Anda di halaman 1dari 1

PAJA3345-3

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.2 (2023.1)

Fakultas : FHISIP/Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik


Kode/Nama MK : PAJA3345/Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
Tugas :2

No. Soal
1. Hotel Mandiri pada bulan Januari 2020 melaporkan jumlah pendapatan keseluruhan yang diterimanya
adalah sebesar Rp. 525.000.000.
Dari data di atas hitunglah pajak hotel yang harus dibayar oleh wajib pajak tersebut.

2. Lahan parkir di sebuah mall A mendapatkan penghasilan selama sebulan sebesar Rp. 150.000.000.
Anda diminta untuk menghitung pajak parkir yang harus dibayarkan oleh wajib pajak tersebut.

Catatan:
Tarif yang berlaku berdasarkan ketentuan Peraturan Daerah setempat sebesar 30 %

3. Besarnya retribusi yang terutang dihitung berdasarkan perkalian antara tingkat penggunaan jasa dengan
tarif retribusinya. Jelaskan struktur dan besarnya tarif retribusi penggantian biaya cetak kartu tanda
penduduk.

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai