Anda di halaman 1dari 11

Syarat-syarat Costumer Service yang Baik

Fisik dan Penampilan

Gestur

Cara Berpakaian

Keterampilan
Komunikasi

Skill of Selling

Kepribadian dan
Pengendalian diri

Faktor-faktor Kegagalan
Costumer Service

Fisik dan Penampilan


Menarik dari segi wajah
Tinggi badan ideal, perempuan: (minimal)
160 cm, Laki-laki: (minimal) 165 cm
Berat badan ideal
Wajar , tidak di buat buat
Selalu ceria
Rapih dalam berpakaian
Pandangan mata selalu ke satu arah
tertentu

Fisik dan Penampilan

Bersikap optimis
Berprilaku baik
Tidak mengundang perhatian
Lincah, gesit, dan tanggap
Gerak gerik wajar
Selalu memberi perhatian
Tidak memakai aksesoris dan makeup yang berlebihan

Gestur

Tutur kata harus ramah dan sopan


Murah senyum
Memberi salam kepada tamu yang datang
Pandai berbicara
Berbicara dengan jelas
Bersikap tenang
Simpatik dan menarik
Tidak makan, minum, merokok di dalam
ruangan
Menyambut tamu harus berdiri

Cara Berpakaian
Warna yang dikenakan serasi
Jangan menggunakan model yang tidak
wajar
Keserasian baju dengan rok
Lengan baju jangan di gulung
Kancing baju terpasang rapih
Kancing lengan panjang terpasang rapih
Saku kemeja atau celana tidak penuh
Tanda pengenal dipakai

Keterampilan Komunikasi

Dapat berkomunikasi dengan baik


Proaktif
Komunikatif
Dapat membangun percakapan yang
baik

Skill of Selling
Mengetahui/ Memahami produk dan
prosedur pelayanan yang baik
Banyak Mendengar
Suka membantu
Memberi layanan lebih dari yang di minta
Responsif
Tanggung jawab
Pemahaman

Kepribadian dan
Pengendalian diri

Energik
Rasa humor dan selalu ingin maju
Mampu mengendalikan diri
Tidak mudah marah
Tidak terpancing untuk berbuat kasar
Mengendalikan gerakan-gerakan tubuh
Ramah
Memiliki mental yang kuat dalam melayani tamu
Memberikan keyakinan
Menimbulkan sikap kejujuran

Faktor-faktor penyebab kegagalan


costumer service
Kurang inisiatif
Tidak mempunyai recana kerja yang baik
Tidak memiliki pengetahuan yang baik
tentang produk-produk jasa rumahsakit
yang terkait dengan pelayanan
Kurang antusias dan bersungguh-sungguh
Tidak berorientasi dengan costumer
(costumer oriented)> berpikir demi
orangyang dilayani

Faktor-faktor penyebab kegagalan


costumer service

Tidak memiliki sifat yang fleksibel


Tidakmemiliki kemampuan menjual
Karirnya kurang baik
Tidak memiliki pengalaman menjual

Anda mungkin juga menyukai