Anda di halaman 1dari 11

TRI KUSUMAWATI

2016 91 011

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BAITURRAHIM
JAMBI
2016
Apa itu TEKANAN DARAH
TINGGI?
Hipertensi (Tekanan Darah Tinggi)
adalah peningkatan tekanan darah
sistolik 140 mmHg atau tekanan diastolik
90 mmHg (> 140/90 mmHg)
Apa Penyebab HIPERTENSI??
Penyebab pasti tidak diketahui tetapi
biasanya dipengaruhi oleh:
Keturunan
Kegemukan
Merokok
Makanan yang berlemak
Makanan yang banyak mengandung
garam
Stress
Apa Tanda Dan Gejala Penyakit
Hipertensi
1.Sakit pada tengkuk
2.Sakit kepala atau pusing
3.Mudah lelah
4.Mudah letih
5.Pandangan kabur
6.Cepat marah
Akibat Lanjut Dari
Hipertensi yaitu:
1. Stroke 3. Penyakit ginjal
4. Gangguan
penglihatan

2. Penyakit jantung
Bagaimana Perawatann
TEKANAN DARAH TINGGI?
Minum obat darah tinggi sesuai anjuran Dokter
Periksa tekanan darah secara teratur
Turunkan kelebihan berat badan
Makan makanan yang rendah garam (maks 1 sdt)
Hentikan konsumsi Kopi, Merokok dan Kurangi
Makanan yang mengandung lemak berlebihan
Apa Itu Cara Pencegahan
Hipertensi ???
1.Makanan yang rendah lemak, tinggi
serat
2.Berat badan ideal
3.Hindari stress
4.Olah raga teratur
5.Hindari kebiasaan merokok dan kopi
6.Kontrol teratur ke puskesmas
7.Mengurangi konsumsi garam
Contoh Obat Traditional Yang Dapat
Dimanfaatkan Untuk Menurunkan
Bahan: Tekanan Darah
Daun Sirih 3 lembar
Daun Sambiloto secukupnya
Kunyit secukupnya
Cara:
Daun dan kunyit di cuci bersih, rebus dengan 3 gelas air
rebusan sampai tinggal kira-kira 1 gelas dan kunyit di
parut setelah di parut diperas ambil air ya dan d campur
kedalam rebusan daun sirih dan daun sambiloto.
Pemakaian:
Diminum 3 x sehari
Memodifikasi Lingkungan Yang Baik
Untuk Penderita Darah Tinggi/
Hipertensi

Beri lingkungan yang nyaman dan aman


Gunakan tempat tidur yang tidak
terlalu tinggi
Lantai yang bersih dan tidak licin
Gunakan alas kaki yang nyaman
Beri penerangan yang cukup
Pelayanan Kesehatan
A. Fasilitas Kesehatan
Rumah Sakit
Puskesmas
Praktek Dokter
Klinik
B. Pelayanan Kesehatan
Tempat Berobat
Tempat Pemeriksaan Kesehatan
Tempat Konsultasi Kesehatan
Kenali Tekanan Darah Anda
dan Kendalikan !!
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai