Anda di halaman 1dari 21

KERACUNAN MAKANAN

Muchlis Achsan Udji Sofro


Divisi Tropik Infeksi
SMF Penyakit Dalam RSUP Dr Kariadi
FK UNDIP

1
Food Intoxication
Makanan tercemar toksin:
Eksotoksin dari Clostridium botulinum
Enterotoksin dari Staphilococus
Aflatoksin dari tempe bongkrek asam bongkrek
dari Pseudomonas cocovenans

2
Eksotoksin
Makanan non-asam (daging, sayuran, buah-
buahan) dalam kaleng diproses kurang
sempurna Clostridium botulinum atau
sporanya masih dapat tumbuh

3
Gejala Klinis
Timbul setelah 8 jam sd 8 hari
Muntah, diare, sakit perut
Penglihatan dobel, kabur, pupil membesar
Kelumpuhan otot, otot terasa pegal
Disartria
Sukar menelan
Kelumpuhan otot pernafasan

4
Pencegahan
Makanan kaleng yang diduga mengandung
spora Clostridium botulinum dipanaskan 15
menit dalam air

5
Penanganan Gawat Darurat
1. Usahakan muntah diberikan Na
bikarbonat dan karbon aktif
2. Kuras lambung dan pembersihan usus
(kecuali jika diare)
3. Pemeriksaan darah untuk menentukan
toksinnya.

6
Penanganan Umum
1. Depresi pernafasan? berikan nafas buatan
2. Cegah aspirasi paru
3. Pneumonia ? Antibiotik, misal:
Levofloxacin, Ceftriaxon

7
Enterotoksin
Enterotoksin dari Staphilococus, Clostridium
perfringens, Basilus cereus, Vibrio parahemoliticus
Sering terjadi pada keracunan makanan secara
massal (katering)
Masa inkubasi: 1-96 jam
Gejala muncul selama 1-7 hari
Pencemaran terjadi karena makanan dibiarkan
terbuka atau spora yang masih ada tumbuh kembali
Makanan yang tercemar: daging, lidah sapi, produk
ikan, susu dan produk susu, telur, sosis

8
Gejala Klinis
Mual
Muntah
Diare
Sakit perut
Kejang perut
Demam
Dehidrasi syok

9
Pencegahan
Makanan yang mengandung: daging, susu,
produk susu, ikan, telur simpan di lemari
es
Pasien infeksi mata dan kulit tidak
mengelola makanan (memegang, mengolah)

10
Penanganan
1. Muntah klorpromazin 25-100 mg i.m atau
suppositoria, bisa diulang tiap 4 jam
2. Keracunan ringan istirahat di tempat tidur
bebas makanan 4 jam sd muntah berhenti
3. 12-24 jam selanjutnya diit cair makanan
biasa
4. Diare & muntah berat rawat di rumah
sakit

11
KERACUNAN JENGKOL

12
Jengkol tidak mengandung racun
Terjadi kristalisasi asam jengkolat di saluran
kemih keracunan jengkol
Keracunan terjadi karena terlalu banyak
makan jengkol atau cara mengolah, pengaruh
makanan lain yang dikonsumsi bersamaan

13
Gejala Klinis
Nafas, mulut, urin berbau jengkol
Sakit pinggang
Sakit perut
Sakit pada waktu buang air kecil, kadang
disertai darah
Keracunan berat: urin berkurang atau tidak
dapat kencing anuria

14
Pencegahan
Tidak berlebihan dalam mengkonsumi jengkol
Banyak minum saat makan jengkol

15
Penanganan
Keracunan ringan minum air soda sebanyak
mau minum
Minum obat penghilang rasa sakit
Keracunan berat dirawat di rumah sakit

16
KERACUNAN SINGKONG

17
Singkong yang menyebabkan keracunan
singkong gendruwo (besar)
Mengandung senyawa SIANIDA

18
Gejala Klinis
Mual, muntah, diare
Sakit perut
Kepala pusing
Mata melotot
Mulut berbusa
Sesak nafas
Badan lemah
Kejang pingsan

19
Pencegahan
Hindari konsumsi singkong yang mengandung
sianida

20
Penanganan
Perlakukan sebagai keracunan sianida

21

Anda mungkin juga menyukai