Anda di halaman 1dari 14

TUGAS REMEDIAL PELAJARAN

PPKN

MATEMATIKA

IPA

B. INDONESIA

NAMA : M. JAMIE SURYADIREDJA

KELAS :5B

SEKOLAH : SDN SUKADAMAI 3 KOTA BOGOR


Mata Pelajaran : PPKN

Soal Pilihan Ganda (PG)

1. Sikap yang harus kita lakukan dalam rangka menjaga persatuan dan kesatuan bangsa
adalah...

A. Menciptakan kerukunan C. Saling berselisih dalam berpendapat

B. Selalu bertengkar D. Sikap cuek pada sesama

2. Contoh sikap jujur dalam kehidupan sehari-hari adalah…

A. Menyontek saat ulangan C. Tidak meminta maaf saat salah

B. Berkata sesuai dengan perbuatan D. Mengambil uang teman

3. Berikut sikap yang sesuai dengan sila Pancasila di sekolah adalah ....

A. Menaati perintah guru C. Mengejek teman yang berbeda agama

B. Datang terlambat ke sekolah D. Menyelesaikan masalah dengan


perkelahian

4. Ketika pembelajaran akan dimulai, Deni dan teman-temannya selalu melaksanakan


kegiatan doa bersama menurut kepercayaan dan agamanya masing-masing. Sikap
yang dilakukan Deni dan teman-temannya termasuk dalam penerapan nilai Pancasila,
sila keberapa....

A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

5. Kehidupan demokrasi dapat dilihat dalam bentuk .....

A. Masyarakat C. Kelurahan

B. Musyawarah D. Perkelahian

6. Kita mengajak teman kita bermain bola voli tetapi ia tidak bersedia karena ia lebih suka
bermain sepak bola. sikap kita adalah ...

A. Marah C. Menghargai
B.Sedih D. Menasihati

7. Sikap saling menghargai akan menciptakan suasana…

A. Disiplin C. Rukun

B. Konflik D. Perbedaan

8. Salah satu cara menjaga kerukunan di kelas yaitu…

A. Mengatakan teman sekelas bodoh

B. Saling menghargai kemampuan masing-masing

C. Menolak bekerja sama karena berbeda

D. Menertawakan perbedaan fisik teman

9. Sikap kita terhadap negara-negara maju adalah . . . .

A. Mengikuti tren mode tersebut

B. Menutup diri dari pengaruh budaya negara tersebut

C. Meniru budaya belajar dan bekerja cerdas di negara tersebut

D. Ingin menjadi penduduk di negara tersebut

10. Berikut ini yang merupkan kunci dari persatuan dan kesatuan

yang ada dalam masyarakat Indonesia yang beragam, kecuali sikap ....

A. Saling mengejek C. Saling membantu

B . Saling mmenghargai D. Saling menyayangi


Soal Essai

Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar dan tepat

1. Untuk mendapatkan KTP penduduk harus membawa surat dari…

Jawaban : Kepala Dusun


2. Dari segi geografis, wilayah NKRI terletak diantara dua samudera yaitu Samudera
Hindia dan samudra.....

Jawaban : Pasifik

3. Berikut ini adalah pembagian pembagian wilayah yang ada dalam NKRI, kecuali…

Jawaban : Negara serikat

4. Contoh sikap yang mencerminkan cinta NKRI adalah ….

Jawaban : Berteman dengan orang dari daerah manapun

5. Negara Indonesia ialah Negara Kesatuan yang berbentuk Republik yang dinyatakan
dalam UUD 1945 pasal ….

Jawaban : Pasal 1 UUD 1945


Mata Pelajaran : MATEMATIKA

Soal Pilihan Ganda (PG)

1. 4 + 4 =
9 9

A. 8 B. 7 C. 6 D. 5
9 9 9 9

Jawaban : A

2. 35 : (-5) + 10 - (-3) =

A. 4 B. 20 C. 43 D. - 7

Jawaban : A

3. Faktorisasai prima dari 36 adalah ...

A. 2x2x3x3 C.3x3x3x2x2

B. 3x3x2 D.3x2

Jawaban : A

4. FPB dari 12, dan 24 adalah ....

A.8

B.21

C.16

D.12

Jawaban : D

5. KPK dari bilangan 12, dan 24 adalah ....

A. 12

B. 24

C. 32

D. 40

Jawaban : B
6. KPK dari 16, dan 32 adalah…32

A.16

B.32

C.42

D.35

Jawaban : C

7. Lampu A menyala setiap 6 menit, B tiap 8 menit, dan C setiap 12 menit. Pada pukul
09.46 ketiga lampu menyala bersama-sama. Ketiga lampu akan menyala lagi pada
pukul…

A. 10.05

B. 10.10

C. 10.15

D. 10.20

Jawaban : B

8. Nadia memiliki dua potong pita. Panjang masing-masing pita 24 cm dan 36 cm. Pita
tersebut akan dipotong menjadi beberapa potongan yang sama banyak. Ukuran
terpanjang untuk setiap potongnya adalah…

A. 6

B. 7

C. 8

D. 12

Jawaban : A

9. 3 jam = .......... menit

A. 30

B. 60

C. 120

D. 180

Jawaban : D
10. - 5 + 7 - (-8) =10

A. -14

B. 14

C. 10

D. 27

Jawaban : B

Soal Essai

Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar dan tepat

1. Lima hari yang lalu tanggal 5 agustus, maka 7 hari kemudian tanggal...
Jawaban : 17

2. Jika satu minggu 7 hari maka 7 minggu... 49Hari


Jawaban : 49 hari

3. Jika sekarang pukul 08.12, maka 3 jam kemudian pukul...11.12


Jawaban : 11.12

4. 1/2 bulan + 3 minggu =...36 Hari


Jawaban : 36 hari

5. 1 jam =...3600 Detik


Jawaban : 3600 detik

Mata Pelajaran : IPA

Soal Pilihan Ganda (PG)


1. Salah satu ciri mahluk hidup yang dapat berpindah dari satu tempat ke tempat adalah...

A. Bergerak

B. Berkembang biak

C. Makan dan minum

D. Bernafas

2. Di bawah ini adalah contoh dari alat gerak pasif yaitu.....

A. Kulit

B. Otot

C. Tulang

D. Usus

3. Tanpa adanya otot maka tulang tidak dapat bergerak, sehingga otot disebut

alat gerak....

A. Pasif

B. Putar

C. Aktif

D. Teratur

4. Hewan ikan bergerak menggunakan....

A. Kaki

B. Perut

C. Sayap

D. Sirip

5. Fungsi kaki katak saat berada di air adalah untuk....

A. Melompat
B. Berjalan

C. Berenang

D. Merayap

6. Siput adalah hewan yang bergerak dengan menggunakan....

A. Sayap

B. Kaki

C. Sirip

D. Perut

7. Hewan yang memiliki tulang belakang disebut hewan....

A. Mamalia

B. Ovivar

C. Invertebrata

D. Vertebrata

8. Semut adalah hewan invertebrata yang bergerak dengan menggunakan....

A. sayap

B. Kaki

C. Perut

D. Sirip

9 Salah satu cara agar otot dan tulang tetap kuat adalah....

A. Harus mengkonsumsi makanan dan minuman yang sehat

B. Mengkonsumsi makanan siap saji agar cepat

C. Mengkonsumsi minuman beralkohol

D. Mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung karbohidrat

10. Di bawah ini adalah minuman yang sehat untuk pertumbuhan tulang dan otot adalah....

A. Susu
B. Soda

C. Teh

D. Kopi

Soal Essai

Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar dan tepat

1. Salah satu contoh hewan yang tidak memiliki tulang belakang adalah....
Jawaban : ular
2. Hewan mamalia yang menggunakan sirip untuk berenang adalah.....
Jawaban : Lumba-lumba
3. Tulang telapak tangan dan tulang rusuk termasuk ke dalam golongan tulang....
Jawaban : Tulang pipih
4. Aktivitas yang tidak memanfaatkan gerak otot lurik, yaitu....
Jawaban : Gerakan lambung mencerna makanan
5. Jenis otot yang terdapat pada usus halus dan usus besar adalah....
Jawaban : otot polos

Mata Pelajaran : B. INDONESIA

Soal Pilihan Ganda (PG)


1. Paragraf yang kalimat utamannya terletak di akhir paragraf disebut paragraf...

A. Deduktif

B. Induktif

C. Campuran

D. Naratif

2. Nama lain paragraf adalah…

A. Gagasan utama

B. Ide pokok

C. Gagasan pokok

D. Alinea

3. Anak ayam ada empat

Mati satu tinggal tiga ..............

Kalimat yang tepat untuk melengkapi pantun di atas adalah ...

A. Jika kamu ingin pandai

Belajar tekun itu syaratnya

B. Kamu orang hebat

Jangan pernah kamu sombong

C. Jika kamu ingin sehat

Jangan malas olahraga

D. Jika kamu sudah sehat

Jangan rajin olahraga

4. Berikut ini merupakan ciri - ciri pantun kecuali ....

A. Setiap baris terdiri dari 8-12 suku kata

B. Besajak a-b-a-b
C. Terdiri dari 4 baris 1 bait

D. Bersajak a-a-a-a

5. Cari makan ke arah dapur

Ada nasi tinggal sedikit

Pola makan harus di atur

Agar tubuh tidak mudah sakit

Amanat dari pantun di atas adalah ….

A. Makan nasi dapat menghilangkan lapar walau sedikit

B. Mengatur pola makan itu penting agar tubuh tidak mudah sakit

C. Makan nasi bisa mencegah sakit jika selalu teratur

D. Agar tubuh tidak mudah sakit maka pola makan harus dengan nasi

6. Perhatikan pantun berikut;

Pagi-pagi berolahraga

Keliling kampung berlari-lari

Belajar itu perlu berdoa

Supaya kita berilmu tinggi

Pantun tersebut termasuk pantun....

A. Anak-anak B. Jenaka

C. Nasihat D. Dewasa

7. Karena udarnya yang sangat sejuk serta pemandangannya yang indah.

Kalimat Tanya yang tepat untuk jawaban diatas adalah . . . .

A. Mengapa hutan di Desa Bumi Gemilang ingin dijadikan wisata hutan ?

B. Mengapa penduduk Desa Bumi Gemilang mencari kayu bakar ?

C. Apa yang terkenal di Desa Bumi Gemilang ?


D. Siapa yang ingin menjadikan wisata hutan di Desa Bumi Gemiang ?

8. Salah satu cara memelihara organ pernapasan antara lain adalah

makan makanan yang bergizi agar daya tahan tubuh terjaga dengan baik.

Arti kata bergizi pada kalimat diatas adalah . . . .

A. Mudah dicerna oleh tubuh

B. Mengandung zat-zat yang baik bagi tubuh

C. Harga yang mahal

D. Tidak memiliki tanggal kadaluarsa

9. Sekumpulan peristiwa yang menggambarkan kejadiah kejadian nyata disebut

A. Data

B. Fakta

C. Informasi

D. Kejadian

10. Fungsi ide pokok bacaan adalah ....

A. Memberikan penjelasan dari inti suatu bacaan atau paragraf.

B. Membantu pembaca dalam menemukan inti informasi dari sebuah paragraf

C. Menjelaskan kalimat utama.

D. Kalimat yang mendukung informasi dari kalimat utama.

Soal Essai

Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar dan tepat


1. Kalimat yang isinya suatu penjelasan yang bersifat khusus dari suatu
kalimat utama yang sebelumnya ataupun dari sebuah gagasan pokok
bersifat umum disebut kalimat …
Jawaban : Kalimat penjelas
2. Baliho merupakan jenis iklan dalam bentuk....
Jawaban : Media luar ruang
3. Ide pokok teks biasanya dapat ditemukan dalam kalimat ….
Jawaban : Utama
4. Ide pokok paragraf adalah…
Jawaban : Masalah utama dalam suatu paragraph
5. Sebuah paragraf memiliki beberapa syarat, kecuali...
Jawaban : Memiliki lebih dari satu ide pokok

Anda mungkin juga menyukai