Anda di halaman 1dari 12

HASIL STUDI KELAYAKAN

TENTANG KEBERADAAN PSB


DI SLTP & SLTA TAHUN 2005
Tujuan Penelitian:

Umum:
Memperoleh data/informasi
tentang sarana prasarana dan
komponen-komponen PSB lainnya
yang telah dimiliki sekolah.
Tujuan Khusus

Mengidentifikasi:
1. personil (guru) yang telah memanfaatkan
fasilitas atau fungsi-fungsi PSB dalam
kegiatan mengajarnya.
2. keberadaan unit PSB dalam struktur
lembaga sekolah.
3. ketersediaan ruang yang dilengkapi dengan
fasilitas-fasilitas PSB
4. peralatan (hardware) yang dimiliki sekolah
5. program-program pembelajaran (software)
yang dimiliki sekolah
Waktu dan Tempat
Studi dilaksanakan pada bulan September hingga
Oktober 2005 di SLTP dan SLTA yang ada di 10
(sepuluh) lokasi. Tiap lokasi diwakili oleh 2 SLTP
dan 2 SLTA
1. Cianjur-Jawa Barat
2. Bandung-Jawa Barat
3. Garut-Jawa Barat
4. Purwokerto-Jawa Tengah
5. Semarang-Jawa Tengah
6. Balikpapan-Kalimantan Timur
7. Palu-Sulawesi Tengah
8. Padang-Sumatera Barat
9. Pekanbaru-Riau
10. Mataram-NTB
Prinsip

Untuk memperoleh hasil pembelajaran


yang maksimal

Setiap sekolah seharusnya


menjalankan fungsi fungsi PSB

Sebagai bagian integral dalam sistem


pembelajarannya.
Fungsi PSB

Fungsi Pengembangan Sistem


Instruksional
Fungsi Pelayanan Media
Pembelajaran
Fungsi Produksi Media
Pembelajaran
Fungsi Pelatihan
Fungsi Administrasi
HASIL STUDI KELAYAKAN PSB DI SLTP & SLTA TAHUN 2005

PSB yang ada disekolah-sekolah pada umumnya


(meskipun secara tidak langsung) telah
menjalankan fungsinya sebagai pusat
pengembangan sistem instruksional,

Para guru telah memanfaatkan PSB (perpustakaan)


sebagai sumber informasi dan tempat untuk
merancang kegiatan pembelajaran yang akan
mereka lakukan
HASIL STUDI KELAYAKAN PSB DI SLTP & SLTA TAHUN 2005

Fungsi lainnya yang secara langsung


telah berjalan adalah fungsi layanan
media, artinya guru-guru telah
memanfaatkannya sebagai tempat
untuk memperoleh (meminjam)
berbagai media yang mereka
butuhkan untuk menunjang tugas
mengajarnya.
HASIL STUDI KELAYAKAN PSB DI SLTP&SLTA TAHUN 2005

Sebagian besar sekolah (78%) telah men-


cantumkan PSB dalam struktur
organisasinya.
Sebagian besar sekolah (90%) telah
memiliki ruangan yang difungsikan
sebagai ruangan PSB atau ruang media.
Seluruh sekolah yang menjadi sampel
penelitian telah memiliki hardware media
pembelajaran.
Seluruh sekolah yang menjadi sampel
penelitian telah memiliki
program/software media pembelajaran.
KESIMPULAN

Sudah banyak sekolah yang telah


menjalankan fungsi-fungsi PSB dalam
penyelenggaraan pembelajarannya,
meskipun belum memiliki PSB secara
kelembagaan.

Sebagian besar sekolah telah menyadari


pentingnya peranan PSB dalam menunjang
tercapainya tujuan pembelajaran.
PROSPEK PENGEMBANGAN PSB

Pengembangan PSB di setiap sekolah


(khususnya SLTP dan SMA) memiliki
prospek yang bagus, hanya saja masih
perlu waktu untuk sosialisasi secara
terus menerus tentang fungsi dan
perlunya PSB
KUIS AWAL
Diskusikan dalam kelompok pertanyaan berikut:
1. Apakah yang dimaksud dengan memfasilitasi
belajar seperti yg tercantum dalam definisi TP
2004?

2. Identifikasi minimal 3 kegiatan yang mendukung


belajar dan peningkatan kinerja yang membutuhkan
keahlian yang berbeda2? Mis.instructional
developer, media specialist, evaluator, equipment
specialist etc

3. Menurut Anda, apa manfaat keberadaan Pusat


Sumber Belajar bagi suatu lembaga?

Anda mungkin juga menyukai