Anda di halaman 1dari 8

KONTRAK PEMBELAJARAN

LISTRIK
MAGNET

Rina Mirdayanti, S.Si,M.Si


rinamirda6@gmail.com
085207134138

IDENTITAS MATA KULIAH

Mata Kuliah
: Listrik Magnet
Kode
:
Semester/SKS
: 2/ 4 SKS
Dosen Pengampu :Rina Mirdayanti, S.Si, M.Si

Hari Pertemuan/Jam : Sabtu, 14.00 wib


Ruang
:

DESKRIPSI MATA KULIAH

PENILAIAN
Kehadiran
Partisifasi
Tugas-tugas penyelesaian tugas
Makalah
Penyajian dan diskusi
UTS
UAS

JADWAL
Kuliah direncanakan 16 kali tatap
muka dengan 3 kali uji kompetensi
dan 1 kali ujian akhir

ETIKA
Mahasiswa berpakaian rapi, memakai
sepatu dan tidak berkaos oblong
Selama kuliah HP mohon dimatikan
atau di silent
Tidak diperkenankan berSMS atau
mengirim/menerima telepon selama
perkuliahan
Kehadiran kurang dari 75 % dari
pertemuan total, tidak diperkenankan
mengikuti Ujian akhir

incian Mataeri Perkuliahan Tiap Pertemuan

No Pertemu
an ke
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16

I
II
III
IV
V
VI
VII
VIII
IX
X
XI
XII
XIII
XIV
XV
XVI

Topik Bahasan
Vektor
Hukum Coulomb
Medan Listrik
Hukum Gauss
Potensial Skalar
Konduktor dalam medan elektrostatik
Energi Elektrostatik
UTS
Multikutub Listrik
Arus Listrik
Hukum Ampere
Induksi Magnetik
Hukum ampere dalam bentuk integral
Potensial Vektor
Metode bayangan dalam elektrostatika
UAS

Anda mungkin juga menyukai