Anda di halaman 1dari 13

Proyek Kelas Pancasila

Oleh Kelompok 2
Pemberdayaan Masyarakat
Kampung Pringgolayan
One Solution More Motion
Kelompok 2
Nanti disini dipasang foto yang kita
pake almet di depan uns.
Proyek ini dibuat untuk memenuhi tugas proyek kelas
pancasila yang diampu oleh bapak Irwan Iftadi, S.T. M.T.
Pada proyek ini, kelompok kami melaksanakan
pemberdayaan masyarakat di kampung pringgolayan. Kami
melakukan kegiatan ini dengan membersihkan MCK salah
satu kontrakan di Kampung prnggilayan rt 02 rw 10 Tipess
Pertemuan I
Membahas tentang rencana proyek kelas pancasila.
Mengusul kan beberapa agenda untuk
melaksanakan hal tersebut. Hasilnya adalah:
1. Pembersihan perkampungan (MCK) di
kampung pringgolayan, Tipes
2. Bersih-bersih lingkungan (go green FT)
3. Membantu Acara dalam Sunday Morning UNS
Setelah berdiskusi didapatkan hasil yaitu melakukan
usulan pertama.
Pertemuan II
Memulai Survei tempat di Kampung
Pringgolayan.
Pertemuan III
Agenda:
Realisasi (Perizinan) di lokasi Tujuan
Hasil:
Mendapatkan izin untuk membersihkan
MCK MCK salah satu kontrakan di
Kampung prnggilayan rt 02 rw 10 Tipes
Pertemuan IV
Agenda:
Realisasi Pembersihan MCK salah satu
kontrakan di Kampung prnggilayan rt 02
rw 10 Tipes
Hasil:
Bersih- Bersih dilakukan sepenuhnya dair
kami sebagai tahap percontohan kepada
warga pringgolayan yang menggunakan
MCK tersebut dengan menggunakan alat-
alat pribadi.
Pertemuan V
Agenda:
Pembersihan MCK umum bersama warga
dan anak-anak pringgolayan tahap
Hasil:
Bersih-bersih MCK dilakukan pada hari
minggu dan dilakukan bersama warga dan
anak-anak kampung pringgolayan dengan
penyedian barang-barang yang diperlukan
dalam MCK serta konsumsi untuk warga yang
berkontribusi.

Anda mungkin juga menyukai