Anda di halaman 1dari 43

LAPORAN JAGA

SELASA, 26 JULI 2016


Disusun oleh
Mainurtika 1102011151
Maya Astusi S 1102012038

aporan kasus 1

Identitas Pasien
Nama : Johar Randi
Usia : 16 tahun
Ruang : mahoni 2
No. RM: 827119

Anamnesis ( autoanamnesis )
Keluhan utama

Nyeri pada jari telunjuk tangan kanan 3 jam SMRS


Keluhan tambahan : -

Riwayat Penyakit Sekarang


Pasien datang ke IGD RS POLRI dengan keluhan nyeri
pada telunjuk tangan kanan 3 jam SMRS. Luka di
karenakan akibat terkena bacok saat pulang sekolah.
Telunjuk dan jempol tangan kanan, punggung tangan
kiri terdapat luka akibat menangkis golok. Pasien
sempat pergi ke RS Triadipa dan mendapatkan
perawatan luka.

Riwayat Penyakit
Dahulu
DM (-)
HT (-)
Alergi (-)
Asma (-)

Riwayat penyakit keluarg


DM (-)
HT (-)
Alergi (-)
Asma (-)

Primary Survey
A : Clear
B : RR 21X/menit, gerakan dada simetris
C : Nadi 107x/menit, TD : 110/70
D : GCS 15 = E4V5M6
E:-

Secondary Survey
A
M
P
L
E

::::: KLL 3jam SMRS

Pemeriksaan Fisik
KU : kesakitan
Kesadaran : komposmentis (GCS 15)
TTV :
TD : 110/70 mmHg
HR : 107 x/menit
Suhu : 37 0C
RR : 21 x/menit,
Kepala : normocephal, luka (-), hematom (-),
Mata : konjungtiva anemis -/-; sklera ikterik -/-; pupil isokor
3mm/3mm; RCL
+/+, RCTL +/+
Leher : KGB (-), deviasi trakea (-)

Leher : KGB (-), nyeri tekan (-), deviasi trachea (-)


Thorax:
I : bentuk dan simetris kanan dan kiri, tidak ada kelainan
kulit
P : fremitus taktil dan vocal simetris, nyeri tekan (-) , krepitasi
(-)
P : sonor pada seluruh lapang paru
A : pulmo: Vesikuler +/+, Rh -/-, Wh -/cor
: S1/S2 reguler, murmur (-), gallop (-)
Abdomen:
I : datar, massa (-), lesi (-), edema(-), jejas (-)
P : nyeri tekan (-), massa (-)
P : timpani pada 4 kuadran abdomen
A : BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat, luka (-), CRT <2 detik

Status Localis Regio Manus Digitii II


L :Hiperemis (-), deformitas (-), hematom (-), luka(+ (tepi
rata, sudut tajam tajam, dasar tulang, ukuran 3,5 x 1cm)
F :Sensibilitas baik kiri/kanan, arteri radialis dan ulnar teraba,
CRT < 2
detik, akral hangat
M
:ROM aktif gerakan bebas
ROM pasif gerakan bebas

Pemeriksaan Penunjang
Variabel
Hemoglobin

Temuan
14,4 g/dL

Nilai Normal
12 14 g/dl

Leukosit
Hemotokrit
Trombosit

14.700 u/l
5.000 10.000 u/l
42 %
37 43 %
395. 000 /ul 150.000 400.000 /ul

Gambaran Rontgen

Diagnosis
Fraktur Manus Digitii II Dextra Tertutup

Tatalaksana
Konsul dr. Carles Sp.OT
IVFD RL 14 tpm
Inj Tramadol 3x1 amp
Inj Ranitidin 2x1 gr
Inj Ceftriaxon 1x2 gr (ST)

aporan kasus 2

Identitas Pasien
Nama : Bambang. S
Usia : 56 tahun
Ruang : mahoni 2
No. RM: 502631

Anamnesis ( autoanamnesis )
Keluhan utama

Nyeri pada dubur 3 hari SMRS


Keluhan tambahan : -

Riwayat Penyakit Sekarang


Pasien datang ke IGD RS POLRI dengan keluhan nyeri
pada dubur 3 hari SMRS. Terdapat benjolan di dubur
yang bertambah besar. Pasien mengaku 2 hari tidak
BAB dan pada hari ketiga pasien mengaku sulit untuk
BAB sehingga harus mengejan dan terdapat darah
segar. BAK dalam batas normal dan demam disangkal.

Riwayat Penyakit
Dahulu
DM + ( glibenclamid +
metformin )

Riwayat penyakit
DM keluarga
HT +

HT + ( captopril)

Asma (-)

Alergi (-)

Ginjal (-)

Asma (-)
BPH + ( post TURP)
Batu ginjal ( laser )

Pemeriksaan Fisik
KU : kesakitan
Kesadaran : komposmentis (GCS 15)
TTV :
TD : 150/90 mmHg
HR : 96x/menit
Suhu : 36 0C
RR : 20 x/menit,
Kepala : normocephal
Mata : konjungtiva anemis -/-; sklera ikterik -/-; Pupil isokor
3mm/3mm; RCL
+/+, RCTL +/+

Leher : KGB (-), nyeri tekan (-), deviasi trachea (-)


Thorax:
I : bentuk dan simetris kanan dan kiri, tidak ada kelainan
kulit
P : fremitus taktil dan vocal simetris,
P : sonor pada seluruh lapang paru
A : cor
: S1/S2 reguler, murmur (-), gallop (-)
pulmo : Vesikuler +/+, Rh +/+, Wh -/ Abdomen:
I : datar, massa (-), kelainan kulit (-)
P : nyeri tekan (-), massa (-)
P : timpani pada 4 kuadran abdomen
A : BU (+) normal
Ekstremitas : akral hangat, edema (-), CRT <2 detik

Status Localis
I : Benjolan (+) pada jam 12, hiperemis (+), darah (-), pus (-),
feses (-)
P : Benjolan ukuran 4x2 cm, konsistensi kenyal, permukaan
kulit, nyeri
tekan (+)

Pemeriksaan Penunjang
Variabel

Temuan

Nilai Normal

Hemoglobin

13,6 g/dL

12 14 g/dl

Leukosit
Hemotokrit
Trombosit

22.600 u/l
5.000 10.000 u/l
39 %
37 43 %
372. 000 /ul 150.000 400.000 /ul

Variabel Temuan

Nilai

Variabel

Nilai

Nattrium

Temua
n
129*

Ureum

41 mg/dL

10-50 mg/dL

Creatinin

1 mg/ dL

0,5-1,5 mg/dL

Kalium

4,4

3,5- 5,0 mmol/l

GDS

334 mg/dL

<200 mg/dL

Clorida

99

98-108 mmol/ l

135- 145 mmol/l

Gambaran Rontgen

Diagnosis
Hemoroid Externa
DM tipe II
HT grade 1

Tatalaksana
Konsul dr. Sumidi, Sp. B
Konsul penyakit dalam
Konsul kardiomegali
Rendam PK
IVFD RL 14 tpm
Inj ketorolac 3x1 amp
Inj Ranitidin 2x1 amp
Inj Ceftriaxon 1x2 gr (ST)

aporan kasus 3

Identitas Pasien
Nama : Eman Sulaiman
Usia : 22 tahun
Ruang : No. RM: 827146

Anamnesis ( autoanamnesis )
Keluhan utama

Nyeri dan pendarahan pada luka kaki kanan 1/2 jam


SMRS
Keluhan tambahan : -

Riwayat Penyakit Sekarang


Pasien datang ke IGD RS POLRI dengan keluhan nyeri
dan perdarahan pada kaki kanan 1/2jam SMRS. Luka
dan pendarahan disebabkan akibat truk yang
ditumpangi menabrak kontainer yang sedang menepi
dijalan tol, sehingga menyebabkan kaki kanan pasien
terjepit oleh dastboard. Setelah kejadian pasien di
lakukan pemasangan papan penyangka pada kaki yang
patah dan langsung di larikan ke RS POLRI. Pingsan (-),
muntah (-)

Riwayat Penyakit
Dahulu
DM (-)
HT (-)
Alergi (-)
Asma (-)

Riwayat penyakit keluarg


DM (-)
HT (-)
Alergi (-)
Asma (-)

Primary Survey
A : Clear
B : RR 29X/menit, gerakan dada simetris, jejas (-)
C : Nadi 89x/menit, TD : 100/70
D : GCS 15 = E4V5M6
E:-

Secondary Survey
A
M
P
L
E

::::: KLL jam SMRS

Pemeriksaan Fisik
KU : kesakitan dan lemah
Kesadaran : komposmentis (GCS 15)
TTV :
TD : 100/70 mmHg
HR : 89 x/menit
Suhu : 317 0C
RR : 29 x/menit,
Kepala : normocephal, luka (-), hematom (-),
Mata : konjungtiva anemis -/-; sklera ikterik -/-; pupil isokor
3mm/3mm; RCL
+/+, RCTL +/+, racoon eyes +/+
Leher : KGB (-), deviasi trakea (-)

Leher : KGB (-), nyeri tekan (-), deviasi trachea (-)


Thorax:
I : bentuk dan simetris kanan dan kiri, tidak ada kelainan
kulit
P : fremitus taktil dan vocal simetris, nyeri tekan (-) , krepitasi
(-)
P : sonor pada seluruh lapang paru
A : pulmo: Vesikuler +/+, Rh -/-, Wh -/cor
: S1/S2 reguler, murmur (-), gallop (-)
Abdomen:
I : datar, massa (-), lesi (-), edema(-), jejas (-)
P : nyeri tekan (-), massa (-)
P : timpani pada 4 kuadran abdomen
A : BU (+) normal
Ekstremitas : dingin, luka (+), CRT >2 detik

Status Localis

1. Regio cruris anterior dextra


.L :hiperemis (+), deformitas (+), darah (+), hematom (-),
luka+ (tepi rata, sudut tajam tajam, ukuran 2 x 1cm, dasar
otot)
.F :akral dingin, nyeri tekan (+), krepitasi (+) sensibilitas
menurun, arteri dorsalis pedis tidak bisa dinilai dan arteri
tibialis anterior teraba lemah, CRT >2 detik, sianosis (+)
.M
:ROM aktif gerakan terbatas karena nyeri dan fraktur
ROM pasif gerakan terbatas karena nyeri dan fraktur

2. Regio dorsum pedis dextra


.L :hiperremis (+), deformitas (+), edema (+), darah
(+), luka
terbuka + ( tepi tidak rata, ukuran 8x 4cm,
dasar tulang dan
tendon
.F :akral dingan, nyeri tekan (+), krepitasi (+),
sensabilitas berkurang, arteri dorsalis pedis tidak bisa
dinilai, arteri tibialis anterior teraba lemah, CRT sulit
dinilai, sianosis
.M :ROM aktif gerakan terbatas karena nyeri dan fraktur
ROM pasif gerakan terbatas karena nyeri dan fraktur

Pemeriksaan Penunjang
Variabel
Hemoglobin

Temuan
13,6 g/dL

Nilai Normal
12 14 g/dl

Leukosit
Hemotokrit
Trombosit

24.700 u/l
5.000 10.000 u/l
40 %
37 43 %
219. 000 /ul 150.000 400.000 /ul

Gambaran Rontgen

Diagnosis
Open fraktur tibia fibula dextra + susp ruptur tendon achiles

Tatalaksana
Konsul dr. Carles Sp.OT
Konsul dr. Sigit, Sp.OT

Anda mungkin juga menyukai