Anda di halaman 1dari 15

Penyuluhan

Kesehatan
Penyakit akibat lingkungan yang
kurang sehat (ISPA, DBD dan
Diare)
Pengertian Sanitasi
Lingkungan
Suatu usaha menjaga pemeliharaan
kesehatan lingkungan yang menitik
beratkan pada lingkungan hidup
masyarakat
3 Unsur Yang Dapat
Menyebabkan Penyakit
Agen
Agen dapat berupa jasad renik (mikroba)
yang menyebabkan infeksi (agen infeksi).
Lingkungan
Seperti suhu, cahaya, perumahan,
pakaian, air, tanah, tumbuhan, penduduk,
pendapatan dan lain-lain.
Penjamu
Dapat manusia maupun hewan
Standar Lingkungan
Yang Sehat
1. Penyediaan air bersih/ air minum
2. Pengolahan sampah
3. Pengolahan makanan dan minuman
4. Pengawasan/pengendalian serangga
dan binatang pengerat
5. Kesehatan dan keselamatan kerja
6. Pembuangan air Limbah
7. Pemakaian Jamban
Penyakit yang ditimbulkan jika
Sanitasi Lingkungan buruk
1. Diare
Diare adalah keadaan frekuensi buang air besar
lebih dari 4 kali pada bayi dan lebih dari 3 kali
pada anak-anak, konsistensi feses encer, dapat
berwarna hijau atau dapat pula bercampur lendir
dan darah atau dapat pula lendir saja.
Tanda-tanda diare
1) Penderita cemas dan gelisah diawali dengan
suhu tubuh meningkat.
2) Nafsu makan menurun.
3) Buang air besar lebih dari 3-4 kali.
4) Feses cair atau kehijau-hijauan
5) Muntah sebelum atau selama diare.
6) berat badan menurun.
Cara-Cara Pencegahan Dan
Pengobatan Diare
1) Selalu menjaga kebersihan makanan
dan minuman
2) Makan makanan dan minum minuman
yang sudah di masak
3) Cuci sayur dan buah sebelum dimasak
4) Membiasakan cara hidup sehat seperti
cuci tangan (sebelum makan, masak,
setelah BAB)
Pembuatan Larutan Gula Garam
2. ISPA
Infeksi saluran pernafasan atas ( ISPA )
adalah radang akut saluran atas
maupun bawah yang di sebabkan oleh
karena adanya infeksi jasad remik atau
bakteri , virus maupun riktisia pada
hidung, tenggorokan dan paru-paru.
ISPA merupakan 30 % penyebab
kematian anak balita di Indonesia.
Tanda-tanda ISPA
Kurang dari 2
bulan :
2 bulan 5 tahun
Kemampuan minum
Tidak bisa minum
menurun sampai
dari biasanya Kejang
Kejang Kesadaran
Kesadaran menurun menurun
Nafas berbunyi / Nafas berbunyi /
ngorok ngorok
Demam Gizi buruk
Cara-Cara Pencegahan Dan
Pengobatan ISPA
Jauhkan anak dari penderita batuk
dan pilek
Berikan imunisasi lengkap
Berikan makanan tambahan yang
bergizi dan seimbang setiap hari
Jaga kebersihan tubuh, makanan dan
lingkungan.
3. DBD
Demam Berdarah Dengue (DBD) adalah
infeksi akut yang disebabkan oleh virus
arbovirus dan ditularkan melalui gigitan
nyamuk Aedes Aegypti dan Aedes
Albacpictus.
Cara-Cara Pencegahan Dan
Pengobatan DBD

MENGURAS

MENUTUP

MENGUBUR

MEMANTAU

LAKUKAN 4M Plus SEMINGGU SEKALI !


Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai