Anda di halaman 1dari 11

Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Timur

RAPAT KOORDINASI AWAL


PROGRAM PISEW PROVINSI JAWA TIMUR
TAHUN 2017

HOTEL SANTIKA PREMIER SURABAYA


TANGGAL 15 JUNI 2017
Program Pengembangan Infrastruktur
Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) 2017

Program PISEW tahun 2017 merupakan program


lanjutan PISEW tahun 2016 dengan beberapa
perubahan antara lain perubahan akun, perubahan
mekanisme pencairan dana, perubahan mekanisme
pelaksanaan, dan penekanan pada pendekatan
partisipasi masyarakat dalam skala kawasan
Program Pengembangan Infrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) ini
terbuka bagi semua kegiatan untuk pengembangan kawasan, namun harus
memenuhi kriteria-kriteria sebagai berikut:
berorientasi pada pengembangan wilayah atau merupakan penghubung /
konektivitas antar wilayah,
memprioritaskan peningkatan/pengembangan komoditas unggulan dan
diusulkan melalui kelompok masyarakat,
penggunaan teknologi yang memprioritaskan pemberian kesempatan
kerja kepada masyarakat setempat,
mengutamakan penggunaan material setempat,
tidak menimbulkan dampak negatif bagi lingkungan, sosial, dan budaya,
tidak tumpang tindih dengan kegiatan APBD, dan
terintegrasi dengan sistem infrastruktur yang ada
Tujuan AUDIT atas PROGRAM PISEW oleh BPKP
Tujuan audit Pisew adalah untuk menilai keberhasilan Kementerian Pekerjaan
Umum dan Perumahan Rakyat, Instansi terkait serta seluruh pelaku program
dalam melaksanakan atau menyelenggarakan Pengembangan Infrastruktur Sosial
Ekonomi Wilayah, dan memberikan rekomendasi jika dijumpai kelemahan dalam
kaitannya dengan peningkatan efektivitas dan efisiensi, Ketaatan terhadap
Peraturan Perundang-undangan dan ketepatan penyusunan dan penyampaian
laporan kegiatan dari pelaksanaan program tersebut. Audit juga merupakan
salah satu mekanisme pembinaan teknis dan menjaga akuntabilitas
pelaksanaan program
Audit yang akan dilakasanakan meliputi :
Aspek Keuangan
Penilaian Kinerja
Sasaran dan Ruang Lingkup Audit
Sasaran Audit
Menilai keberhasilan pelaksanaan penyaluran dana PISEW yang dijabarkan
dalam tiga indikator utama; Efektivitas dan Efisiensi Pelaksanaan Program,
Ketaatan terhadap Peraturan Perundang-undangan dan keandalan pelaporan
di tingkat provinsi.
Mengindentifikasi hambatan pelaksanaan program di daerah.
Mengindentifikasi adanya kerugian negara yang diakibatkan oleh pelaksanaan
program yang tidak sesuai ketentuan.

Ruang Lingkup Audit


Ruang lingkup audit meliput seluruh aktivitas kegiatan perencanaan, penyaluran
/ penggunaan dana PISEW Tahun 2017, Monitoring dan Evaluasi (pelaporan)
Kegiatan PISEW di seluruh tingkat kegiatan
Penilaian Efektivitas dan Efisiensi Pelaksanaan Program
(Kinerja)
Kinerja Ketepatan Sasaran
Ketepatan Kesesuaian Tim PISEW Provinsi
Ketepatan Persiapan Pelaksanaan Konstruksi
Ketepatan Penetapan Tim Pelaksana Kabupaten (TPK)
Ketepatan Pelaksanaan Sosialisasi Kabupaten
Ketepatan Penyusunan Kawasan Prioritas Berdasarkan Kajian Dokumen
Pendukung
Ketepatan Penyusunan DED dan RAB Berdasarkan Pra-DED dan Pra-RAB
Ketepatan Pembentukan Pokja Kecamatan dan Forum Kecamatan
Ketepatan Penyusunan Dokumen Rencana Program PISEW
Ketepatan Kriteria Jenis Infrastruktur
Ketetapan Pembangunan Infrastruktur
Kinerja Ketepatan Jumlah
Ketepatan Penggunaan Dana Operasional Pelatihan
Ketepatan Pelaksanaan Jasa Konsultansi sesuai dengan kontrak
Ketepatan Spesifikasi Teknis DED dan RAB
Ketepatan Pelaksanaan Jasa Konstruksi sesuai dengan kontrak
Ketepatan Pertanggungjawaban Penggunaan Dana Operasional Sesuai Ketentuan

Kinerja Ketepatan Waktu


Ketepatan Pembentukan dan Mobilisasi perangkat PISEW Provinsi
Ketepatan Pengadaan Penyedia Jasa
Ketepatan Mobilisasi dan Sosialisasi
Ketepatan Penyusunan Dokumen Kawasan Prioritas
Ketepatan Pembentukan Pokja Kecamatan dan Forum Kecamatan
Ketepatan Penyusunan Pra-DED dan Pra-RAB
Ketepatan Penyelesaiaan Pembangunan Infrastruktur
PENILAIAN TINGKAT KEBERHASILAN PROGRAM
Tingkat keberhasilan PISEW Tahun 2017 tercermin dari perolehan
skor agregat Indikator Utama Kinerja (KPI). Skor maksimum 100,
dan ambang batas keberhasilan yang ditetapkan sebesar 85,00.
Indikator keberhasilan PISEW Tahun 2017, adalah sebagai berikut:
Efektivitas dan Efisiensi Pelaksanaan Program
1. Tahap Perencanaan
2 . Tahap Pelaksanaan
Keandalan Pelaporan
Ketaatan terhadap Peraturan Perundang-Undangan
(Termasuk proses pengadaan barang dan jasa untuk
mendukung pelaksanaan kegiatan PISEW dilaksanakan sesuai
ketentuan yang berlaku) .
Keandalan Pelaporan
Pelaporan Monitoring Kegiatan
Ketepatan Kegiatan Pengawasan
Ketepatan Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi
Jenis-jenis Temuan Hasil Audit

1. Kelebihan Pembayaran Kegiatan kepada Pelaku Program


2. Kelebihan pembayaran kepada PT/CV
3. Penggunaan dana operasional (BOP) tidak sesuai ketentuan
4. Ketaatan terhadap peraturan perundangan/ketentuan
yang berlaku
5. Pajak yang belum dipungut atau disetor
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai