehatan reproduksi bagi penyandang disabilitas
terlibat dalam upaya-upaya pencegahan
pernikahan anak dan mendorong
terpenuhinya hak dan perlindungan anak
melalui tindakan preventif
Memberikan edukasi terhadap terhadap
Pemberian materi kesehatan pada bimbingan
para calon pengantin untuk memeriksakan KUA, Lembaga Perjalanan Dinas
perkawinan atau konseling pranikah di KUA atau Kantor KUA Prog. KIA 12 x Januari - Desember Kantor KUA 1.440.000
ke tempat pelayanan kesehatan sebelum Agama Dalam Kecamatan
lembaga agama
menikah
Memberikan pelayanan secara terpadu bagi
Pelayanan kesehatan bagi PUS Penguatan jejaring perempuan dan anak korban kekerasan
Perjalanan Dinas
perlindungan korban Kekerasan terhadap Perempuan dalam rangka pemenuhan hak atas PUS Kantor KUA Prog. KIA 12 x Januari - Desember Kantor KUA 1.440.000
Dalam Kecamatan
dan Anak (KtP/A) kebenaran, keadilan, pemulihan kondisi
psikologi
64.050.000

Kalapanunggal, Januari 2022


PJ Program KIA
Penanggung Jawab UKM

Mengetahui
ADJIE SETYA R. AM. Kep IRA NURIAH S.ST
Kepala UPTD Puskesmas Kalapanunggal
19820712 201001 1 015 NIP. 19770724 200501 2 007

IKHSAN ZUARSA, SKM.MM


NIP : 19730918 199505 1 001

Anda mungkin juga menyukai