Anda di halaman 1dari 18

MK.

TEKNIK PENGOLAHAN

K.9. PREPARASI BAHAN

JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN

FAPERTA-UR
2011
PREPARASI BAHAN BAKU
Bahan baku:

* kontaminan
* komponen inedible
* karakteristik fisik bervariasi

Preparasi
PREPARASI:

* Pembersihan
* Sortasi
* Grading
* Pengupasan
PEMBERSIHAN

* Dilakukan pada tahap paling awal


dalam proses pengolahan

* Kategori :
- Cara basah * Sifat bahan
- Cara kering * Tipe kontaminan
Tipe kontaminan:

- Logam - Bahan kimia


- Mineral - Sel mikrobia
- Tanaman - Produk
mikrobia
- Binatang
Cara basah:
tanah, debu, residu pestisida

+ tidak berdebu
resiko kerusakan lebih kecil
volume limbah & kebutuhan air

Alat:
spray washer, brush washer,
drum washer, flotation tank
Cara kering:
bahan kecil, kuat, k.a. rendah

kebutuhan alat tambahan utk


mencegah debu

Alat:
air classifier, magnetic separator,
ayakan
Air classifier
Magnetic separator
SORTASI

* Sortasi bentuk

Alat:
belt and roller sorter, disc sorter,
image processing
* Sortasi ukuran

Alat:
- Fixed-aperture screens (flat
bed
sreen dan drum screen:
konsentrik, paralel, dan seri)
- Variable-aperture screens
- Image processing
* Sortasi warna
Alat:
color sorter

* Sortasi berat
GRADING

* Penentuan sejumlah atribut utk


mendapatkan mutu keseluruhan

dari bahan

sortasi bagian dari grading

* Grading dilakukan oleh operator


terlatih atau hasil analisis lab.
PENGUPASAN

Metode:
- flash steam
bahan dikontakkan dgn steam

suhu & tekanan tinggi


permukaan mengalami
flash off
-knife
buah jeruk

- abrasion
bahan dikontakkan dengan
carborondum roller
- caustic
bahan dicelupkan dalam lar. NaOH
(lye)10%

- flame
bahan dilewatkan furnace >1000 C
bawang
Daftar Pustaka

M. Aman dkk. 1989. Prinsip Teknik Pangan

Muchtadi,T.R.1989. Teknologi Proses Pengolahan


Pangan

Effendi,M.Supli. 2009. Teknologi Pengolahan dan


Pengawetan Pangan

Teti Estiasih dan K.Ahmadi.2009. Teknologi

Anda mungkin juga menyukai