Anda di halaman 1dari 4

Ingat !!!

Prinsip konseling
Tidak memberikan saran terus menerus
Tidak menghakimi/judgemental
Tidak memilah-milah masalah klien (melihat
secara keseluruhan masalah)
Tidak mendorong klien untuk berpikir dan
berperilaku sesuai dengan keinginan konselor
Tidak terlibat secara emosional dengan klien
Tidak melihat masalah klien dari perspektif diri
sendiri
Sikap konselor
Mempunyai kemampuan komunikasi
yang baik meliputi :
- Active listening
- Clarification
- Reflection
- Effective questioning skills
Dapat membina rapport
empati
4T
Untuk klien yang mau berhenti
merokok eksplorasi ttg riwayat
merokok dll

5 R untuk klien sulit atau fase


prakontemplasi kontemplasi

Tentukan kesiapan klien, motivasi

Anda mungkin juga menyukai