Anda di halaman 1dari 6

PEIvIERINTAH KAB UPATEI,I WONOGIRI

DINAS PEI'IDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

PENTLAIAN AKHIR SEMESTER SEKOLAH DASAR


TAHUN PELAJARAN 202312024
KURIKULUM 2013
' Mata Pelajaran : Pend. Ag. lslam & Bd. Pekerti Hari/tanggal : Senin, 4 Desember 2023
Kelas : 6(Enam) Waktu : 07.30-09.00(90Menit)

PETUNJUK UMUM :

1- Tulislah nama dan nomor pada sudut kanan atas pada lembar jawab!
2. Bacalahtiap-tiap soaldengan sebaik-baiknya!
3. Kerjakan lebih dahulu soalyang kau anggap paling mudahl
4. Periksa kembali pekerjaan sebelum kau serahkan pada BapaUlbu Guru!

!. Berilah tanda silang ( X ) pada huruf A, B, C atau D yang merupakan jawaban yang paling
benar pada lembar jawab yang disediakanl

1. Q.S. Al-Kafirun terdiri dari enam ayat merupakan surah ke-109 dari urutannya. Salah satu ayat

({.
berbunyi O:3,-.-*, Y 3?l eeroasarkan urutannya ayat tersebut diantara ..'.

A c::* ei nS a,n o,?S)i \4V S'


"AV
B. "j';;U X,6 r:f 'i; a.n'tJ,LiV ct:'* eiTS
c.'*tV ;::* ei.lSoan gc) di "#-, "4
, #) dj"ei-,"{o..d-i; V'4VV173

2. Salah satu dari surah Al-Kafirun mengenai sikap tegas kebebasan beragama, saling menghargai
dan menjalankan ibadah sesuai dengan agamanya masing-masing. Ayat tersebut berbunyi

C.-l dj "iL-r'4 yang artinya....

A. Aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah


B. Dan kamu bukan penyembah yang aku sembah
c. Dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah
D. Untukmu agamamu dan untukkulah agamaku
WNG/SD .2- p.Ag. lslam&Bpt6l2g
3. "Dan aktl tidak pemah menjadi penyembah apa yang kami sembtah" merupakan arti dari lafal ayat

"j*u tl;
ita i;f yang dimaknai sikap tesas terhadap orans kafir bahwa kita tidak

menyembah apa yang mereka sembah. Ayat tersebut bila dibaca dalam tulisan latin adalah ....
A. Qul yd ayyuhal kdfir0n (a)
B. La a'budu mi ta'bud0n (a)
C. Wald ana'6bidun m5'abatum
D. Lakum dinukum waliyadTn (i)

4. Nama surah Al-Kafirun berasat oari kata OtjdJi yang artinya orang-orang ....

A. musyrik
B. munafik
C. kafir
O. fasif

5. Beriman kepada hari akhir artinya percaya dan meyakini dengan sepenuh hati bahwa hari kiamat
pasti datang. Semua yang mati akan dihidupkan kembaliolehAllah SWT untuk dihitung amal perbuatan
mereka selama hidup di dunia.
Berdasarkan uraian tersebut nama tain dari hari kiamat adalah ....
A. Yaumud din
B. Yaumul hisab
C. Yaumul ba'ai
D. Yaumulmizan

6. Perhatikan kalimat berikutl


- 1) Terbitnya matahari dari sebelah barat
2) Munculnya Nabi.q"lry.
3) Turunnya lmam Mahdi
4) Banyaknya kebohongan dan saksi palsu
Dari beberapa pernyataan di atas, yang sesuai dengan tandatanda kiamat besar terdapat pada-
nomor....
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 1) dan 4)
D. 2) dan 4)

7. Kematian merupakan hari berakhirnya kehidupan di dunia bagi seseorang. Alam yang ditempati
seseorang yang telah meninggal disebut alam ....
A. barzah
B. akhirat
C. keabadian.
D. arwah
-
WNG/SD .3. P. Ag. lslam & BP/6/23
8. Keimanan kepada hari akhir dapat diaplikasikan dengan perilaku disiplin. Contoh perilaku disiplin
adalah ....
A. Tidak terlambat dan tepat waktu datang ke sekolah
B. Tetap bersikap rendah hati setelah meraih peringkat pertama dari hasil belajar
C. Senantiasa berlaku jujur baik dalam kesendirian maupun dengan orang lain
D. Selalu ringan tangan menolong orang lain

9. Perhatikan ayat berikut

34)i'^:$i
Ayat di atas membuktikan bahwa Allah SWT memitiki sifat ..,.
A. Maha Berkehendak
B. Maha Kuasa
C. Maha Mengetahui
D. Maha Dibutuhkan
10. Semua yang terjadi di alam semesta ini atas kuasa Allah SWT. Terjadinya siang dan malanr secara
teratur, terjadinya musim yang berganti, adanya kelahiran dan kematian menunjukkan kekuasaan
Allah yang mutlak. Asmaul Husna yang menunjukkan bahwa Allah Maha Kuasa adalah ....
A. As-Samad
B. Al-Muqaddim
C. Al-Muqtadir
D. Al-Baqi

11. Segala yang ada di dunia ada permulaannya. Tidak ada satupun yang ada di dunia ini berwul'ud
dengan sendirinya tanpa ada yang mendahului. Allah SWT adalah Maha Mendahului atas apa
yang ada di alam semesta. Pencerminan keyakinan atas sifat Allah Al-Muqaddim pada sikap diri
seorang muslim yaitu ....
A. berusaha dengan kesungguhan hati menggapai cita-cita
B. menjadikan Allah SWT sebagai Tuhan yang dibutuhkan
C. mendahulukan kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi
D. banyak ber2ikir dan istigfar kepada Allah SWT
12. Perhatikan beberapa asma'ul Husna berikut ini!
1) As-Samad
2) Al-Muqtadir
3) Al-Muqaddim
4) Al-Baqi
Asma'ul Husna yang mengandung maksud bahwa Allah SWT Maha Kekal, abadi dan tidak akan
binasa terdapat pada nomor ....
A. 1)
B. 2)
c. 3)
D. 4)
WNG/SD
-4. P. Ag. lslam & Bpl6t2g
13' Zakat menurut bahasa adalah tumbuh berkembang,suci, baik dan berkah. Maksud tumbuh
berkembang adalah ....
A. harta yang dizakati itu tidak menimbulkan penyakit.
B. harta yang dizakati itu tidak berkurang dan bertambah
banyak
c' harta yang dizakati itu akan membersihkan jiwa
pemiriknya
D' harta yang dizakati itu akan meniadi uait seningga
oapat memperbaiki kualitas harta
14' zakal fitrah adalah zakat yang diwajibkan kepada setiap
iiwa, yakni mengeluarkan sebagian harta
berupa makanan pokok yang dimakan kepadaorang
yang berhak menerimanya. waktu pengeluaran
zakat fitrah pada malam hari sampaidengan
yang paling utama mengeluarkan
,.riirng petaksanaan salat ,ldul Fitri. Adapun
waktu
zakat fitran aOaAn .L.
A. malam pertama bulan Ramadan
B. terbit fajar rdur Fitri hingga menjerang sarat ,rdur
Fitri
C. setelah magrib hari terakhir bulan Ramadan
D. sebelum magrib hariterakhir bulan Ramadan
15' Tidak semua harta yang dimilikiwajib dikeluarkan zakatnya, maksudnya hanya
wajib dikeluarkan zakatnya' Jenis harta harta tertentu yang
benda yang wajib dikeruarkan zakalnyaantara
lain berupa
zakatut tijarah, .ixxi,riin r', zakatur ma,din
ilX'jlilirl};i;i:H ::o'o' dan zakatur rikaz. wujrd

A. hasil pertanian : padi, jagung, gandum


B. binatang ternak : unta, sapi, kambing
C. emas dan perak
D. hasil tambang : minyak bumi, nikel, batubara
16' Tujuan utama darizakat dalam lslam adalah untuk membantu kaum
fakir miskin dan dhuafa yang
membutuhkan' Ada detapan golongan yang
berhak menerim a zakal, salah satunya
Pengertian mu'altaf adalah .... mu,allaf.
A. orang yang memiriki harta tetapi tidak mencukupi kebutuhan
dasar
B. orang yang baru saja masuk tslam
C. budak belian yang ingin merdeka
D. orang'yang berutang
17. Perhatikan e.S. Al-Ahzab/33 : 21 berikutl

?*?pi)iri).\A,e;)K 3l
Ayat tersebut menjelaskan bahwa pada
diri Rasulultah Saw itu uswatun hasanah yang
A. suri teladan yang baik arlinya ..,.
B. penyempurna akhlak di dunia
C. pemimpin yang penuh kasih sayang
D. manusia yang suci dari dosa
WNG/SD .5. P. Ag. lslam & BPl6l23
18. Sahabat Nabi Muhammad Saw adalah orang-orang yang setia, peduli, senantiasa membantu dalam
keadaan senang maupun susah. Di antara para sahabat yang terdekat adalah khulafaur rasyidin,
yaitu ....
A. Abu Bakar, Umar bin Khattab, USman bin Affan dan Zaid bin Sabit
B. Abu Bakar, USman bin Affan, Ali bin Abu Talib dan Zaid bin Sabit
C. Abu Bakar, Umar bin Khattab, USman bin Affan dan Ali bin Abu Talib
D. Abu Bakar, Umar bin Khattab, Ali bin Abu Talib dan Zaid bin Sabit

19. Keputusan Ali bin Abu Talib yang paling berani dalam peristiwa menjelang Nabi Muhammad Saw
hijrah adalah ....
A. menjaga rumah Rasulullah Saw seorang diri
B. melawan para pemuda kafir Quraisy yang mengepung rumah Rasulullah Saw
C. menghadang para pemuda kafir Quraisy yang mengejar Rasulullah Saw
D. tidur menggantikan Rasulullah Saw di tempat tidurnya

20. Pembelajaran Pendidikan Agama lslam kelas Vl membahas tentang keteladanan Rasulullah Saw
dan sahabatnya. Fathiyya adalah seorang siswa kelas Vl yang selalu memperhatikan pembelajaran
termasuk PAl. Setelah mempelajari materitentang keteladanan Rasulullah dan sahabatnya. Perilaku
Fathiyya mengalami perubahan, dariyang setiap hari ke sekolah memakai perhiasan dan terkadang
membawa uang saku yang berlebih dibanding teman-temannya. Perhiasan itu tidak lagi dipakai
dan uang sakunya pun secukupnya untuk makan siang. Fathiyya meneladani salah satu perilaku
terpuji khalifah Umar bin Khattab, yaitu ....
A. memegang teguh prinsip kebenaran yang diyakini
B. senantiasa berlaku jujur meskipun terkadang beresiko
C. berlaku adil dan berimbang dalam bergaul dengan teman-temannya
D. menerapkan prinsip hidup sederhana dan bersahaja

ll. lsilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar pada lembar jawaban yang telah
tersedia!

\i.v,fi Artilafalayatdisampingyangbergarisbawahadalah

ltrtT- /
22. -[-ol \-" iyf-]c
t / ,'-.i
AJI
d.
JC Lafal ayat di samping dibaca
\J

23. Surah Al-Kafirun diturunkan sebelum Nabi Muhammad Saw hijrah, maka termasuk golongan surah

24. Pada hari dimana bumi dan alam semesta beserta isinya hancur atas kehendak Allah SWT maka
peristiwa tersebut disebut yaumul

25. Keyakinan seorang muslim bahwa kelak bumi seisinya akan mengalami kehancuran menunjukkan
keimanan kepada salah satu rukun iman, yaitu
WNG/SD -6- P. Ag. lslam & BP/6/23
26' Banyaknya anak yang tidak lagi menghormati orang tua dan gurunya
menunjukkan tanda-tanda
kecil datangnya hari kiamat atau disebut kiamat

27 ' Semua yang terjadi di alam semesta ini atas kekuasaan Allah SWT.
Asma,ul Husna yang terkait
dengan pernyataan tersebut adalah

28. Manusia yang berbuat dosa diberi peringatan untuk bertaubat


sebelum benar-benar menerima
siksaan. Allah SWT telah mendahulqkan peringatan daripada siksa. Hal
itu menunjukkan bahwa
Allah SWT bersifat

29. Allah swr Maha Kekat, sedangkan semua makhluk akan mengalami

30. zakalfilrah adalah zakat yang dikeluarkan oleh umat lstam pada akhir
bulan
31. Salah satu syarat seseorang diwajibkan mengeluarkan zakat
maljika harta tersebut mencapainisab,
yaitu harta mencapai

32. *rn dikeluarkan dari binatang ternak, seperti kambing, sapi, kerbau dan unta
disebut zakat
::::,
33. Nabi Muhammad saw diutus sebagai rahmatan lil 'Alamin, artinya

34. sosok yang cerdas, ahli diplomasi dan berwawasan luas Umar Bin Khattab diberi gelar
:."::n",
35. Abu Bakar diberi gelarAs-Sidiq karena selalu membenarkan segala
tindakan dan ucapan Rasulullah
Saw termasuk peristiwa

il. Jawablah pertanyaan'pertanyaan di bawah ini dengan jetas dan tepat pada lembar jawaban
yang telah tersedia!

36. Agama lslam menjunjung tinggisikap toleransidan kebebasan dalam memeluk


suatu agama. Sikap
toleran terhadap orang yang berbeda agama dengan saling menghormati
dalam hubungan sosial,
tetapi tidak ada toleransi dalam aqidah dan ibadah pokok.
Pernyataan di atas adalah makna dari Q.s. Al-Kafirun ayat 6. Tulislah ayat tersebut
disertai artinya!
37. Allah SWT memberitahukan tanda-tanda Hari Kiamat makin dekat melalui firman-frman-Nya
dalam
Al-Qur'dn. Sebutkan 3 tanda-tanda besar hari kiamat!

38. Asma',ul Husna ada g9, diantaranya As-samad, Al-Muqtadir, Al-Muqaddim


dan Al-Baqi. Jelaskan arti
dari 4 Asma'ul Husna tersebut!

39. Ada delapan asnaf yang berhak menerima zakal sebagaimana yang disebutkan dalam e.S;
At-Taubah ayat 60, diantaranya fakir dan miskin. Jelaskan perbedaan antara fakir dan miskin!

40. Khulafaur rasyidin adalah julukan sahabat Nabi Muhammad Saw yang menjadi pemimpin
atau
penguasa yang mendapat petunjuk. Siapa sajakah sahabat-sahabat Rasulullah yang
termasuk
khulafaur rasyidin?

_:o/o,--_

Anda mungkin juga menyukai