Anda di halaman 1dari 14

Biosintesis dan Metabolism VLDL

Natasha Kurnia Salma


1306480856
Lipid bersifat tidak larut air, masalah pengangkutan
lipid dalam plasma darah dipecahkan dengan
menggabungkan lipid non polar dan lipid amfipatik
serta protein-> lipoprotein
Lipid non polar (kepala polar, badan non polar):
Triasilgliserol dan ester kolesteril
Lipid amfipatik: Fosfolipid dan kolesterol
Gugus protein (apolipoprotein/apoprotein)
Kelas Utama dalam Lipid
Triasilgliserol
Fosfolipid
Kolesterol
Ester kolesteril
Sedikit asam lemak rantai panjang tak
teresterifikasi (asam lemak bebas, FFA) ->
Lemak plasma yang paling aktif
Peran Apolipoprotein Terkait
Lipoprotein
Apo B: Membentuk struktur protein
Apo C-II: Kofaktor enzim lipase
Apo B-100 dan Apo E: untuk reseptor LDL
Apo E; untuk protein terkait reseptor LDL yang
diidentifikasi sebagai reseptor sisa
Empat Kelas Utama Lipoprotein
Plasma Lipid Utama
Apolipoprotein
Utama
Kilomikron Apo B-100 Triasilgliserol
(disintesis di hati)
dan Apo B-48
(disintesis di usus)

VLDL Apo B-100 Triasilgliserol

LDL Apo B-100 Kolesterol

HDL Apo A Fosfolipid


Metabolisme Asam Lemak Bebas
Lipolisis triasilgliserol di
jaringan adiposa

Asam lemak Bebas (berikatan


dengan albumin) merupakan
hasil dari: Hasil kerja lipoprotein lipase
sewaktu penyerapan
triasilgliserol plasma ke dalam
jaringan
Untuk
memenuhi
Dioksidasi
kebutuhan
energi
Asam
Lemak
Bebas
Membentuk
triasilgliserol di Untuk
jaringan memenuhi
Diesterifikasi Dioksidasi kebutuhan
(terutama di sel
otot rangka dan energi
jantung)
Biosintesis VLDL
VLDL adalah kendaraan yang mengangkut
triasilgliserol dari hati ke jaringan ekstrahepatik.

VLDL dan kilomikron yang baru disekresikan


disebut nascent (hanya mengandung sedikit Apo C
dan E)
Apo B dibutuhkan untuk pembentukan Kilomikron
dan VLDL.
Apolipoprotein B disintesis di Retikulum
Endoplasma Kasar
Apo B bergabung dengan lipoprotein di Retikulum
Endoplasma halus (tempat utama sintesis
triasilgliserol)
Terjadi penambahan residu karbohidrat di badan
golgi

VLD dilepaskan sel melalui proses pinositosis


terbalik
VLDL disekresikan ke dalam ruang Disse dan
kemudian ke dalam sinusoid hati melalui fenestra
di lapisan endotel
Metabolisme VLDL
Lipoprotein lipase terdapat di dinding
kapiler darah, melekat pada endotel
melalui rantai proteoglikan heparan sulfat
yang bermuatan negatif.
Fosfolipid maupun apo C-II diperlukan
sebagai kofaktor aktivitas lipoprotein
lipase.
Lipoprotein melekat pada enzim di endotel

Terjadi hidrolisis: Diasilgliserol->


Monoasilgliserol-> Asam lemak
bebas dan gliserol

Sebagian asam lemak bebas kembali ke sirkulasi,


melekat di albumin dan ada yg diangkut ke dalam
jaringan, bereaksi dengan lipoprotein lipase
Reaksi dengan Lipoprotein Lipase menyebabkan
90% triasilgliserol dan Apo C lenyap

Membentuk sisa VLDL (IDL)

Diserap oleh jaringan hati dan jaringan


ekstrahepatik melalui reseptor LDL (apo B100,
E) atau dapat diubah menjadi LDL dimana
setiap VLDL prekursor hanya memiliki satu apo
B-100 sehingga menghasilkan satu LDL

Diserap jaringan hati (30%) dan jaringan


ekstrahepatik (70%) melalui reseptor LDL untuk
didegradasi

Anda mungkin juga menyukai