Anda di halaman 1dari 22

Management Kasus I

Congestif Heart Failure


Andikha Novitasari Caesaria
Ningsih
Identitas Pasien
Nama : Tn. S
Jenis Kelamin : Laki-laki
Umur : 54 tahun
Alamat : Karang Malang 3/4
Pekerjaan : Swasta
Agama : Islam
No. CM : 554053
Keluhan Utama
Sesak Nafas

Tanggal masuk : 26 Februari 2015


Tanggal diperiksa : 28 Februari
2015
Riwayat Perjalanan

Sekarang
Pasien datang ke IGD RSUD Purbalingga dengan
keluhan sesak nafas sejak 3 hari SMRS.
Awalnya sesak nafas saat aktivitas berat saja
saat aktivitas ringan membaik saat istirahat.
1 hari SMRS : sesak nafas memberat (+) batuk
(+) grok-grok (+), nyeri kepala (+), kaki bengkak
(+), nyeri ulu hati dan terasa penuh (+), mual
(+).
Aktivitas berkurang, sulit tidur dan terbangun
saat malam hari, serta harus menggunakan
minimal dua bantal saat tidur.
Riwayat Penyakit
Dahulu Keluarga
Riwayat Keluhan
Serupa (+) 6 bulan Riwayat Keluhan
SMRS Serupa (-)
Riwayat Hipertensi Riwayat HT (+)
(+), Riwayat DM (-)
Riwayat DM (-) Riwayat sakit jantung
Riwayat Sakit Jantung tidak diketahui.
(+)
Kebiasaan dan Lingkungan
Merokok (+) menghabiskan minimal
5 batang/hari
Minum minuman beralkohol (-)
Pemeriksaan
Keadaan Umum Vital Sign

Kesadaran : compos
mentis, E4V5M6 Tekanan darah :
160/100 mmHg
Tinggi badan : 165cm
Suhu tubuh : 36,20C
Berat badan : 85kg
Denyut nadi :
BMI : 31,2
96x/menit
Kesan : Obesitas Respirasi : 22x/menit
Status gizi : Lebih
Status Generalis
Kepala : ca -/-, si -/-
Leher : PKGB (-), PKT (-), JVP 5+2
Thoraks:
Pulmo : vesikuler +/+, RBK +/+ minimal, RBK +/+
minimal, RBH -/-, wheezing +/+
Cor : S1>S2 reguler, gallop (+), bising (-)
Abdomen : supel, cembung, BU (+) normal, tympani (+),
nyeri tekan epigastrium (+), hepatosplenomegali (-)
Ekstremitas : akral hangat, oedem ekstremitas
inferior +/+
Pemeriksaan Penunjang
Laboratorium EKG
Daftar Masalah
Aktif Pasif
Dyspneu de effort
Edema ekstremitas inferior
Paroximal nocturnal dyspneu
Tidur menggunakan lebih
dari 2 bantal
Batuk berdahak Obesitas
Abnormalitas auskultasi Merokok
pulmo : RBK dan wheezing.
Hipertensi
EKG : kardiomegali
Lab : hiperuremia,
hiperurecemia
Diagnosis Kerja
Congestif Heart Failure NYHA III
Hipertensi Stagae II
Dyspepsia
Hiperuremia
Hiperurecemia
Obesitas
Rencana Terapi
Non Farmakoterapi
O2 3-4 liter/menit
Diet Jantung
Rencana Terapi
Farmakoterapi
Infus D5% 20tpm
Diuretik : injeksi furosemid 3x2 amp
Digitalis : tab digoxin 2x0,25mg
Beta blocker : tab bisoprolol 1x2,5mg
Nitrat : tab ISDN 2x5mg
Antitrombolitik : tab asetosal 1x100mg
Bronkodilator : tab Salbutamol 3x4mg
K replacement : tab Aspar K 3x1
Rencana Pemeriksaan
Penunjang
Kimia Darah : LDL, HDL
Fungsi Ginjal : Creatinin
PEMBAHASAN
DEFINISI
Gagal jantung adalah keadaan
patofisiologis ketika jantung sebagai
pompa tidak mampu memenuhi
kebutuhan darah untuk metabolisme
jaringan.
Etiologi
Patofisiologi
Manifestasi Klinis
Diagnosis
Tatalaksana
Prognos

Anda mungkin juga menyukai