Anda di halaman 1dari 48

Diare

Powerpoint Templates Page 1


Diare :
Suatu kondisi dimana seseorang
buang air besar dengan konsistensi
lembek atau cair, bahkan dapat
berupa air saja dan frekuensinya
lebih sering (biasanya tiga kali atau
lebih) dalam satu hari.

Powerpoint Templates Page 2


Epidemiologi

Penyebab no 3 kunjungan ke Puskesmas.


Indonesia : 200 400 kejadian diare / 1000
penduduk per tahun ( 60 juta/tahun )
69 80 % : dibawah lima tahun.
1 2 % dehidrasi : 50-60% meninggal bila tidak
mendapatkan pertolongan yang baik.
350.000 500.000 per tahun anak usia < 5
tahun meninggal akibat diare.

Powerpoint Templates Page 3


DIARE
Klinis : Jumlah >>>
Konsistensi cair
Oleh karena perubahan transport air & solut
dalam lumen usus.

Proses Patologis :
1. Diare Sekretorik
2. Diare Osmotik

Powerpoint Templates Page 4


Diarrhea

Osmotic Secretoric Motile


Lactase def. Excessive secretion Excessive motility
Lactose intol. of fluid and electrolyte Decrease
Non absorbable Induced by e.toxin, transit T
substance Large volume diarrhea surface mucosal
Osmotic effect contact
Water retained absorption
Large volume Large volume
diarrhea diarrhea

Powerpoint Templates Page 5


Powerpoint Templates Page 6
Powerpoint Templates Page 7
Powerpoint Templates Page 8
Powerpoint Templates Page 9
Powerpoint Templates Page 10
Powerpoint Templates Page 11
Gangguan Defisit /gangguan Defisit cairan
Asam basa elektrolit

Pencegahan Higiene/sanitasi
Diare
imunisasi Lingkungan/orang

Kerusakan Translokasi Gangguan mikro


Mukosa usus bakteri Ekosistem mikro
intoleransi biota

Powerpoint Templates Page 12


Etiologi :

Penyebab Diare :
Infeksi Keracunan
Malabsorpsi Imunodefisiensi
Alerrgi Sebab lain

Terbanyak : Infeksi intestinal


Bakteri
Virus
Parasit
Jamur

Powerpoint Templates Page 13


Penyebab Patogen
75 % virus
25 % organisme patogen
Rota virus ( 50 % )
Enterotoxigenic E.coli ( 25 % )
Tidak teridentifikasi 25 %
Shigella 5 - 10 %
Campylobacter 5 - 15 %
Vibrio cholera 5 - 10 %
Salmonella Non Typhoid 10 %
Buku Ajar Diare Powerpoint Templates Page 14
Klasifikasi Diare
1. Diare akut : diare yang berlangsung
kurang dari 14 hari

2. Diare persisten atau diare kronis


adalah diare yang berlangsung lebih
dari 14 hari.

Powerpoint Templates Page 15


Derajat dehidrasi:

1. Diare tanpa dehidrasi

2. Diare dengan dehidrasi ringan-


sedang

3. Diare dengan Dehidrasi berat.

Powerpoint Templates Page 16


Powerpoint Templates Page 17
Powerpoint Templates Page 18
Powerpoint Templates Page 19
Powerpoint Templates Page 20
Powerpoint Templates Page 21
Mengenal tanda dehidrasi

Powerpoint Templates Page 22


Powerpoint Templates Page 23
Penanganan
Lima Langkah Tuntaskan Diare (LINTAS
DIARE):
1. Berikan oralit
2. Berikan tablet Zinc selama 10 hari
berturutturut
3. Teruskan ASI-makan
4. Berikan antibiotik secara selektif
5. Berikan nasihat pada ibu/keluarga
Buku Ajar Diare Powerpoint Templates Page 24
Penanganan

Powerpoint Templates Page 25


Powerpoint Templates Page 26
Powerpoint Templates Page 27
Powerpoint Templates Page 28
Powerpoint Templates Page 29
Oralit :
1. garam elektrolit
2. seperti natrium klorida (NaCl)
3. kalium klorida(KCl)
4. trisodium sitrat hidrat
5. Glukosa anhidrat.

Powerpoint Templates Page 30


Manfaat Oralit:
1. Mengganti cairan dan Elektrolit
2. Campuran glukosa dan garam yang
terkandung dalam oralit dapat diserap
dengan baik oleh usus penderita diare

Powerpoint Templates Page 31


Kapan oralit perlu diberikan?
Segera bila anak diare, sampai diare
berhenti.

Bagaimana cara pemberian oralit?


Satu bungkus oralit + air matang (200
cc).

Powerpoint Templates Page 32


Zinc :
zat gizi mikro yang penting untuk
kesehatan dan pertumbuhan anak.
Lebih 300 enzim tubuh bergantung
pada zinc.
Zinc berperan dalam fungsi imun

Powerpoint Templates Page 33


Apa manfaat zinc pada anak diare?
1. Pada saat diare, anak akan kehilangan
zinc
2. Mempercepat penyembuhan diare.
3. Zinc meningkatkan sistim kekebalan
tubuh mencegah risiko berulangnya
diare selama 2-3 bulan setelah anak
sembuh dari diare
4. membantu memperbaiki mucosa usus
yang rusak Powerpoint Templates Page 34
Studi WHO > 18 tahun
Manfaat zinc sebagai pengobatan diare
adalah mengurangi :
1. Prevalensi diare sebesar34%
2. Insidens pneumonia sebesar 26%
3. Durasi diare akut sebesar 20%; (4) Durasi
diare persisten sebesar 24%
4. Kegagalan terapi atau kematian akibat
diare persisten sebesar 42%.

Powerpoint Templates Page 35


Zinc diberikan selama 10 hari berturut-turut
dengandosis sebagai berikut:
Balita umur < 6 bulan: 1/2 tablet (10 mg)/
hari
Balita umur 6 bulan: 1 tablet (20 mg)/
hari

Bagaimana cara pemberian zinc?


Dilarutkan dalam 1 sendok air matang atau
ASI.
Untuk anak lebih besar, zinc dapat dikunyah.
Powerpoint Templates Page 36
Apakah setiap anak diare harus diberikan
antibiotik?
Tidak
Tidak semua kasus diare perlu antibiotik.
Antibiotik indikasi Diare berdarah
atau diare karena kolera, atau diare
dengan disertai penyakit lain.
resistensi kuman
Membunuh flora normal yang justru
dibutuhkan tubuh
Efek samping :gangguan fungsi ginjal, hati
dan diare Powerpoint Templates Page 37
Kenapa anti diare tidak boleh diberikan?
Menghambat gerakan usus kotoran
yang seharusnya dikeluarkan, justru
dihambat keluar kembung
Prolapsus pada usus (terlipat/terjepit)
berbahaya operasi

Powerpoint Templates Page 38


Terapi rasional

Tepat indikasi
Tepat obat
Tepat dosis
Tepat penderita
Waspada efek samping

Powerpoint Templates Page 39


Prinsip Terapi Cairan

Mengganti cairan dan elektrolit yang


hilang.
Memperbaiki gangguan asam basa.
Menjaga perfusi jaringan.
Rumatan.
Mengganti on going abnormal losses.
Tergantung individu.

Powerpoint Templates Page 40


Powerpoint Templates Page 41
Obat Anti diare /
Antibiotika !

Tergantung penyebab
Virus terbanyak
Bakteri
Powerpoint Templates
Parasit Page 42
Obat antimikroba / parasit untuk diare

Kolera :
Tetrasiklin 50mg/kg/hari dibagi 4 dosis ( 2 hari )
Furasolidon 5mg/kg/hari dibagi 4 dosis ( 3 hari )

Shigella : Trimetoprim 5-10mg/kg/hari First line


Sulfametoksasol 25-50mg/kg/hari
Dibagi 2 dosis ( 5 hari )
Asam Nalidiksat : 55mg/kg/hr , 4 dosis (5 hr )

Amebiasis : Metronidasol 30mg/kg/hr, 4 dosis ( 5-10 hari)


Untuk kasus berat :
Dehidro emetin hidrokhlorida 1-1,5 mg/kg ( maks 90mg )
( im ) s/d 5 hari tergantung reaksi ( untuk semua umur )

Giardiasis : MetronidasolPowerpoint Templates


15mg/kg/hr, 4 dosis ( 5 hari ) Page 43
Obat antisekretorik antidiare

Racecadotril ( acetorphan, Thiorphan)


Suatu obat baru yang ideal untuk diare
dapat menghentikan diare tanpa kembung

Loperamide
Obat anti diare yang masih banyak dipakai
cukup efektif tapi menyebabkan kembung

Powerpoint Templates Page 44


Akibat pemberian obat anti diare

Powerpoint Templates Page 45


Powerpoint Templates Page 46
Powerpoint Templates Page 47
QUESTIONS?

Powerpoint Templates Page 48

Anda mungkin juga menyukai

  • Case 10
    Case 10
    Dokumen43 halaman
    Case 10
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 12
    Case 12
    Dokumen36 halaman
    Case 12
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 8
    Case 8
    Dokumen46 halaman
    Case 8
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 10
    Case 10
    Dokumen43 halaman
    Case 10
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 7
    Case 7
    Dokumen49 halaman
    Case 7
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 10
    Case 10
    Dokumen43 halaman
    Case 10
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 3
    Case 3
    Dokumen46 halaman
    Case 3
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 7
    Case 7
    Dokumen49 halaman
    Case 7
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 10
    Case 10
    Dokumen43 halaman
    Case 10
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 6
    Case 6
    Dokumen4 halaman
    Case 6
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 1
    Case 1
    Dokumen54 halaman
    Case 1
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • MR Dr. BSN Sp.U 25-2-2021
    MR Dr. BSN Sp.U 25-2-2021
    Dokumen16 halaman
    MR Dr. BSN Sp.U 25-2-2021
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 8
    Case 8
    Dokumen46 halaman
    Case 8
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 5
    Case 5
    Dokumen9 halaman
    Case 5
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • MR Dr. BSN Sp.U 25-2-2021
    MR Dr. BSN Sp.U 25-2-2021
    Dokumen16 halaman
    MR Dr. BSN Sp.U 25-2-2021
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 2
    Case 2
    Dokumen51 halaman
    Case 2
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Case 3
    Case 3
    Dokumen46 halaman
    Case 3
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Skript 2
    Skript 2
    Dokumen5 halaman
    Skript 2
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Skript 3
    Skript 3
    Dokumen8 halaman
    Skript 3
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Skript 4
    Skript 4
    Dokumen7 halaman
    Skript 4
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • VARISES
    VARISES
    Dokumen3 halaman
    VARISES
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • MR - 16032021 - SHD - Crush Injury - Mardhiyyah
    MR - 16032021 - SHD - Crush Injury - Mardhiyyah
    Dokumen13 halaman
    MR - 16032021 - SHD - Crush Injury - Mardhiyyah
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • COMBUSTIO
    COMBUSTIO
    Dokumen28 halaman
    COMBUSTIO
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Skript 5
    Skript 5
    Dokumen6 halaman
    Skript 5
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Skript 1
    Skript 1
    Dokumen5 halaman
    Skript 1
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • VARISES
    VARISES
    Dokumen3 halaman
    VARISES
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Mini Cex Amelobkastoma
    Mini Cex Amelobkastoma
    Dokumen13 halaman
    Mini Cex Amelobkastoma
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • MR - 19-02-2021 - OEL - Fraktur Nasal
    MR - 19-02-2021 - OEL - Fraktur Nasal
    Dokumen11 halaman
    MR - 19-02-2021 - OEL - Fraktur Nasal
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Spondylolisthesis Morning Report
    Spondylolisthesis Morning Report
    Dokumen17 halaman
    Spondylolisthesis Morning Report
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat
  • Mini Cexxxx
    Mini Cexxxx
    Dokumen14 halaman
    Mini Cexxxx
    mardiah nurul
    Belum ada peringkat