Anda di halaman 1dari 10

Efek samping obat ialah: setiap respon obat yang

merugikan dan tidak diharapkan dan terjdi pada dosis yang diberikan pada manusia baik untuk profilaksis , diagnosis atau untuk terapi

TUJUAN UTAMA
mendeteksi sedini mungkin setiap kemungkinan

timbulnya efek obat yang tidak diinginkan yang terjadi diindonesia untuk mencegah kejadian eso serupa secara lebih luas . Diharapkan diperoleh informasi baru mengenai ESO, tingkat kegawatan , serta frekuensi kejadiaannya, sehingga dapat dilakukan tindak lanjut yang diperlukan

Kebijakan obat nasional


Salah satu tujuan pembangunan dibidang obat adalah : Menjamin kebenaran khasiat Menjamin keamanan Menjamin mutu obat Menjamin keabsahan obat yang beredar Meningkatkan ketepatan, kerasionalan dan efisiensi penggunaan obat

Upaya yang dilakukan


Pelaksanaan penilaian obat sebelum obat mendapatkan izin edar . Setelah obat beredar , keamanan, penggunaan obat harus tetap dipantauyaitu dengan program MESO

Uji klinik
Subyek (manusia percobaan ) jumlahnya terbatas
Hanya pada dewasa sehat Lama penggunaan terbatas

Pelaksanaan diindonesia
Secara sukarela
Mengisi formulir yang disesuaikan dengan formulir

WHO

Proses MESO
Pengiriman formulir
Tahap1 : deteksi / identifikasi Tahap 2: penentuan kausal

Tahap 3: penentuan resiko

Tindak lanjut MESO


Informasi MESO sangat berguna untuk penentuan

kebijakan obat dalam pelayanan kesehatan Penarikan dari peredaran Perubahan penggolongan obat Perubahan dosis, indikasi, cara penggunaan Pemberian peringatan penggunaan

Anda mungkin juga menyukai