Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN BUNDA HATI KUDUS

SD DAMAI
Jl. Duri Selatan V No. 29 Tambora, Jakarta Barat

PENILAIAN FORMATIF PENDIDIKAN PANCASILA

Nama Siswa : _________________________ Nilai :

I. Berilah tanda silang pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling benar!

1. Sikap bekerja bersama-sama, tolong-menolong, dan saling berbagi dalam menyelesaikan sesuatu hal
disebut....
a. Gotong royong b. toleransi c. rela berkorban d. patuh

2. Berikut yang bukan manfaat gotong royong adalah ….


a. Meringankan pekerjaan c. Mempererat rasa persaudaraan
b. Pekerjaan akan cepat selesai d. Pekerjaan menjadi lebih lama

3. Dalam sebuah desa, masyarakat akan mengadakan acara pembersihan sawah bersama. Siapa saja yang dapat ikut serta
dalam acara ini?
a. pertain saja c. hanya warga desa
b. petani dan warga desa d. hanya anggota komunitas

4. Gotong royong din masyarakat dapat memperkuat ….


a. perpecahan b. kebebasan pribadi c. persatuan dna kesatuan d.individualis

5. Sikap yang harus dimiliki oleh setiap individu dalam gotong royong adalah ….
a. Saling percaya b. saling curiga c. saling merugikan d. saling bersaing

6. Sikap yang kamu tunjukkan saat melihat Ibu membersihkan rumah adalah…
a. Membiarkannya b. terus bermain c. membantunya d. cuek saja

7. Mejaga kebersihan sekolah adalah kewajiban…


a. siswa b. petugas kebersihan c.guru d. warga sekolah

8. Adanya kerja sama membuat pekerjaan yang berat terasa ringan dan ....
a. Tidak dapat dikerjakan b. Melelahkan c. Sulit d. Cepat selesai

9. Berikut kegiatan-kegiatan di sekolah yang dapat memupuk rasa kerukunan antarsiswa, kecuali....
a. Kerja bakti sekolah b. Kerja kelompok c. Piket kelas Bersama d. Meyontek

10. Gotong royong dilakukan dengan…

a. sukarela b. mengharapkan imbalan c. hati yang murung d. terpaksa

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban jelas dan benar!

1. Gotong royong adalah


2. Tradisi yang dilakukan untuk membantu persiapan salah satu warga yang melakukan hajatan disebut tradisi
yang berasal dari daerah
3. Gotong royong harus didasari dengan sikap dan
4. Salah satu dampak jika masyarakat tidak melaksanakan gotong royong adalah
5. Gotong royong megadakan karnaval budaya saat ada kunjungan dari gubernur merupakan penerapan gotong
royong di lingkup
6. Tradisi Rambu Solo berasal dari
7. Manusia tidak dapat hidup sendiri, oleh karena itu manusia disebut sebagai makhluk
8. Melakukan pekerjaan Bersama-sama untuk mecapai tujuan yang sama disebut
9. Gotong royong dapat menumbuhkan rasa dan
10. Gotong royong merupkan dan bangsa
Indonesia

Penilaian Formatif Kelas IV Hal. 1


III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan benar !

1. Sebutkan 3 bentuk gotong royong di lingkup kelurahan dan desa!


2. Sebutkan 3 manfaat/ tujuan dari gotong royong!
3. Jelaskan 3 tradisi gotong royong yang ada di wilayah Indonesia!
4. Mengapa gotong royong disebut sebagai modal keluar dari krisis di Indonesia?
5. Sebutkan 5 contoh gotong royong di lingkungan sekolah!
*** Selamat Mengerjakan ***

Penilaian Formatif Kelas IV Hal. 2

Anda mungkin juga menyukai