Anda di halaman 1dari 8

Hukum Kesehatan

Cecep Triwibowo, S.Kep., M.Sc

h t t p : / / w w w. p o l t e k k e s m e d a n . a c . i d / h u k u m k e s e h a t a

Pendahulua
n
Perkembangan
ilmu kesehatan
yang semakin
pesat

perkembangan
etik dan hukum di
bidang kesehatan

Derajat
kesehatan
masyarakat
meningkat
Kesadaran
hukum
meningkat

Nakes masalah
hukum

Hukum
Peraturan perundang-undangan yang dibuat
oleh suatu kekuasaan dalam mengatur
pergaulan hidup dalam masyarakat
Hukum Kesehatan :
- Merupakan bagian dari Hukum Kesehatan
- Menyangkut pelayanan kesehatan
Profesi Kesehatan tidak terpisahkan
dengan etika dan hukum

Tata Hukum Kesehatan di Indonesia


UUD
45

PP No.
32/1996 ttg
Tenaga
Kesehatan

UU No.
44/2009 ttg
Rumah Sakit

UU
No.36/2009
Ttg
Kesehatan

Pelayanan
Kesehatan

UU No 24/
2014
Ttg BPJS

UU No.29/2004
Ttg. Praktik
Dokter

UU No 38 /2014
Ttg Keperawatan

UU No 40 / 2004
Ttg SJSN

Persamaan Etika dan Hukum


1. Merupakan alat untuk tertibnya hidup
bermasyarakat
2. Obyeknya adalah tingkah laku manusia
3. Mengandung hak dan kewajiban
anggota-anggota masyarakat, agar tidak
saling merugikan
4. Menggugah kesadaran untuk bersikap
manusiawi
5. Sumbernya adalah hasil pemikiran para
pakar dan pengalaman para anggota
senior
5

Perbedaan Etika dan


Hukum
ETIK
A

HUKU
M

Berlaku untuk
lingkungan profesi
Disusun berdasarkan
kesepakatan anggota
profesi
Tidak seluruhnya
tertulis

Berlaku untuk umum


Disusun oleh Badan
Pemerintahan
Tercantum secara
terinci dalam Kitab
Undang-undang dan
lembaran/Berita Negara

Perbedaan Etika dan


Hukum
ETIK
A

Sanksi etika berupa


tuntunan
Pelanggaran
diselesaikan oleh
organisasi profesi
Penyelesaian
pelanggaran tidak selalu
disertai bukti fisik

HUKU
M

Sanksi pelanggaran
berupa tuntutan
Pelanggaran selalu
diselesaikan melalui
Pengadilan
Penyelesaian
pelanggaran selalu
disertai bukti fisik

TERIMAKAS
IH

Anda mungkin juga menyukai