Anda di halaman 1dari 27

S U S U N A N O R G A N I S A S I D A N T ATA K E R J A

DINAS ESDM TYPE B


PROVIN SI SU M ATERA BAR AT

USULAN STRUKTUR ORGANISASI


DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL PROVINSI SUMATERA BARAT

KEPALA
DINAS
KELOMPOK JABATAN
FUNGSIONAL

SEKRETARIA
T
SUBBAG
PROGRAM DAN
KEUANGAN

BIDANG
MINERAL DAN
BATUBARA
SEKSI PENGUSAHAAN
PERTAMBANGAN
MINERAL LOGAM DAN
BATUBARA
SEKSI PENGENDALIAN
PERTAMBANGAN
MINERAL BUKAN LOGAM
DAN BATUAN

SEKSI
PENGENDALIAN
USAHA
PERTAMBANGAN

BIDANG ENERGI
DAN
KETENAGALISTR
IKAN

BIDANG
AIR TANAH &
GEOLOGI
SEKSI INVENTARISASI
AIR TANAH &
GEOLOGI

SEKSI SUMBER DAYA


ENERGI

SEKSI KONSERVASI
AIR TANAH &
GEOLOGI

SEKSI
KETENAGALISTRIKAN
SEKSI
PENGENDALIAN
ENERGI DAN
KETENAGALISTRIKAN

SEKSI PENGUSAHAAN
AIR TANAH

UPT

SUBBAG UMUM &


KEPEGAWAIAN

SUSUNAN ORGANISASI
DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL PROVINSI
SUMATERA BARAT
a.
b.

Kepala Dinas :
Sekretariat, membawahi :
1. Sub Bagian Umum & Kepegawaian
2. Sub Bagian Program & Keuangan
c. Bidang Minerba, membawahi :
1. Seksi Pengusahaan Pertambangan
2. Seksi Pengendalian Pertambagan
3. Seksi Konservasi Pertambangan
d. Bidang Energi dan Ketenagalistrikan, membawahi :
1. Seksi Energi
2. Seksi Ketenagalistrikan
3. Seksi Pengawasan Energi dan Ketenagalistrikan

SUSUNAN ORGANISASI
DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL PROVINSI SUMATERA BARAT

e.

Bidang Geologi & Airtanah, membawahi :


1. Seksi Inventarisasi dan Pemanfaatan Air Tanah
2. Seksi Konservasi Air tanah dan Geologi
3. Seksi Pengawasan dan Pengendalian Airtanah
g. UPT Pengusahaan Pertambangan & Energi
4. Sub Bagian Tata Usaha
5. Seksi Pelayanan Teknis Usaha Pertambangan & Energi

SEKRETARIAT
1. Sekretaris mempunyai tugas merencanakan, melaksanakan,
mengkoordinasikan dan mengendalikan kegiatan administrasi
umum, kepegawaian, perlengkapan, penyusunan program
dan keuangan ;
2.

Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada point


(1), Sekretaris, mempunyai fungsi:
a. pengelolaan dan pelayanan administrasi umum ;
b. pengelolaan administrasi kepegawaian ;
c. pengelolaan administrasi keuangan ;
d. pengelolaan administrasi perlengkapan ;
e. pengelolaan urusan rumah tangga ;
f. pelaksanaan koordinasi penyusunan program, anggaran dan
perundang- undangan;
g. pelaksanaan
koordinasi
penyelenggaraan
tugas-tugas
bidang;
h. pengelolaan kearsipan dinas ;
i. pelaksanaan monitoring dan evaluasi organisasi dan
tatalaksana ;
j. pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala

Sub Bagian Umum & Kepegawaian, mempunyai tugas :

a. melaksanakan
penerimaan,
pendistribusian
dan
pengiriman surat-surat, penggandaan naskah-naskah
dinas, kearsipan dinas ;
b. menyelenggarakan urusan rumah tangga dan keprotokolan
;
c. melaksanakan tugas di bidang hubungan masyarakat;
d. mempersiapkan seluruh rencana kebutuhan kepegawaian
mulai penempatan formasi, pengusulan dalam jabatan,
usulan pensiun, peninjauan masa kerja, pemberian
penghargaan, kenaikan pangkat, SKP DUK, Sumpah / Janji
Pegawai, Gaji Berkala, kesejahteraan, mutasi dan
pemberhentian pegawai, diklat, ujian dinas, izin belajar,
pembinaan kepegawaian dan disiplin pegawai, menyusun
standar kompetensi pegawai, tenaga teknis dan fungsional
dan menyelenggarakan tata usaha kepegawaian lainnya.
e. melakukan
penyusunan
kebutuhan
perlengkapan,
pengadaan, pendistribusian, pengadministrasian dan
perawatan
peralatan kantor, pengamanan, usulan

Sub Bagian Program dan Keuangan, mempunyai tugas :

a. Menghimpun data dan menyiapkan bahan koordinasi


penyusunan program ;
b. melaksanakan pengolahan data ;
c. melaksanakan perencanaan program ;
d. Mengumpulkan dan menganalisa peraturan dan perundang
undangan yang terkait dengan pelaksanaan urusan dan
tugas dinas serta kerjasama sektor energi dan sumber daya
mineral;
e. Menghimpun data dan menyiapkan bahan penyusunan
program anggaran;
f. melaksanakan monitoring dan evaluasi kegiatan Dinas;
g. melaksanakan penyusunan laporan ;
h. Menyusun
program
dan
rencana
pengelolaan
keuanganberdasarkan ketentuan yang berlaku;
i. Mempelajari menelaah peraturan keuangan;
j. Menyusun rencana kegiatan belanja langsung dan tidak
langsung ;

Sub Bagian Program dan Keuangan, mempunyai tugas :

k. Memproses dokumen pelaksanaan anggaran kegiatan;


l. Menyelanggarakan pelayanan administrasi keuangan;
m. Menyelenggarakan koordinasi dengan unit kerja terkait
dalam pelaksanaan kegiatan;
n. Menyiapkan bahan pertanggungjawaban dan menyiapkan
laporan keuangan sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
o. Mengarsipkan dan memelihara dokumen keuangan sesuai
dengan ketentuan dan peraturan yang berlaku;
p. Melaksanakan penatausahaan keuangan dan menyusun
laporan bulanan, triwulan, semester dan tahunan sebagai
pertanggungjawaban pelaksanaan tugas sesuai dengan
kketentuan yang berlaku;
q. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan.

BIDANG MINERAL DAN BATUBARA (MINERBA)


1.

Bidang Minerba mempunyai tugas membantu Kepala Dinas dalam


melaksanakan pembinaan, komoditas mineral logam, batubara,
mineral bukan logam dan batuan meliputi pengaturan, perizinan,
konservasi dan pembinaan;
2. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada point (1),
Bidang Minerba, mempunyai fungsi :
a. menyusun rencana kerja bidang;
b. Menyiapkan
bahan
perumusan
kebijakan
pengendalian
pertambangan;
c. Menyiapkan bahan perumusan kebijakan pengelolaan usaha
pertambangan;
d. Menyiapkan bahan perumusan kebijakan konservasi sumberdaya
mineral logam, mineral bukan logam, batuan dan batubara;
e. Menyiapkan bahan perumusan kebijakan pengelolaan sistim
informasi pertambangan;
f.
melaksanakan tugas lain sesuai tugas dan fungsinya.

Seksi Pengendalian Pertambangan, mempunyai tugas :

a. menyusun rencana kerja seksi;


b. melaksanakan penyiapan rumusan kebijakan dalam
pembinaan dan pengendalian pertambangan;
c. Menetapkan wilayah izin usaha pertambangan
mineral bukan logam dan batuan dalam 1 (satu)
daerah provinsi dan wilayah laut sampai dengan 12
mil;
d. menetapkan wilayah pertambangan rakyat mineral
logam, mineral bukan logam, batuan dan batubara;
e. melaksanakan pembinaan dan pengendalian aspek
administrasi
dan
teknis
pengelolaan
usaha
pertambangan;
f. Melaksanakan
pembinaan dan pengendalian

pengelolaan
lingkungan
pengusahaan
pertambangan, reklamasi dan pasca tambang;

Seksi Pengendalian Pertambangan, mempunyai tugas :

g. melaksanakan
pembinaan
dan
pengendalian
konservasi bahan galian;
h. menyiapkan bahan penetapkan harga patokan
mineral bukan logam dan batuan;
i. melaksanakan pembinaan dan pengendalian terhadap
penyimpanan dan penggunaan bahan peledak;
j. melaksanakan
penyusunan
dan
pemutakhiran
database
hasil
pembinaan
dan
pengendalian
pertambangan;
k. melaksanakan koordinasi dengan unit/satuan kerja
terkait;
l. melaksanakan evaluasi, penyusunan dan pelaporan
pelaksanaan kegiatan;
m. melaksanakan
pembuatan
laporan tugas dan
fungsinya;
n. melaksanakan tugas lain sesuai tugas dan fungsinya.

Seksi Pengusahaan Pertambangan, mempunyai


tugas :
a. melaksanakan
penyusunan
dan
pemutakhiran
database perizinan pertambangan;
b. melaksanakan
penyusunan
dan
pemutakhiran
database perizinan pertambangan;
c. melaksanakan penyusunan dan pemutakhiran data
kewajiban pemegang izin usaha pertambangan;
d. penyusunan pedoman dan SOP pengelolaan usaha
pertambangan;
e. menyiapkan kajian teknis pada proses penerbitan izin
usaha pertambangan mineral logam, mineral bukan
logam, batuan dan batubara dalam rangka penanaman
modal dalam negeri pada wilayah izin usaha
pertambangan dalam 1 (satu) provinsi termasuk
wilayah laut sampai dengan 12 mil laut;
f. menyiapkan
kajian
teknis
penerbitan
izin
pertambangan rakyat untuk komoditas mineral logam,

Seksi Pengusahaan Pertambangan, mempunyai


tugas :
g. menyiapkan kajian teknis penerbitan izin usaha
pertambangan
operasi
produksi
khusus
untuk
pengolahan dan pemurnian dalam rangka penanaman
modal dalam negeri yang komoditas tambangnya
berasal dari 1 (satu) daerah provinsi;
h. menyiapkan kajian teknis penerbitan izin usaha jasa
pertambangan dan surat keterangan terdaftar dalam
rangka penanaman modal dalam negeri yang kegiatan
usahanya dalam 1 (satu) daerah provinsi;
i. melakukan sosialisasi, pembinaan dan bimbingan
terhadap pemegang izin usaha pertambangan;
j. melaksanakan koordinasi dengan unit/satuan kerja
terkait;
k. melaksanakan evaluasi, penyusunan dan pelaporan
hasil pengelolaan usaha pertambangan;
l. melaksanakan evaluasi, pembuatan laporan tugas dan

Seksi Konservasi Pertambangan, mempunyai tugas :

a.
b.
c.

d.

e.

f.
g.
h.
i.

menyusun rencana kerja seksi;


melaksanakan penyiapan rumusan kebijakan konservasi bahan galian;
melakukan pembinaan dan bimbingan kepada pemegang izin usaha
pertambangan (IUP) dalam mengoptimalkan recovery penambangan
dan pengolahan;
melakukan pembinaan dan bimibingan kepada pemegang IUP dalam
pengelolaan dan/atau pemanfaatan cadangan marginal, batubara
kualitas rendah, mineral kadar rendah dan mineral ikutan;
melakukan pendataan sumber daya serta cadangan mineral dan
batubara yang tidak tertambang dan sisa hasil pengolahan dan
pemurnian;
melaksanakan koordinasi dengan unit/satuan kerja terkait;
melaksanakan evaluasi, penyusunan dan pelaporan pelaksanaan
kegiatan;
melaksanakan pembuatan laporan tugas dan fungsinya;
melaksanakan tugas lain sesuai fungsi dan tugasnya.

BIDANG ENERGI DAN


KETENAGALISTRIKAN
1. Bidang Energi dan Ketenagalistrikan, mempunyai tugas
melaksanakan pengelolaan energi meliputi pengusahaan,
pemanfaatan, dan konservasi energi. Serta melaksanakan
kebijakan, inventarisasi, pengusahaan, pengawasan dan
pembinaan di bidang ketenagalistrikan;
2. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada
point (1), Bidang Energi dan Ketenagalistrikan, mempunyai
fungsi:
a. pelaksanaan inventarisasi energi terbarukan dan tak
terbarukan;
b. pengaturan pemanfaatan dan konservasi energi
terbarukan;
c. fasilitasi pelaksanaan kegiatan pemanfaatan energi
tak terbarukan;
d. menyiapkan perizinan bidang energi;
e. melaksanakan tugas-tugas yang diberikan oleh Kepala
Dinas

BIDANG ENERGI DAN KETENAGALISTRIKAN


g. melaksanakan bimbingan teknis dan evaluasi di bidang
pengaturan dan pengawasan, pelayanan usaha tenaga
listrik;
h. pemrosesan rekomendasi teknis izin ketenagalistrikan;
i. melaksanakan
pembinaan,
pengawasan
dan
pengendalian bidang ketenagalistrikan;
j. pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala
Dinas.

Seksi Energi, mempunyai tugas :


a.
b.
c.
d.
e.

f.
g.
h.
i.

Menyiapkan bahan penyusunan peraturan bidang energi;


Menyiapkan bahan pelaksanaan kebijakan serta bimbingan teknis
dan evaluasi di bidang energi sesuai dengan kewenangannya;
Menyiapkan bahan penerbitan izin pemanfaatan langsung panas
bumi lintas Daerah kabupaten/kota dalam 1 (satu) Daerah provinsi;
Menyiapkan bahan penerbitan surat keterangan terdaftar usaha jasa
penunjang yang kegiatan usahanya dalam 1 (satu) Daerah provinsi;
Menyiapkan bahan penerbitan izin usaha niaga bahan bakar nabati
(biofuel) sebagai bahan bakar lain dengan kapasitas penyediaan
sampai dengan 10.000 (sepuluh ribu) ton per tahun;
Menyiapkan bahan penerbitan izin/rekomendasi teknis terhadap
pemanfaatan energi lainnya sesuai dengan kewenangan;
Menyiapkan bahan penyusunan Rencana Umum Energi Daerah
(RUED);
Menyiapkan bahan penyusunan data dan informasi energi;
Melaksanakan inventarisasi, survey serta penelitian potensi energi;

Seksi Energi, mempunyai tugas :


j.

Menyiapkan perencanaan dibidang energi yang menjadi


kewenangan Provinsi;
k. Menyiapkan bahan penyediaan energi terbarukan bagi
daerah terpencil;
l. Memfasilitasi tugas-tugas Pemerintah Pusat di Provinsi
terkait dengan sektor Minyak dan Gas Bumi;
m. Menyiapkan
regulasi
dan
pedoman
pelaksanaan
konservasi energi;
n. Melakukan audit energi pada bangunan gedung dan
sektor industri;
o. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh
Pimpinan;

Seksi Ketenagalistrikan, mempunyai tugas :


a. menyiapkan bahan pelaksanaan kebijakan dan evaluasi di bidang
kelaikan
teknik,
keselamatan,
dan
pelayanan
usaha
ketenagalistrikan;
b. menyiapkan bahan pelaksanaan kebijakan dan evaluasi di bidang
perlindungan lingkungan pembangkitan dan distribusi tenaga
listrik;
c. menyiapkan bahan penyusunan rancangan peraturan di bidang
ketenagalistrikan;
d. menyiapkan
bahan
inventarisasi,
usaha
penunjang
Ketenagalistrikan yang sesuai Andal, Aman dan Akrab
(A3)
lingkungan;
e. menyiapkan
bahan
penyusunan
data
dan
informasi
ketenagalistrikan;
f. menyiapkan bahan penyusunan Rencana Umum Ketenagalistrikan
Daerah (RUKD);
g. menyiapkan bahan pelaksanaan pengembangan dan pemanfaatan
ketenagalistrikan;
h. menyiapkan bahan penyediaan listrik bagi masyarakat kurang
mampu atau Rumah Tangga Sederhana (RTS);

Seksi Ketenagalistrikan, mempunyai tugas :


i.

menyiapkan bahan kebijakan di bidang pengaturan, pelayanan


usaha, harga, tarif tenaga listrik dan hubungan komersial tenaga
listrik serta perlindungan konsumen listrik;
j. menyiapkan bahan rekomendasi teknis izin operasi dan surat
keterangan terdaftar;
k. menyiapkan bahan rekomendasi usaha penyediaan tenaga
listrik non badan usaha milik negara;
l. Menyiapkan bahan rekomendasi teknis izin pemanfaatan
jaringan untuk telekomunikasi, multimedia dan informatika dari
pemegang izin yang diterbitkan oleh pemerintah daerah
provinsi;
m. menyiapkan bahan penetapan tarif tenaga listrik, persetujuan
harga jual tenaga listrik dan sewa jaringan tenaga listrik,
rencana usaha penyedian tenaga listrik, penjualan kelebihan
tenaga listrik dari pemegang izin yang ditetapkan oleh
pemerintah daerah provinsi;

Seksi Ketenagalistrikan, mempunyai tugas :


n. menyiapkan bahan rekomendasi teknis izin usaha jasa
penunjang tenaga listrik sementara (IUPTLS) dan izin
usaha penyediaan tenaga listrik (IUPTL) ;
o. menyiapkan bahan rekomendasi penetapan wilayah
usaha ketenagalistrikan
p. menyiapkan bahan keputusan penugasan lembaga
inspeksi teknis terakreditasi dari luar daerah untuk
melaksanakan proses penerbitan sertifikat laik operasi;
q. menyiapkan bahan nomor registrasi sertifikat laik operasi
yang diterbitkan oleh lembaga inspeksi teknis;
r. melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh
Pimpinan.

Seksi Pengawasan Energi dan Ketenagalistrikan


a.

Melaksanakan
pengawasan
pemanfaatan energi non listrik;

dan

pembinaan

b.

Melaksanaan pengawasan terhadap pelaksanaan konservasi


energi

c.

Melakukan audit energi pada bangunan gedung dan sektor


industri;

d.

Menyiapkan bahan pelaksanaan kebijakan, bimbingan teknis dan


evaluasi di bidang pengawasan standarisasi, tenaga teknik dan
usaha ketenagalistrikan;

e.

menyiapkan bahan bimbingan teknis dan evaluasi di bidang


pengaturan dan pengawasan usaha tenaga listrik, harga dan
hubungan komersial tenaga listrik dan perlindungan konsumen
listrik;

f.

menyiapkan bahan pembinaan dan pengawasan pelaksanaan


usaha ketenagalistrikan yang izinnya diberikan oleh provinsi;

g.

menyiapkan
bahan
pelaksanaan
pemanfaatan ketenagalistrikan;

h.

melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Pimpinan

pengawasan

terhadap

terhadap

BIDANG AIR TANAH & GEOLOGI


1. Bidang Air Tanah & Geologi, mempunyai tugas
melaksanakan Inventarisasi air tanah dan kegeologian,
Pemanfaatan dan Konservasi air tanah serta Pengawasan
dan Pengendalian pemanfaatan Air Tanah;
2. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada
point (1), Bidang Air Tanah & Geologi mempunyai fungsi:
a. pelaksanaan inventarisasi potensi air tanah dan
kegeologian;
b. merencanakan
dan
mengevaluasi
pengelolaan,
pemanfaatan dan konservasi air tanah;
c. melaksanakan
pembinaan,
pengawasan
dan
pengendalian pengelolaan air tanah;
d. pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala
Dinas

Seksi Inventarisasi Air Tanah dan Geologi, mempunyai tugas


:

a.
b.
c.

d.
e.
f.
g.
h.

menyiapkan bahan penyusunan rancangan peraturan di


bidang air tanah dan geologi;
menyiapkan bahan inventarisasi potensi airtanah dan
kegeologian;
melaksanakan
evaluasi
dan
memberikan
saran
pertimbangan teknik kegeologian pada rencana tata ruang
wilayah;
menyiapkan bahan penyusunan neraca sumber daya air
tanah;
menyiapkan bahan perhitungan nilai perolehan airtanah
(NPA);
menyiapkan bahan pengembangan air tanah pada daerah
sulit air;
menyiapkan bahan pengembangan data dan sistem
informasi airtanah dan kegelogian;
melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh
Pimpinan.

Seksi Konservasi Air Tanah dan Geologi,


mempunyai tugas:
a.

menyiapkan bahan rekomendasi teknis izin pengeboran

air

tanah, sumur imbuhan dan sumur pantau;


b.

menyiapkan

bahan

rekomendasi

teknis

izin

perusahaan

pengeboran airtanah;
c.

menyiapkan bahan rekomendasi teknis untuk izin pengusahaan


air tanah;

d.

menyiapkan bahan penetapan kawasan imbuhan air tanah dan


jaringan sumur pantau;

e.

menyiapkan pembuatan sumur imbuhan dan sumur pantau;

f.

menyiapkan bahan pemetaan zona pemanfaatan dan konservasi


airtanah;

g.

menyiapkan penyusunan penetapan zona konservasi air tanah ;

h.

melaksanakan pemantauan dan evaluasi kualitas dan kuantitas


air tanah;

i.

menyiapkan bahan fasilitasi penyediaan air bersih pada daerah

Seksi Pengawasan dan Pengendalian Air Tanah, mempunyai tugas :

a. menyiapkan bahan pembinaan teknik kepada


perusahaan pengeboran dan pengguna air
tanah;
b. menyiapkan bahan pengawasan izin pengeboran
dan pengusahaan air tanah;
c. menyiapkan bahan penertiban pengusahaan air
tanah tanpa izin;
d. menyiapkan
bahan
evaluasi
dampak
pengusahaan air tanah;
e. melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan
oleh Pimpinan

Sekian
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai