Anda di halaman 1dari 14

TINJAUAN HISTORIS

PEMBENTUKAN PENJAGA
KEAMANAN RAKYAT (PKR) LAUT
DI LAMPUNG TAHUN 1945-1949
Oleh

Deka Satriya Imanda


1013033074

TINJAUAN HISTORIS PEMBENTUKAN PENJAGA KEAMAN RAKYAT (PKR) LAUT DI


LAMPUNG TAHUN 1945-1949

LATAR
BELAKANG

TINJAUAN
PUSTAKA DAN
PARADIGMA

RUMUSAN
MASALAH
TUJUAN,
KEGUNAAN
DAN RUANG
LINGKUP

METODE
PENELITAN,
METODE
PENGUMPULA
N DATA DAN
UJI VALIDITAS

HASIL
PENELITIAN
PEMBAHASAN

PENUTUP

LATAR
BELAKANG

Penjaga Keamanan Rakyat (PKR) Laut


di Lampung dibentuk pada tahun
1945 diwilayah Teluk Betung.
PKR Laut merupakan wadah
organisasi perjuangan yang dibentuk
oleh sejumlah Ex. Gyugun, Heiho,
Jawa Unko Kaisha, Kaigun dan
sejumlah kesatuan militer lainya yang
pernah menjadi tentara didikan
Jepang.

RUMUSAN
MASALAH

Apakah Latar Belakang


dibentuknya Penjaga Keamaan
Rakyat (PKR) Laut di Lampung ?

Bagaimanakah proses
dibentuknya Penjaga Keamaan
Rakyat (PKR) Laut di Lampung ?

Apakah tujuan dan aktivitas


dibentuknya Penjaga
Keamaan Rakyat (PKR) Laut
di Lampung ?

TUJUAN
PENELITIAN
-

Mengetahui latar
belakang
dibentuknya PKR
Laut
Mengetahui
Proses
dibentuknya PKR
Laut
Mengetahui
Tujuan dan
Aktivitas
dibentuknya PKR
Laut

KEGUNAAN
PENELITIAN

- KEGUNAAN
TEORITIS
- KEGUNAAN
PRAKTIS

RUANG
LINGKUP
PENELITIAN
- OBJEK
PENELITIAN
- SUBJEK
PENELITIAN
- TEMPAT
PENELITIAN
- WAKTU
PENELITIAN
- KONSENTRASI
ILMU

TINJAUAN PUSTAKA

Tinjauan Historis
Tinjauan merupakan suatu pengamatan yang dilakukan guna mendapat sebuah hasil,
Sedangkan Historis memiliki makna sebagai telaahan mengenai sebuah gejala-gejala
yang menyangkut individu manusia yang berjalan dalam sebuah urutan kronologis.
Penjaga Keamanan Rakyat (PKR)
Penjaga Kemanan Rakyat (PKR) merupakan salah satu organisasi militer pemerintah
yang pada waktu itu hanya dibentuk diwilayah Sumatera khususnya di Sumatera
Selatan dan sekitarnya.

Pasukan Militer
Pasukan memiliki pengertian sebagai sekelompok tentara atau prajurit yang memiliki
tugas tertentu sesuai dengan kemampuan dan tugasnya, dan terkadang ditempatkan di
posisi terdepan dalam suatu pertahanan. (Peter Salim dan Yeny Salim, 2002 : 1105)

TINJAUAN PUSTAKA

Pertahanan Laut
Laut merupakan bagian penting dari perang dan strategi baik itu serangan atau
pertahanan. Lautan diperluakan untuk dapat membawa kekuatan perang didaerahdaerah lain ke seberang lautan.(Syaidiman Suryohadiprojo, 2005:102)
Organisasi Militer
organisasi militer adalah sebuah ikatan persaudaraan dan persekutuan sekaligus alat
kekuasaan dan birokrasi (Amos Perlmutter, 2000 : 9)

Kolonialisme Belanda di Indonesia


Pengertian Kolonialisme menurut C.S.T Kansil dan Julianto, Kolonialisme adalah
rangkaian nafsu suatu bangsa untuk menaklukan bangsa lain di bidang politik, social,
ekonomi dan kebudayaan.

PARADIGMA
PEMBENTUKAN PENJAGA KEAMANAN RAKYAT
(PKR) LAUT DI LAMPUNG TAHUN 1945-1949

LATAR BELAKANG
PEMBENTUKAN PKR
LAUT

PROSES
PEMBENTUKAN PKR
LAUT

: Garis Proses
: Garis Hubungan atau Masalah

TUJUAN
PEMBENTUKAN PKR
LAUT

Heuristik
(Pengumpulan
data/sumber)
Kritik dan analisis
sumber
interpretansi
(penafsiran)
Historiografi
(penulisan)

Teknik kepustakaan
Teknik dokumentasi
Teknik wawancara

UJI
VALIDITAS
Triagulasi sumber
METODETriagulasi teknik
PENELITTriagulasi waktu

IAN

METODE
PENGUMPULA
N DATA

HASIL PENELITIAN
LATAR BELAKANG PKR
LAUT

Penjaga Keamanan
Rakyat (PKR) Laut
dibentuk pada
tahun 1945 di
wilayah Teluk
Betung.
PKR Laut dibentuk oleh
sejumlah bekas tentara
didikan Jepang, seperti
Gyugun, Heiho,
Kaigun, Jawa Unko
Kaisha, dan Lain-lain

PROSES TERBENTUKNYA PKR


LAUT LAMPUNG
Ex. Gyugun,
Heiho, Kaigun,
Jawa Unko
Kaisha, dan
Kesatuan
Militer Jepang
Lainya

Laskar Rakyat, API,


Hisbullah dan
Penduduk Sipil
PKR
LAUT
TKR
LAUT
TRI
LAUT
ALRI

TUJUAN DAN AKTIVITAS


DIBENTUKNYA PKR LAUT
1. Membangun Sarana dan Prasarana Militer
Tahun 1945
2. Pengamanan Aktivitas Sekitar Pelabuhan Tahun
1945-1947
3. Pengintaian dan Penghadangan Tentara Belanda
1948-1949
4. Membentuk Pertahanan Garis Belakang Tahun
1949
5. Mendirikan Sejumlah Markas-Markas Darurat
Tahun 1949

PEMBAHASAN
LATAR
BELAKANG

Digagas oleh sejumlah bekas tentara


didikan Jepang, seperti Gyugun, Heiho,
Kaigun, Jawa Unko Kaisha, dan Lain-lain

PROSES

Mengadakan Perekrutan anggota di


sekitar wilayah Teluk Betung dengan
markas sementara di Gudang Tongbi

TUJUAN

Menguasai sarana dan prasarana


Pelabuhan serta lokasi strategis lainya
disekitar pelabuhan Panjang.

PENUTUP
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA

Anda mungkin juga menyukai