Anda di halaman 1dari 20

Pembimbing :

Dr Wiwik Dewi S, MMR


Oleh :
dr.Annisa Hema Izati

Nama
: Tn. G
Umur
: 38 tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
Pekerjaan
: Buruh Tani
Pendidikan
: SMP
Agama : Islam
Status
: Menikah
Alamat : Paturen Pagersari Patean Kendal
No.CM
: 0201465
Tanggal masuk : 8 Juli 2015 pukul 07.55 WIB
Berat badan
: 60Kg
Tinggi Badan : 165 cm

Pasien datang ke IGD RS PKU Muhammadiyah Temanggung


diantar oleh istrinya dengan keluhan demam sejak 2 hari
yang lalu. Demam tidak disertai menggigil. Pasien juga
mengeluhkan nyeri kepala seperti ditusuk-tusuk dan mual
sejak 2 hari yang lalu. Nyeri ulu hati dan muntah sejak 1
hari yang lalu. Muntah 2x/hari berisi makanan. Badan
lemas sehingga pasien tidak berpuasa. Nafsu makan dan
minum berkurang. Badan dirasakan pegal linu sejak 1 hari
yang lalu. Pasien menyangkal nyeri tenggorokan, batuk,
pilek, mimisan, gusi berdarah, BAB hitam maupun ruam
merah di kulit. Buang air kecil terakhir dua jam yang lalu,
tidak nyeri maupun panas. Buang air besar pasien terakhir
tadi malam 1 kali dengan konsistensi padat. Pasien
mengatakan baru pertama kali mengeluhkan gejala
tersebut. Tetangga sekitar pasien tidak ada yang
mengalami keluhan serupa.

Riwayat sakit serupa


: disangkal
Riwayat hipertensi
: disangkal
Riwayat diabetes melitus
: disangkal
Riwayat trauma
: disangkal
Riwayat sakit liver
: disangkal
Riwayat operasi
: disangkal
Riwayat asma/ alergi
: disangkal
Riwayat luka yg tidak mudah mengering
:disangkal

Riwayat
Riwayat
Riwayat
Riwayat

sakit serupa
hipertensi, DM
sakit liver
asma/ alergi

Riwayat

:
:
:
:

disangkal
disangkal
disangkal
disangkal

Sosial Ekonomi

Pasien sehari-hari bekerja sebagai petani di


sawah. Tinggal bersama istri dan anak. Pasien
memiliki 4 anak. Pendidikan terakhir pasien
adalah SD. Istri pasien sehari-hari beraktivitas
sebagai ibu rumah tangga dirumah. Pasien
berobat dengan biaya sendiri/umum.

Status generalis
Keadaan Umum : tampak
lemas/composmentis
Kesadaran : E4M6V5

Tanda Vital :
TD : 133/90 mmHg
N : 96 kali/ menit
RR : 22 kali/ menit
S : 37,6

Jantung
I = Tidak tampak ictus cordis
Pa = Iktus cordis teraba pada
SIC V 2 jari medial LMCS
Pe = Batas jantung:
Kanan atas: SIC II LPSD
Kiri atas: SIC II LPSS
Kanan bawah: SIC IV LPSD

Kepala: Mesocephal,
rambut hitam lurus,
tidak mudah
rontok/dicabut,
Wajah : tampak
kemerahan (+), moon
face (-)
Mata: Ca -/- Si-/-,
Hidung:disch/darah (-)
Mulut: Sianosis (-),
perdarahan gusi (-)
Leher: pembesaran
KGB (-)
Pulmo
I = Normochest,
retraksi iga -/P = VF sinistra =
dextra
P = Sonor pada
seluruh lapangan
paru.
Batas paru hati
pada SIC V LMCD
A = Suara dasar
vesikuler
Ronkhi-/-,
Wheezing -/-

Kiri bawah: SIC V 2 jari


medial LMCS
A = Heart Rate 96kali/menit,
reguler. Bunyi jantung S1-S2
intensitas normal, bising
jantung (-), gallop (-)

Ekstremitas :
Akral dingin -/Edema -/Petechie (-), purpura (-),
ekimosis (-)

Abdomen
I = datar, tidak ada
venektasi, sikatrik dan
striae
A= Bising usus (+) normal
Pe= Timpani, pekak sisi -,
pekak alih -, nyeri ketok
costovertebrae -/Pa=supel, NT(+)
epigastrik
Hepar/ lien : dbn

Nama Test

Hasil

Nilai Rujukan

Unit

Jumlah sel darah


Leukosit
Eritrosit
hemoglobin
Hematokrit
Trombosit
MPV

3.0*
5.18
13.7
38.6
124*
7.1*

3.5-10.0
3.5-5.5
12.0-18.0
35.0-55.0
150-400
8.0-11.0

Ribu/mm3
Juta/L
g/dl
%
Ribu/l
Fl

Index
RDW
MCV
MCH
MCHC

14.2
74.5*
26.5
35.5

11
75
25
31

%
FL
Pg
%

Golongan darah

Widal STO
STH

Negatif
Negatif

Kimia klinik
GDS
Ureum
Kreatinin
SGOT
SGPT

150*
28
1.31*
55*
30

16
100
35
38

70 105
13 43
0.70 1.30
6 37
4 41

mg/dL
mg/dL
mg/dL
U/L
U/L

Anamnesis

Px Fisik

Px penunjang

IVFD RL
Injeksi cefotaxim
Injeksi antrain
Injeksi ondansentron
Paracetamol
Cobazim (B 12)

20 tpm
2x1 gram (skin test)
3x1 Ampul
3x1 Ampul
3x500 mg tab
2x3000 mg tab

Definisi penyakit infeksi yg disebabkan virus


dengue (>>DEN 3)dg manifestasi demam, nyeri
otot dan atau nyeri sendi yg disertai leukopenia,
ruam kulit, limfadenopati, trombositopeni
&diathesis hemoragik
etiologi gigitan nyamuk Aedes aegypti >

Derajat I
Demam + gejala tidak khas & RL
(+)
Derajat II derajat I + perdarahan spontan
Derajat III kegagalan sirkulasi nadi cepat dan
lambat, TD menurun (20 mmHg atau kurang)
atau hipotensi, sianosis di sekitar mulut, kulit
dingin dan lembab, dan anak tampak gelisah.
Derajat IV Syok berat (profound shock), nadi
tidak dapat diraba dan TD tidak terukur

Secara Klinis Kasus DBD


1. Demam akut 2-7 hari (bifasik)
2. Manifestasi perdarahan berupa:
Uji tourniquet positif
Petekia, ekimosis, atau purpura
Perdarahan mukosa, saluran cerna, dan tempat bekas
suntikan
Hematemesis atau melena
3. Trombositopenia <100.000/l.
4. Kebocoran plasma yang ditandai dengan:
a. hematrokrit 20 % dari nilai baku sesuai umur dan
jenis kelamin
b. hematokrit 20 % setelah pemberian cairan yang
adekuat.
c. Nilai Ht normal diasumsikan sesuai nilai setelah
pemberian cairan.
d. Efusi pleura, asites, hipoproteinemia.

Anda mungkin juga menyukai