Anda di halaman 1dari 14

STUPA 1 smt 3

Analisa Ruang
Iwan Priyoga, S.T., M.T.
Karakteristik Ruang
1. Kegiatan berlangusng dalam ruang
2. Ruang selalu berupa rongga. Daerah adalah dwimatra
sedangkan ruang trimatra
3. Ruang berbeda dengan permukaan pejal yang
melingkupinya.
4. Ruang adalah rongga yang dibatasi permukaan bangunan
5. Ukuran dan raut ruang beraneka ragam. Raut ruang dapat
beraturan atau tak beraturan
6. Besar dan ukuran ruang harus dinyatakan dengan tepat
Bentuk
Beraturan
Bentuk beraturan
adalah bentuk bentuk
yang hubungan antar
bagiannya, satu dengan
yang lain, tersusun dan
konsisten. Pada
umumnya bentuk-
bentuk tersebut
bersifat stabil dan
simetris terhadap satu
sumbu
Bentuk Tak
Beraturan
Bentuk tak beraturan
adalah bentuk-bentuk
yang bagian-bagiannya
tidak serupa dan
hubungan antar
bagiannyapun tidak
konsisten. Pada
umumnya bentuk-
bentuk itu tidak simetris
dan lebih dinamis
dengan bentuk yang
beraturan.
Bentuk bangunan yang sederhana dan beraturan
lebih baik daripada bentuk bangunan yang tidak
beraturan dan bentuk dasar yang beraneka ragam.
Apabila sebagian bangunan itu bertingkat, maka
posisi tingkatnya sebaiknya berada di bagian
belakang bangunan, bukan sebaliknya.
Sifat Bentuk : Segitiga
Keuntungan :
1. Bentuk stabil dan berkarakter kuat
2. Mudah digabungkan menjadi bentuk-bentuk geometris
3. Orientasi ruang pada tiap sudutnya
4. Pengembangan ruang pada ketiga sisinya

Kerugian :
1. Kurang efisien
2. Flexibilitas ruang kurang
3. Layout ruang sulit
Sifat Bentuk : Segiempat
Keuntungan :
1. Bentuk statis
2. Mudah dikembangkan ke segala arah
3. Orientasi ruang pada keempat sisi pembatasanya
4. Lay out ruang baik dan mudah
5. Ruang memiliki efisiensi yang tinggi, mudah digabung dengan bentuk
lain

Kerugian :
1. Orientasi ruang cenderung statis
Sifat Bentuk : Lingkaran
Keuntungan :
1. Bentuk halus
2. Orientasi ruang memusat dan statis
3. Indah dilihat dari luar

Kerugian :
1. Sulit dikembangkan
2. Felexibilitas ruang rendah
3. Sulit digabung dengan bentuk lain
4. Lay out ruang sulit
Aktivitas Pengguna
Aktivitas pengguna merupakan hal yang penting untuk diperhatikan,
aktivitas pengguna berkaitan dengan kebutuhan ruang, dimensi
ruang, kebutuhan ruang dan persyaratan ruang.
Kebutuhan Ruang
Kebutuhan Ruang muncul sebagai akibat dari aktivitas pengguna, mis :
aktivitas tidur yang membutuhkan ruang tidur
Dimensi Ruang
Dimensi ruang merupakan ukuran optimum
yang muncul akibat dari aktivitas pengguna
disertai dengan penggunaan perabotan dan
sirkulasi.
Bentuk Ruang

Bentuk ruang muncul sebagai


tuntutan dari aktivitas dan
kebutuhan khusus dari aktivitas,
selain itu bentuk ruang juga
dipengaruhi oleh karakter yang
ingin dimunculkan dari bangunan
tersebut.
Contoh Dimensi
Terima kasih
Dan
Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai