Anda di halaman 1dari 22

NEUROBLASTOMA

Vita Paramitha Teken


11.2016.053

Pembimbing :

dr. Sonny Kusuma Yuliarso, Sp.A


PENDAHULUAN

tumor neuroblastik dari


sel neural crest
primordial yang terdapat
disepanjang sistem saraf
simpatis.

Keganasan -3 terbanyak
pada anak-anak.

Paling sering berasal


dari jaringan kelenjar
adrenal di perut.
ETIOLOGI

Idiopatik.

Timbulnya neuroblastoma
infantile berkaitan dengan
orang tua / selama hamil
terpapar dengan obat atau zat
kimia ( hidantoin dan etanol,
dll)
EPIDEMIOLOGI

1
Tumor yang paling sering pada dekade
awal kehidupan, sekitar 80% pada anak-
anak dibawah usia 4 tahun.

Insidensinya 10,5/juta anak dibawah

2 umur 15 tahun. Usia rata-rata yang


ditunjukkan adalah 23 bulan, dengan
puncaknya 0-4 tahun.

Umumnya terjadi pada laki-laki daripada

3 perempuan (1,2:1)
PATOFISIOLOGI

Sel-sel kanker yang berasal dari medula


adrenal dan system saraf simpatik
berploriferasi.

Menekan jaringan sekitarnya.

Kemudian menginfasi sel-sel normal


disekitarnya.
GEJALA

1. Tergantung kepada
asal tumor dan luas
penyebarannya.

2. Gejala awal biasanya


berupa:

Perut yang
membesar.
Perut terasa penuh
dan nyeri.
Gejala berhubungan dengan metastasis

Metastasis ke tulang nyeri


tulang.

Metastasis ke sumsum tulang


menyebabkan:
Berkurangnya jumlah sel
darah merah sehingga terjadi
anemia
Berkurangnya jumlah
trombosit sehingga anak mudah
mengalami memar
Berkurangnya jumlah sel
darah putih sehingga anak
rentan terhadap infeksi
Gejala berhubungan dengan metastasis

Metastasis ke kulit :
menyebabkan terbentuknya
benjolan-benjolan di kulit.

Metastasis ke paru-paru :
menyebabkan gangguan
pernapasan.

Metastasis ke korda spinalis :


menyebabkan kelemahan pada
lengan & tungkai.
Klasifikasi Stadium
INTERNATIONAL NEUROBLASTOMA
STAGING SYSTEM (INSS)

Stadium I Stadium IIa

Tumor masih berada di Tumor menyebar dari organ


organ asli belum asli tetapi tidak menyebrang
bermetastase dari garis tengah tubuh
(metastase ipsilateral - )
Klasifikasi Stadium

Stadium IIb Stadium III

Tumor menyebar dari Terjadi metastase ipsilateral.


organ asli tetapi sudah
menyebrang dari garis
tengah tubuh (metastase
ipsilateral +).
Klasifikasi Stadium

Stadium IV Stadium IVs

Tumor menyebar jauh ke Pasien dengan status stadium I


tulang, organ, parenkim atau II tetapi mempunyai
jaringan lunak atau penyebaran jauh satu atau
kelenjar limfe. lebih dari organ hati, sumsum
tulang dan kulit
PEMERIKSAAN PENUNJANG

Lab. Darah : HB, HT, Rongen- melihat perkiraan


leukosit, trombosit. lokasi tumor& adanya
LDH : menandai aktivitas penyebaran tumor pada
proliferasi atau luasnya tulang.
tumor. USG abdomen melihat
Ferritin: merupakan posisi tumor pada abdomen.
gambaran besarnya CT-scan atau MRI -
tumor atau cepatnya menentukan batas atau
pembesaran tumor. perluasan tumor primer dan
Katekolamin: pembesaran KGB.
Homovanilic acid (HVA), Biopsi sumsum tulang untuk
Vanillymandelic acid mencari penyebarannya.
(VMA)
PENATALAKSANAAN

1. Operasi pengangkatan tumor

Terapi
neuroblastoma
2. Kemoterapi terdiri dari :

3. Radioterapi

Terapi tergantung dari usia


pasien, lokasi tumor, dan
stadium penyakit.
Penatalaksanaan

Stadium I: operasi pengangkatan


tumor.
Stadium II: operasi pengangkatan
tumor.
Stadium III dan IV: kemoterapi,
operasi dan radioterapi.
Kemoterapi yang paling sering
digunakan adalah kombinasi antara:
vinkristin, siklofosfamid,
doksorubisin, karboplatin, dan
etoposid.
PROGNOSIS

Tergantung kepada usia anak, ukuran


tumor, dan luasnya penyebaran
tumor

< 1 tahun, tumornya kecil,


belum metastasis
prognosisnya baik.

Metastasis prognosis buruk


KASUS

IDENTITAS PASIEN

Nama lengkap : Muhammad Akdhan


Umur : 2 tahun 5 bulan
Jenis kelamin : Laki-laki
Keluhan utama : perut kanan semakin membesar sejak 3 bulan yang lalu

A. Riwayat Penyakit Sekarang :


Perut kanan membesar sejak 3 bulan yang lalu, awalnya sebesar telur ayam,
semakin lama tampak semakin membesar, sebesar bola kaki.
Demam 2 minggu sebelum masuk rumah sakit selama 2 hari, tidak hilang timbul,
tidak menggigil, dan tidak berkeringat.
Anak kurang nafsu makan sejak sakit, hanya menghabiskan setengah porsi.
Batuk pilek (-), sesak nafas (-).
Riwayat perdarahan mulut, hidung, kulit, dan saluran cerna (-).
Nyeri perut tidak ada.
Riwayat konsumsi obat-obatan (-).
Buang air kecil jumlah dan warna biasa, BAK berdarah (-), BAK berpasir (-), BAB
warna dan konsistensi biasa.
KASUS

B. Riwayat Penyakit Dahulu


Anak tidak pernah menderita penyakit seperti ini sebelumnya.

C. Riwayat Penyakit Keluarga


Tidak ada anggota keluarga yang menderita keganasan.

D. Riwayat Kehamilan Ibu


Ibu tidak pernah menderita penyakit infeksi, hipertensi dan
diabetes dan lainnya selama hamil.
PEMERIKSAAN FISIK

Keadaan Umun : sedang


Kesadaran : sadar
Tekanan darah : 110/60 mmHg
Frekuensi nadi : 89x/ menit
Frekuensi nafas : 24 kali/menit
Suhu : 370C

Edem a : Tidak ada.


Ikterus : Tidak ada.
Kulit : Teraba hanga.
KGB : Teraba pembesaran KGB regio inguinal dekstra ukuran 0,7x0,5x0,5
cm.
Kepala : Bulat, simetris.
Rambut : Hitam, tidak mudah dicabut.
Mata : Konjunctiva tidak anemis, sklera tidak ikterik.
Telinga : Tidak ditemukan kelainan.
Hidung : Tidak ditemukan kelainan.
Gigi dan mulut : Mukosa mulut dan bibir basah.
Tenggorok : Tonsil T1-T1, tidak hiperemis, faring tidak hiperemis.
Leher : JVP 5-2 cm H2O.
THORAK

Paru
Inspeksi : normochest, simetris.
Palpasi : fremitus kiri = kanan.
Perkusi : sonor.
Auskultasi : vesikuler, ronkhi (-), wheezing (-).

Jantung
Inspeksi : iktus kordis tidak tampak.
Palpasi : iktus kordis teraba 1 jari medial linea midclavicula sinistra ICS V.
Perkusi : Batas jantung dalam batas normal.
Auskultasi : irama teratur, bising tidak ada.

Abdomen
Inspeksi : Distensi (+), terlihat pembengkakan sebesar bola kaki.
Palpasi : Teraba massa pada abdomen kanan dengan ukuran 10x10x10 cm.
terfiksir, Hepar dan lien sukar dinilai.
Perkusi : Pekak pada massa, timpani di tempat lain.
Auskultasi : Bising usus (+) normal.

Genitalia : tidak ada edema skrotum.


Anggota gerak: tidak ada edema, tidak ada paralysis,
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Pemeriksaan Darah (tgl 12/11/2012)
Hb : 10,4 g/dl
Leukosit : 22.810 /l
Trombosit : 394.000/l
APTT : 41,2 detik
PT : 12,1 detik

Kimia Klinik
Cl darah : 98 mmol/L
Kalium darah : 3,7 mmol/L
Natrium darah : 134 mmol/L

Pemeriksaan urin ( tgl 12/11/2012)


Protein : -
Glukosa : -
Leukosit : 2-3
Eritrosit : 1-2
Silinder : -
Kristal : -
Epitel : + (gepeng)
Bilirubin : -
Urobilinogen : +
Pemeriksaan Penunjang

Pemeriksaan Penunjang
CT Scan abdomen
Diagnosis Kerja
Tumor Intra Abdomen ec. Neuroblastoma.
Terapi
- Operasi.
- Nutrisi : Makanan Lunak 1000 kkal.
- Cefotaxim 2x 600gr.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai