Anda di halaman 1dari 14

LEMBAR KERJA SOAL EVALUASI,

REMIDIAL, DAN PENGAYAAN

Kelas : IV (Empat)
Semester : II (Dua)
BAB : 5 (Lima)
Topik : Pola Hidup Gotong Royong
Pembelajaran : Ke-1 (Satu)
Satuan Pendidikan : SD Negeri Cilongkrang 03

Disusun Oleh :
FITRI NUR KAROMAH
2221520016

PROGRAM PROFESI GURU


UNIVERSITAS VETERAN BANGUN NUSANTARA SUKOHARJO
2023

1
Tujuan Pembelajaran

Fase B Indikator Pencapaian


Peserta didik mampu 1.1 Melalui kegiatan mengamati vidio dan
mengidentifikasi dan menyajikan mengamati gambar yang disajikan
melalui powerpoint, siswa mampu
berbagai bentuk keberagaman suku
menelaah tentang gotong royong
bangsa, sosial budaya di lingkungan dalam suatu kegiatan untuk mencapai
sekitar; memahami lingkungan tujuan bersama dengan tepat.
(C4/L2/HOTS) (TPACK)
sekitar (RT/RW/desa/kelurahan, dan
1.2 Melalui kegiatan penugasan, siswa
kecamatan) sebagai bagian tidak mampu menganalisis tentang gotong
terpisahkan dari wilayah NKRI; dan royong dalam suatu kegiatan untuk
mencapai tujuan bersama dengan
menampilkan sikap kerja samadalam
tepat. (C4/L2/HOTS)
berbagai bentuk keberagaman suku 1.3 Melalui kegiatan diskusi, siswa
bangsa, sosial, dan budaya di mampu mengkategorikan tentang
Indonesia yang terikat persatuan dan gotong royong dalam suatu kegiatan
untuk mencapai tujuan bersama
kesatuan. dengan tepat. (C6/L3/HOTS)
1.4 Dengan kegiatan diskusi, siswa
mampu melakukan presentasi
tentang gotong royong dalam suatu
kegiatan untuk mencapai tujuan
bersama dengan tepat. (P5)

2
PETUNJUK MENGERJAKAN

1. Berdoalah sebelum memulai mengerjakan soal evaluasi.


2. Bacalah petunjuk dalam soal evaluasi.
3. Jawablah Pertanyaan dengan baik dan benar.
4. Jika hasil mengerjakan soal evaluasi belum mencapai
ketuntasanminimal, maka akan dilakukan remidial.
5. Kerjakan soal remidial dengan benar, karena digunakan
untuk perbaikan nilai.
6. Jika hasil mengerjakan soal evaluasi sudah mencapai
ketuntasan minimal, maka silahkan dilanjutkan mengerjakan
soal pengayaan dan tidak perlu mengerjakan soal-soal
remidial.

3
LEMBAR SOAL EVALUASI

Satuan Pendidikan : SD Negeri Cilongkrang 03


Kelas : IV (Empat)
Semester : II (Dua)

Topik : Pola Hidup Gotong Royong

Kegiatan Pembelajaran : Mengerjakan soal evaluasi tentang gotong royong

SOAL EVALUASI

Petunjuk Umum:
1. Berdoalah terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal.
2. Tulislah nama dan nomer anda pada lembar jawaban yang tersedia.
3. Bacalah soal dengan seksama sebelum anda memilih jawaban.
4. Kerjakan soal-soal yang anda anggap paling mudah terlebih dahulu.
5. Pilihlah jawaban yang paling benar pada soal dibawah ini dengan memberi tanda silang (x) pada huruf a,
b, c dan d dengan benar.

Nama : ...............
Kelas : ...............

Pilihlah jawaban yang paling benar pada soal dibawah ini dengan memberi tanda silang (x) pada
huruf a, b, c dan d dengan benar !

1. Cerminan kerja sama antarwarga negara yang sesuai dengan kultur dan kepribadian bangsa
adalah …
a. Gotong royong
b. Tolong menolong
c. Kerja sama
d. Kerja bakti
2. Kerja bakti adalah salah satu contoh dari . . .
Bekerja sendiri
Gotong royong

4
c. Individualisme
d. Keegoisan
3. Gotong royong harus dilakukan dengan …
a. Meminta imbalan
b. Terpaksa
c. Pamrih
d. Sukarela
4. Gotong royong merupakan … semua warga masyarakat...
a. Hak
b. Kewajiban
c. Tanggung jawab
d. Keutamaan
5. Gotong royong merupakan modal terwujudnya suasana masyarakat yang ….
a. Harmonis
b. Rusuh
c. Kacau
d. Penuh ketegangan
6. Nilai-nilai positif dalam gotong royong antara lain, adalah ….
a. Kebersamaan dan keuntungan
b. Keuntungan dan persatuan
c. Kebersamaan dan persatuan
d. Keuntungan dan balas jasa
7. Bentuk semangat gotong royong yang di lakukan di sekolah adalah ….
a. Bekerja sama membersihkan lingkungan rumah.
b. Bersama-sama melaksanakan tugas piket di ruang kelas.
c. Bersama-sama membantu ibu menyiapkan makanan di dapur.
d. Bekerja sama memelihara tanaman di lingkungan sekitar rumah.
8. Persahabatan, semangat kekeluargaan, dan tolong-menolong tercermin dapat kegiatan… .
a. Gotong royong antarwarga masyarakat
b. Membantu teman yang satu agama
c. Tawuran antar pelajar
d. Kerja sama saat ulangan
9. Ikut serta dalam kegiatan kerja bakti, perayaan-perayaan hari besar nasional atau keagamaan,
termasuk bentuk-bentuk hubungan kerja sama di lingkungan …
a. Sekolah
b. Pergaulan

5
Masyarakat
Perkotaan
10. Berikut ini merupakan faktor pendorong gotong royong adalah …
Lebih mementingkan kepentingan diri sendiri daripada kepentingan umum
Rasa percaya diri yang kurang
Sosialisasi yang kurang
Agar dapat bertahan hidup manusia perlu menjaga hubungan baik dengan sesamanya

6
LEMBAR SOAL REMEDIAL

Satuan Pendidikan : SD Negeri Cilongkrang 03


Kelas : IV (Empat)
Semester : II (Dua)

Topik : Pola Hidup Gotong Royong

Kegiatan Pembelajaran : Mengerjakan soal remidial tentang gotong royong

REMEDIAL

Pilihlah jawaban yang paling benar pada soal dibawah ini dengan memberi tanda silang (x) pada huruf
a, b, c dan d dengan benar !

1. Sebuah nilai yang menunjukkan adanya perilaku dan sikap kerukunan serta kerja sama dalam
masyarakat yang beragam, yaitu hidup ….
A. gotong royong
B. gotong – gotongan
C. gotong kosong
D. gorong – gorong
2. Setiap manusia selalu membutuhkan suatu kerjasama dalam hidupnya. Hal ini karena manusia adalah
….
A. Makhluk sosial
B. Makhluk individu
C. Butuh orang lain
D. Makhluk individualis
3. Manfaat dari gotong royong adalah ….
menambah beban, waktu, dan biaya
meringankan beban, waktu, dan biaya
meningkatkan rasa persaingan antar sesama
menumbuhkan rasa perselisihan antar warga
4. Cara menumbuhkkan semangat kerja sama di lingkungan sekolah adalah kecuali…
Tidak masuk sekolah tanpa izin
Berpartisipasi secara aktif menyusun dan melaksanakan aturan sekolah

7
C. Menentukan pergaulan yang bersifat positif
D. Gotong royong membersihkan lingkungan
5. Jika ada kegiatan kerja bakti di lingkungan, tindakan yang sebaiknya kamu lakukan adalah …
tidur di rumah
bermain bersama teman
menonton kerja bakti
ikut membantu

8
LEMBAR SOAL PENGAYAAN

Satuan Pendidikan : SD Negeri Cilongkrang 03


Kelas : IV (Empat)
Semester : II (Dua)

Topik : Pola Hidup Gotong Royong

Kegiatan Pembelajaran : Mengerjakan soal pengayaan tentang gotong


royong

PENGAYAAN

Sebutkan 5 contoh kegiatan gotong royong di lingkungan sekolah!


a. .............................................
b. .............................................
c. .............................................
d. .............................................
e. .............................................

9
ASESMEN / PENILAIAN
a. Penilaian Sikap

Pengambilan nilai ini dapat dilakukan saat mengamati kegiatan siswa pada awal pembelajaran,
diskusi, dan menyimak penjelasan materi yang disampaikan. Penilaian ini bertujuan untuk
melihat kemampuan siswa dalam menerapkan nilai-nilai Pancasila pada setiap kegiatannya,
dari saat kegiatan pembuka hingga kegiatan penutup. Berikut ini panduan asesmen Rubrik
Sikap (Civic Disposition).

Pedoman Penilaian Rubrik Sikap (Civic Disposition)


Perlu Perlu Berusaha
Kriteria Pemantapan Istimewa
Bimbingan Pengingatan dengan Baik
Penilaian (4) (5)
(1) (2) (3)
Penerapan Belum mampu Sadar dalam Berusaha Mampu dalam Mandiri dan
Nilai-Nilai dalam bersiap bersiap memulai dalam bersiap berani unjuk
Pancasila memulai kegiatan, bersiap memulai diri dalam
memulai kegiatan,
kegiatan, khidmat bersiap memulai
kegiatan,
khidmat dalam berdoa, khidmat kegiatan,
khidmat
dalam berdoa, menghormati dalam berdoa, dalam berdoa, khidmat
menghormati guru dan orang menghormati menghormati dalam berdoa,
guru, lain, menghargai guru dan guru dan menghormati
orang orang
menghargai pendapat guru dan orang
lain, lain,
pendapat orang lain, dan menghargai lain, menghargai
menghargai
orang lain, dan mengungkapkan pendapat pendapat
pendapat
mengungkapkan apresiasi dengan orang lain, orang lain, dan
dan orang lain,
apresiasi dengan bantuan guru. dan mengungkapkan
mengungkapk
bantuan guru. an apresiasi mengungkapk apresiasi.
tanpa bantuan an
guru. apresiasi tanpa
bantuan guru.
Memahami Belum siap dan Sadar dalam Berusaha Mampu dalam Bersiap diri dan
Materi yang mampu dalam menerima dalam menerima mampu dalam
Disampaikan menerima materi menerima materi menerima materi
materi dan informasi materi dan informasi dan informasi .
dan informasi dengan bantuan dan informasi tanpa bantuan
dengan bantuan guru. tanpa bantuan guru.
guru. guru.

Menggali Belum Sadar dalam Berusaha Mampu dalam Mandiri dan


dan mampu dalam menyajikan dalam menyajikan berani dalam
Menjelaskan menyajikan informasi atau menyajikan informasi atau menyajikan
Informasi informasi atau menyampaikan informasi atau menyampaika informasi atau
atau menyampaikan kembali cerita menyampaika n menyampaikan
Menceritaka n kembali cerita
kembali cerita dengan bantuan kembali cerita.
n kembali cerita tanpa bantuan
dengan bantuan guru.
10
Ulang Cerita guru. tanpa bantuan guru.
guru.
Bekerja Belum mampu Sadar dalam Berusaha Mampu dalam Mandiri dan
Sama dalam mengatur diri, mengatur diri, dalam mengatur diri, berani dalam
Diskusi bekerja sama bekerja sama mengatur diri, bekerja sama mengatur diri,
Kelompok dalam dalam bekerja sama dalam bekerja sama
kelompok, kelompok, dalam kelompok, dalam kelompok,
pengambilan pengambilan kelompok, pengambilan pengambilan
dan pelaksanaan dan pelaksanaan pengambilan dan dan pelaksanaan
keputusan, serta keputusan, serta dan pelaksanaan
keputusan, serta
pelaksanaan keputusan,
menyelesaikan menyelesaikan menyelesaikan
keputusan, serta
masalah dengan masalah dengan masalah.
serta menyelesaika
bantuan guru. bantuan guru.
menyelesaika n
n masalah tanpa
masalah tanpa bantuan guru.
bantuan guru.

b. Penilaian Pengetahuan

Pengambilan nilai ini dapat dilakukan saat mengamati kegiatan siswa ketika mengerjakan
lembar aktivitas atau soal latihan yang diberikan. Penilaian ini bertujuan untuk melihat
pemahaman siswa dalam menyerap dan menerima materi atau informasi yang berkaitan dengan
penerapan nilai Pancasila.

Jawablah pertanyaan berikut ini!

1. Cerminan kerja sama antarwarga negara yang sesuai dengan kultur dan kepribadian bangsa
adalah …
a. Gotong royong
b. Tolong menolong
c. Kerja sama
d. Kerja bakti
2. Kerja bakti adalah salah satu contoh dari . . .
Bekerja sendiri
Gotong royong

11
c. Individualisme
d. Keegoisan
3. Gotong royong harus dilakukan dengan …
a. Meminta imbalan
b. Terpaksa
c. Pamrih
d. Sukarela
4. Gotong royong merupakan … semua warga masyarakat.
a. Hak
b. Kewajiban
c. Tanggung jawab
d. Keutamaan
5. Gotong royong merupakan modal terwujudnya suasana masyarakat yang ….
a. Harmonis
b. Rusuh
c. Kacau
d. Penuh ketegangan
6. Nilai-nilai positif dalam gotong royong antara lain, adalah ….
a. Kebersamaan dan keuntungan
b. Keuntungan dan persatuan
c. Kebersamaan dan persatuan
d. Keuntungan dan balas jasa
7. Bentuk semangat gotong royong yang di lakukan di sekolah adalah ….
a. Bekerja sama membersihkan lingkungan rumah.
b. Bersama-sama melaksanakan tugas piket di ruang kelas.
c. Bersama-sama membantu ibu menyiapkan makanan di dapur.
d. Bekerja sama memelihara tanaman di lingkungan sekitar rumah.
8. Persahabatan, semangat kekeluargaan, dan tolong-menolong tercermin dapat kegiatan… .
a. Gotong royong antarwarga masyarakat
b. Membantu teman yang satu agama
c. Tawuran antar pelajar
d. Kerja sama saat ulangan
9. Ikut serta dalam kegiatan kerja bakti, perayaan-perayaan hari besar nasional atau keagamaan,
termasuk bentuk-bentuk hubungan kerja sama di lingkungan …
a. Sekolah
b. Pergaulan

12
Masyarakat
Perkotaan
10. Berikut ini merupakan faktor pendorong gotong royong adalah …
Lebih mementingkan kepentingan diri sendiri daripada kepentingan umum
Rasa percaya diri yang kurang
Sosialisasi yang kurang
Agar dapat bertahan hidup manusia perlu menjaga hubungan baik dengan sesamanya

Pedoman Penskoran
No Kunci Jawaban Skor
1. a 10
2. b 10
3. d 10
4. b4 10
.
5. a5 10
.
6. C 10
7. b 10
8. a 10
9. c 10
10. d 10
Total Skor 100

c. Penilaian Keterampilan

Pengambilan nilai keterampilan dapat dilakukan saat mengamati kegiatan siswa pada awal
pembelajaran, diskusi, dan menyimak penjelasan materi yang disampaikan. Penilaian ini
bertujuan untuk melihat kemampuan siswa dalam berdiskusi yang sesuai dengan materi,
menggali, dan menjelaskan informasi atau menceritakan kembali cerita contoh penerapan
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Adapun panduan asesmen Rubrik Keterampilan
sebagai berikut:

Kriteria Penilaian
Menyerap dan
Nama Presentasi atau
Menjelaskan Memberikan Keterangan
No Peserta Menyampai-
Kembali Saran/Pendapat/ Nilai
Didik kan
Informasi atau Usulan
Gagasan
Cerita
1. Haidar Sangat Baik
2. Halwa (Skor: 30)

3.
Baik
4. (Skor: 25)
5.
13
6.
Cukup Baik
7.
(Skor: 20)
8.
9. Kurang Baik
10. (Skor: 15)

Perhitungan Perolehan nilai

Nilai peserta didik dihitung pada setiap kriteria sesuai tingkatan skornya sesuai berdasarkan
hasil pengamatan dengan ketentuan sebagai berikut:

Jika pada setiap kriteria penilaian terlihat sangat baik maka nilainya 30, baik 25, cukup baik
20, dan kurang baik 15, maka total perolehan nilai maksimal yang terkumpul adalah 90.

14

Anda mungkin juga menyukai