Anda di halaman 1dari 10

Definisi Definisi

Klasifikasi

Korosi adalah perusakan, penurunan mutu suatu material (logam)


Perhitungan akibat dari adanya reaksi (elektrokimia) dengan lingkungan.

Teori
Disiplin Ilmu:
Elektrokimia
Pokok bahasan korosi menyangkut berbagai disiplin ilmu seperti :
- Kimia, Fisika,
Polarisasi - Metalurgi,
- Elektrokimia,
Passivasi - Perekayasaan dan
- Thermodinamika
Lingkungan

Kimia, Fisika Elektrokimia


Metalurgi

Ketahanan
Perekayasaan Metalurgi
Korosi

Thermodinamika
Definisi Klasifikasi
Klasifikasi

Klasifikasi menurut mekanisme terjadinya:


Perhitungan

Korosi Temperatur Rendah/ Basah


Teori
(low temperature corrosion/ wet corrosion/ electrochemical corrosion)
Elektrokimia Reaksi : Elektrokimia.
Contoh : Korosi di media yang mengandung uap air atau air atau di
Polarisasi media elektrolit.

Passivasi
Korosi Temperatur Tinggi
(high temperature corrosion/ dry corrosion/ chemical corrosion/ oxidation)
Lingkungan
Reaksi : Kimia.
Metalurgi Contoh : Korosi pada ruang bakar, sudu turbin gas.
Definisi Teori
Klasifikasi

Perhitungan

Teori

Elektrokimia
Metode untuk mempelajari korosi basah
Polarisasi

Passivasi 1. Theori klasik : Theory elektrokimia

Lingkungan
2. Theory modern : Prinsip thermodinamika

Metalurgi
Definisi Teori
Klasifikasi Katoda
Reaksi Anoda
Perhitungan
Elektrokimia
Elektrolit
Teori Kontak
Elektrokimia Passivasi
Elektrokimia Pol. Aktivasi
Polarisasi
Polarisasi
Pol. Konsentrasi

Passivasi

Oksigen/ Oxidizer, Agitasi (pengadukan)


Lingkungan
Tiga Aspek
Lingkungan Temperatur, Bakteri, Konsentrasi,
Peninjauan
(elektrolit)
Metalurgi Korosi Pasangan Galvanic, pH, Elektrolite,
Komposisi

Metalurgy Kondisi permukaan, Struktur, Impurities,


(logam) Batas butir kristal dual phase
Korosi dapat diartikan sebagai suatu penurunan
kualitas dan fungsi material karena interaksi
dengan lingkungannya.

Lingkungan adalah keadaan sekeliling yang kontak


dengan material / logam.

Lingkungan bisa berupa padatan, cairan, atau gas


dengan kondisi komposisi kimia, temperatur,
kecepatan alir, dsb-nya yang tertentu.

5
Akibat dari Korosi

Pengeroposan struktur/ komponen, atau hilangnya


sebagian logam karena bereaksi Sifat mekanik turun
Kebocoran
Kontaminasi, pencemaran (mis: ZnO2 pada kaleng
makanan bisa meracuni manusia bila tertelan)
Kerusakan sistem secara keseluruhan
Tampilan yang kurang sedap dipandang

6
7
FACT
Korosi adalah peristiwa yang alami
(pasti terjadi)

MENGAPA?

Karena korosi adalah proses kembalinya


produk buatan manusia ke alam

8
Iron and Steel Making

Mengambil bijih besi dari alam berupa


hematit, limonit, magnetit, siderit dsb
Hematite lump ore (Fe2O3)

Produk besi dan baja

Korosi

Produk korosi kembali ke alam sebagai bijih besi


9
Karena korosi adalah bagian dari siklus besi, maka
korosi tidak dapat dicegah

Yang bisa dilakukan adalah menghambat atau


memperlambat proses terjadinya korosi

Fontana mendefinisikan ketahanan suatu material


terhadap korosi berdasarkan range laju korosi/ tahun

10

Anda mungkin juga menyukai