Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1
TAJURHALANG KECAMATAN
TAJURHALANG
Jl. Tengah Desa Citayam Kecamatan Tajurhalang
www.smpn1tajurhalang.sch.id Kabupaten Bogor 16320
Email :smpnegeri1tajurhalang@gmail.com

No. : 400.3.13.1/ 465 /20253775 Bogor, 21 Februari 2024


Lamp : -
Hal. : Permohonan Bibit Tanam

Kepada Yth,
Kepala BPDAS Citarum Ciliwung
Jl. Rasamala Kav. 39-40
Taman Yasmin Bogor

Dengan hormat,
Dalam rangka mendukung Gerakan Menanam 1 Juta Pohon, SMP Negeri 1
Tajurhalang bermaksud melaksanakan Gerakan Penanaman Pohon dan Peduli Sampah di
lingkungan sekolah.
Gerakan ini merupakan program SMP Negeri 1 Tajurhalang sebagai Sekolah
Adiwiyata Nasional beserta pejabat dilingkungan kecamatan dan desa serta sekolah imbas,
pada hari Jum’at tanggal 1 Maret 2024
Berkaitan dengan hal di atas, kami mengajukan permohonan dukungan bibit pohon
produktif sebanyak 800 pohon untuk ditanam di SMPN 1 Tajurhalang dan sekolah-sekolah
imbas.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian, dukungan dan
kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Kepala SMPN 1 Tajurhalang

. Dede Hendra Mulyawan, S.Pd.MM


NIP. 196509031990031006
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 1
TAJURHALANG KECAMATAN
TAJURHALANG
Jl. Tengah Desa Citayam Kecamatan Tajurhalang
www.smpn1tajurhalang.sch.id Kabupaten Bogor 16320
Email :smpnegeri1tajurhalang@gmail.com

Lokasi Tanam : SMP Negeri 1 Tajurhalang dan SMP Insan Teladan

Luas Lahan : 2000 m2

Alamat : Jl. Tengah Ds. Citayam dan Jl. Kalisuren Ds. Kalisuren
Kec. Tajur Halang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16320

Titik Koordinat : -6.4489818, 106.7508539, dan -6.451808, 106.736807

Daftar Nama Pohon :

No Nama Pohon/Tanaman Jumlah


1 Durian 100
2 Sengon 100
3 Jati 100
4 Jambu Biji Merah 100
5 Sirsak 100
6 Alpukat 100
7 Jambu Air 100
8 Tanaman Toga 100
Total 800
FOTO LAHAN DI SMPN 1 TAJURHALANG

100 m2

30 m2

560 m2
FOTO LAHAN SEKOLAH IMBAS SMP INSAN TELADAN

1500 m2

Anda mungkin juga menyukai