Anda di halaman 1dari 22

PENYAKIT PADA

UNGGAS
CACAR UNGGAS, INFECTIOUS
BRONCHITIS, dan CACING MATA PADA
UNGGAS
NAMA KELOMPOK
DIPO SURYO NUGROHO : 15542310083
MERI ASTUTI : 15542310088
RIENALDHY HIMAWAN : 15542310091
RUNI : 15542310093
MACAM-MACAM PENYEBAB PENYAKIT
PADA UNGGAS

PENYAKIT VIRAL

PENYAKIT
BAKTERI

PENYAKIT MIKAL

PENYAKIT
PARASIT
Yang akan dibahas

Cacar
Unggas

Cacing
Infectios
Mata
Bronchitis
Unggas
CACAR UNGGAS
Cacar Unggas (fowl
pox, FP) merupakan
penyakit viral pada
ayam yang terbagi
menjadi 2 yakni:

Bentuk Cutaneus Bentuk Difterik (wet


(bentuk kulit) pox)
Bentuk Bentuk Difterik
(wet pox)
Cutaneus
biasanya dilaporkan pada biasanya dilaporkan pada
unggas liar ayam lokal dan kalkun.
Pada area yang tidak berbulu ditandai dengan lesi difterik.
biasanya timbul kutil yang warna kekuningan muncul
menyerupai nodul-nodul, pada membran mukosa
termasuk pada kaki, jengger, mulut, esofagus dan trakea.
pial dan kelopak mata. Apabila lesi ditemukan di
Unggas terlihat lemah dan daerah trakea,
kurus gejala klinis disertai gejala
Terjadi penurunan nafsu gangguan pernafasan mirip
makan. gejala klinis yang timbul
Unggas terlihat susah akibat coryza ringan atau
bernapas parah.
4 strain Pox virus
unggas

Virus Virus Virus Virus


Fowl Turkey Pigeon Canary
pox pox pox pox
EFEK PENYAKIT CACAR UNGGAS

Menyebabkan kekurusan pada unggas

kenaikan berat badan lambat

menyebabkan penurunan produksi telur yang


bersifat sementara.
Cara penularan
Melalui penularan mekanis virus pada kulit
yang terluka.

Lingkungan tercemar partikel virus yang


berasal dari bulu-bulu atau scrab kering
yang mengandung virus.

Nyamuk, kutu dan beberapa jenis lalat dapat


berperan sebagai vektor penyakit cacar.
Cara mengatasi Cacar
Unggas

Pelaporan
Pencegahan
Pengendalian dan
Pemberantasan
Infectious
Bronchitis
(IB)
Apa itu Infektious Bronchitis?

Infectious Bronchitis (IB) adalah penyakit pernapasan


akut dan sangat menular pada ayam.

ditandai dengan adanya gejala pernapasan,


seperti terengah-engah, batuk, bersin, ngorok, dan
keluarnya sekresi hidung.

Pada ayam muda, gangguan pernapasan parah


dapat terjadi, sedangkan pada layer, dapat terjadi
gangguan pernapasan, penurunan produksi telur,
dan penurunan kualitas telur.
Sifat Penyakit Infectious
Bronchitis (IB)
Awal penularan menginfeksi dan bereplikasi di
dalam saluran pernapasan atas menyebabkan
hilangnya sel pelindung yang melapisi sinus
dan trakea.
Setelah viremia singkat, virus dapat dideteksi
pada ginjal, saluran reproduksi, dan jaringan
imfoid (sekal tonsil).

Beberapa strain IBV, yang disebut sebagai


nephropathogenic diketahui menyebabkan lesi
pada ginjal.
Cara Penularan

Virus IB menyebar melalui rute


pernapasan (droplet)

Telur yang terkontaminasi virus IB


yang menempel pada kerabang
telur dapat menjadi sumber
penularan di hactchery.
Cara Mengatasi Infectious Bronchitis
(IB)

Pengobat Pencegah
Pelaporan
an an
Cacing
Mata
Pada
Unggas
Pengertian Cacing mata Pada
Unggas
Cacing mata pada unggas adalah
penyakit yang disebabkan oleh infestasi
parasit cacing yang suka tinggal di mata
inang khususnya di saccus conjunctiva.

Penyebab penyakit ini adalah


Oxyspirura mansoni yang merupakan
cacing gilig.
Apa itu Cacing Oxyspirura
mansoni?

Merupakan Cacing Mata Pada Unggas

Cacing yang dewasa bisa mencapai


panjang 12-18 mm.
Cacing ini senang tinggal di balik
kelopak mata (membrane nyctitans)
bangsa unggas.
Siklus Hidup Cacing Mata Unggas
Penyebab dan Sifat Penyakit Cacing
Mata Unggas
Lingkungan yang mendukung kejadian
Pengaruh penyakit ini adalah lingkungan dengan
Lingkunga sanitasi yang kurang baik (kotor, lembab
n dan kurang sinar matahari).

Unggas yang terserang penyakit ini


akan mengalami gangguan daya
Sifat pandangnya karena radang mata dan
Penyakit kerusakan kornea.
Pengendalian Penyakit Cacing Mata
Unggas

Pencegah
an

Pengobat
an
KESIMPULAN
Cacar unggas (fowl pox, FP) merupakan penyakit
viral pada ayam yang terbagi menjadi dua bentuk,
yakni infeksi kutaneus (kulit) dari jaringan epitel
kulit yang tidak tertutup bulu, atau infeksi difterik
pada membran mukosa mulut, hidung dan mata.
Infectious Bronchitis (IB) adalah penyakit
pernapasan akut dan sangat menular pada ayam.
Cacing mata pada unggas adalah penyakit yang
disebabkan oleh infestasi parasit cacing yang suka
tinggal di mata inang khususnya di saccus
conjunctiva.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai