Anda di halaman 1dari 12

USAHA PEJUALAN

ALAT-ALAT
LISTRIK
DIAN AJI B. /
21060112083014
LATAR BELAKANG
Listrik menjadi kebutuhan primer bagi setiap
masyarakat.
Dalam kehidupan sehari-hari, kemanapun
dimanapun kita arahkan pandangan, pasti hampir
semua produk alat-alat listrik akan selalu kita
temukan yang biasa kita peroleh di toko.
Bisnis penjualan alat-alat listrik adalah salah satu
peluang bisnis yang menggiurkan, di mana ada
listrik di situlah masyarakat akan menggunakan
perlatan listrik yang mereka butuhkan.
PERENCANAAN
Usaha ini berbentuk toko yang di desain seperti
minimarket . Sesuai dengan tuntutan pasar di
mana masyarakat lebih memilih sesuatu yang
praktis dan serba cepat.
Pemilihan lokasi yang lebih memilih daerah yang
padat dekat dengan perumahan yang ramai
dengan mengandalkan pembeli dari warga sekitar
perumahan merupakan pangsa pasar yang
menarik.
KELEBIHAN
Ada banyak keuntungan yang didapatkan, antara
lain :
Alat listrik masih menjadi kebutuhan yang penting
bagi masyarakat luas.
Bisnis alat listrik mempunyai profit lebih besar dari
bisnis ritel modern lainnya, barang-barangnya tidak
mengenal kadaluarsa, bahkan lama kelamaan harga
cenderung naik.
Potensi pasar yang menjanjikan seiring terus
meningkatnya kebutuhan alat-alat listrik dari waktu
ke waktu dan bisa dikatakan saat ini semua orang
membutuhkan listrik dan peralatannya.
PERENCANAAN KEUANGAN
No. Nama Harga
1 Grand Opening Rp 1.000.000,-
2 Rak dan Meja Kasir Rp 9.000.000,-
3 Komputer Rp 3.000.000,-
4 Produk Dagangan Alat Listrik Rp 45.000.000,-
5 Sarana Prasarana Rp 7.000.000,-
JUMLAH Rp 65.000.000,-
PERENCANAAN KEUANGAN
Keterangan :
No. Nama Perincian
1 Grand Opening Brosur, spanduk, mmt
2 Rak dan Meja Kasir 12 rak gondola standar
minimarket dan 1 set meja
kasir
3 Komputer Komputer 2 unit, UPS, LAN,
barcode reader, cash drawer,
printer include kertas printer,
price labeler, speaker,
database barang listrik lengkap
4 Produk Dagangan Alat Barang-barang alat listrik
Listrik
5 Sarana Prasarana UPS Emergency, kipas angin,
neon box dan kaos seragam
ANALISA KEUANGAN (dalam Rupiah)
A MODAL AWAL
1 Investasi Awal 65.000.000,-
2 Sewa Tempat (5 tahun), asumsi 35.000.000,-
7jt/th
Total Modal Awal 100.000.000,-
B BIAYA OPERASIONAL BULANAN
1 Biaya Gaji Karyawan (3 orang) 3.000.000,-
2 Biaya Telepon 65.000,-
3 Biaya Listrik 250.000,-
4 Biaya Air 45.000,-
Total Biaya Operasional 3.360.000,-
C OMSET PER BULAN
1 Target Omset Harian 1.500.000,-
2 Target Omset Per bulan (30x) 45.000.000,-
RETURN OF INVESTMEN
Investasi bisa kembali atau biasa disebut dengan
Return Of Investment (ROI) dihitung dengan cara:
modal awal dibagi laba bersih perbulan
Dari data si atas modal awal adalah 100 juta
rupiah, sedangkan laba bersih per bulan adalah
7,89 juta rupiah
ROI = = = 12,67 bulan
RETURN OF INVESTMEN
Jadi diperkirakan ROI untuk usaha tersebut sekitar
13 bulan, sehingga untuk bulan berikutnya
sampai 4 tahun ke depan akan mendapat
keuntungan sesuai laba bersih dikalikan dengan
48 bulan (4 tahun).
Keuntungan yang dihasilkan dari penjualan alat-
alat listrik cukup besar sekitar 380 juta dalam 5
tahun pertama. Jika dalam beberapa tahun
mendatang harga alat listrik cenderung naik
sudah dipastikan laba yang diperoleh juga akan
lebih besar.
STRATEGI PEMASARAN
Memang pada dasarnya sudah menjadi risiko seorang
yang berdagang antara lain stok dagangan yang tak
laku dalam waktu yang lama. Membutuhkan
pemikiran brilian dalam memperlakukan stok yang
berstatus slow moving, dan lambat terjualnya.
Dalam bisnis yang besar, yang namanya stok harus
minimal. Stok adalah uang mati yang harus diputar
kembali. Coba kita bayangkan jika stok barang Anda
menumpuk digudang, pasti pendapat mereka yang
sebagai pemilik bisnis sendiri akan merasa sedih,
seharusnya menjadi uang justru malah menjadi
barang yang tidak dipakai.
STRATEGI PEMASARAN SLOW
MOVING
Mengubah Display.
Memberikan atau mengubah diskon.
Propaganda dengan iklan.
Lelang Terbalik.
Meletakan harga spesial hingga modal ataupun dibawah
modal.
Memaksimalkan peran bagian penjualan.
Melihat kemungkinan pangsa target pasarnya.

Perlu kreativitas kesabaran dan harus mampu


mengetahui cara menjual produk dengan cepat.
Proses memanajemen perputaran uang dalam bentuk
barang serta strategi pemasaran barang harus jeli
sehingga keuntungan yang diperoleh akan maksimal
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai