Anda di halaman 1dari 32

Pelatihan TOT Supervisor Jumantik

Ciloto, 23-28 Mei 2016


Deskripsi Singkat Materi
Ada 4 Fase dalam siklus hidup nyamuk:
1. Telur Lebih mudah melakukan
2. Larva pemberantasan/pemutusan
rantai hidup nyamuk
3. Pupa
4. Nyamuk
Peserta mampu melakukan
pemeriksaan jentik
1. Melakukan tahap persiapan
pemeriksaan jentik
2. Melakukan pemeriksaan
jentik.
Apa saja yang diperlukan
dalam melakukan
pemeriksaan jentik?
Persiapan Pemeriksaan Jentik

1. Senter
2.Alat tulis
3.Formulir Pencatatan
Kapan sebaiknya
melakukan
pemeriksaan jentik?
Persiapan Pemeriksaan Jentik

Pemeriksaan jentik dapat


dilakukan kapan saja : pagi,
siang, sore, malam (minimal
1 kali dalam seminggu)
Tempat-tempat apa saja
yang harus dilakukan
pemeriksaan jentik?
Pemeriksaan Jentik
Metode:
1. CARI dan periksa semua tempat
penampungan air didalam dan diluar
rumah
2. CERMAT dan teliti dalam melakukan
pemeriksaan jentik
3. CATAT hasil pemeriksaan dalam
kartu/formulir
Tempat penampungan air (TPA)
NON TPA
Habitat Alami
Tata Cara
Pemeriksaan Jentik
Periksalah semua tempat yang potensial menjadi
tempat perkembangbiakan nyamuk dengan
cermat
Jika tidak tampak jentik coba ditunggu sampai
0,5-1 menit, jika ada jentik pasti akan muncul
ke permukaan air untuk bernafas.
Jika tidak tampak karena wadah air tersebut
terlalu dalam dan gelap, gunakan senter.
Pencatatan
Catat hasil pemeriksaan
dalam kartu pemeriksaan
jentik rumah/lingkungan
Formulir diletakkan pada
tempat yang mudah dilihat
Apa yang harus dilakukan
jika ditemukan jentik
pada saat pemeriksaan?
Yang harus dilakukan jika
ditemukan jentik
Kuras dan sikat bak penampungan air
(jangan buang jentik di selokan, tetapi
buanglah di tanah/tempat yang terkena
sinar matahari agar jentik segera mati)
Jika tidak memungkinkan untuk
menguras air, maka lakukan larvasidasi
untuk membunuh jentik
Lakukan penyuluhan PSN 3M-Plus
Bagaimana cara
membuang genangan
air pada ban bekas ?
Bagaimana cara
melakukan larvasidasi?
Dosis Larvasidasi

LARVASIDA DOSIS PENCAMPURAN

Temephos 10 gram untuk 100 liter air

Bti 1 ml (20 tetes) / untuk 50 liter air


Soal:
Coba hitung dosis larvasida Temephos
dan BTI yang akan digunakan untuk
penampungan air dengan volume air sbb:
a. 100 liter
b. 1.000 liter
c. 1.500 liter
d. 10.000 liter
e. 50.000 liter
f. 100.000 liter
Jawaban :
VOLUME 100 1.000 1.500 10.000 50.000 100.000
AIR (liter)

TEMEPHOS 10 gr 100 gr 150 gr 1.000 gr 5 kg 10 kg

BTI 2 ml 20 ml 30 ml 200 ml 1 liter 2 liter


40 tetes 400 tetes 600 tetes 4.000 tetes
1 botol
MARI SUKSESKAN
GERAKAN 1 RUMAH 1 JUMANTIK

Terima kasih
PERSIAPAN PKL
- 1 Kelas akan dibagi menjadi 6
kelompok (masing-masing 4-5
orang)
PERSIAPAN PRAKTIK LAPANGAN
Kelompok I berkumpul di Kantor Desa
jam 9.00
Kelompok II berkumpul di lobby
auditorium jam 9.00
Serah terima Pembimbing lapangan
kepada pihak RT/RW
Tiap kelompok didampingi oleh
seorang kader untuk melakukan
pemeriksaan jentik di 5 rumah dan 1
TTU/TTI
TATA CARA KUNJUNGAN RUMAH
Perkenalan diri
Menanyakan keberadaan kasus-kasus
penyakit arbovirus
Membicarakan tentang penyakit arbovirus
Memberikan kesempatan untuk tanya jawab
dengan pemilik rumah
Ajak pemilik rumah bersama sama periksa
jentik
Catat dalam formulir kartu pemeriksaan
jentik
Jika ditemukan jentik berikan edukasi
singkat kepada tuan rumah
Jika tidak bisa membuang jentik,
berikan larvasida sesuai dosis
Jika tidak ditemukan jentik, berikan
pujian dan saran agar tetap menjaga
lingkungan tempat tinggalnya bebas
jentik
Setelah 5 rumah dan 1 TTU/TTI
diperiksa, kelompok berpamitan dan
kembali ke BBPK Ciloto
PRAKTIK KELAS PENGOLAHAN DATA
Data hasil kunjungan rumah yg dilakukan
oleh tiap kelompok direkap dalam formulir
koordinator jumantik
Formulir koordinator jumantik tiap
kelompok (6 RT) direkap dalam formulir
Supervisor jumantik (hitung ABJ)
Formulir supervisor jumantik dari
Kelompok I dan II di rekap dalam formulir
Data ABJ Puskesmas oleh Panitia
penyelenggara sebagai laporan
LAPORAN PRAKTIK LAPANGAN
Sistematika Penulisan:
- BAB 1. Pendahuluan (latar belakang,
tujuan, manfaat, ruang lingkup)
- BAB 2. Pelaksanaan Kunjungan Lapangan
(Metode, waktu tempat)
- BAB 3. Hasil PL dan Pembahasan
- BAB 4. Penutup (Kesimpulan dan saran)
Hasil akan dipaparkan dan dihadiri
oleh perwakilan dari desa/RW/RT
tempat Praktik Lapangan

Copy laporan PKL diserahkan


kepada Desa/RW/RT tempat
praktik lapangan
MARI SUKSESKAN
GERAKAN 1 RUMAH 1 JUMANTIK

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai