Anda di halaman 1dari 7

Permasalahan SDA

PERMASALAHAN
KUALITATIF

PERMASALAHAN
SDA

PERMASALAHAN
KUANTITATIF
Permasalahan SDA (Kualitatif)
Permasalahan Penyebab

Sungai Barito tercemar kegiatan pertambangan


merkuri dan arsenic Sebagian kecil alami
Permasalahan SDA (Kualitatif)
Permasalahan Penyebab

Musim Kemarau terjadi Kawasan Resapan air


interusi air laut (hutan dan semak) di
hulu sungai Barito rusak
Permasalahan SDA (Kualitatif)
Permasalahan Penyebab

Sungai Martapura Kerusakan hutan akibat


memiliki Pembalakan
Turbidity yang sangat kebakaran
tinggi
Permasalahan SDA (Kuantitatif)
Permasalahan Penyebab

Musim Kemarau debit Pembalakan hutan dan


air di sungai sangat penambangan batu bara.
rendah Konflik pemanfaata
Kinerja Kelembagaan Pengelolaan Belum
Optimal
Pelaksanaan pengelolaan sumberdaya air masih kurang
terpadu, terintegrasi dan berkelanjutan.
Koordinasi antar instansi, pemerintahan, dan pemilik
kepentingan belum optimal.
Fungsi kelembagaan pengelola sumber daya air belum
optimal.
Belum adanya kebijakan tentang hak guna air.
Kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan SDA
masih rendah.
Persentase Kontribusi Beban Pencemaran
Air

Anda mungkin juga menyukai