Anda di halaman 1dari 10

PENGOLAHAN DATA

Data yang telah diperoleh, dilakukan pengolahan dengan


langkah-langkah sebagai berikut :
1. EDITING
Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan untuk mengoreksi data
sehingga bila ada kesalahan data dapat segera diperbaikan.
2. KODING
Yaitu Melakukan klasifikasi dan pengkodean atas jawaban
responden untuk memudahkan pengolahan data.
3. ENTRI DATA
Yaitu memasukkan data yang telah diperoleh dengan
menggunakan fasilitas komputer.
4. TABULASI
Yaitu menggelompokkan data kedalam tabel yang dibuat
sesuai dengan maksud dan tujuan penelitian
ANALISA DATA
Data yang telah diolah kemudian dianalisis .
Analisis data meliputi 2 bagian
ANALISIS UNIVARIAT
Analisis terhadap satu variabel berdiri sendiri.
Analisis univariat digunakan untuk mendiskripsikan atau
menggambarkan distribusi frekuensi dari masing-masing
variabel baik variabel bebas dan variabel terikat.
Analisis dilakukan dengan membuat tabel distribusi frekuensi.
ANALISIS BIVARIAT
Analisis melibatkan dua variabel ( 1 variabel bebas )
Analisis Bivariat digunakan untuk menjelaskan hipotesis
hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat
A. analisis bivariat secara deskriptif dilakukan dengan cara
membuat tabel silang (crosstab) antara variabel bebas dan
variabel terikat.
B. analisis bivariat secara analitik dilakukan untuk menguji
hubungan variabel bebas dan variabel terikat .
Uji statistik yang digunakan dalam penelitian disesuaikan
dengan skala yang dipakai.
MULTIVARIAT
Analisis melibatkan lebih dari 2 variabel (lebih dari 1 variabel
bebas)

Anda mungkin juga menyukai