Anda di halaman 1dari 16

Konsep, Teori Dan Aplikasi

Milieu Therapy
KELOMPOK II
LATAR BELAKANG
Manusia
merupakan Terapi lingkungan
mahluk sosiaL

Penggunaan terapi Lingkungan=


secara kelompok berpengaruh
Penggunaan terapi terhadap proses
secara kelompok penyembuhan

Perawatan y dalam Pasien psikotik =


rumah sakit =
membuat perasaan
penurunan daya
asing bagi klien nilai realitas
Konsep Milieu Theraphy
Milieu Therapy di dunia Barat sejak tahun
1960an
Perawat menggunakan semua lingkungan
rumah sakit dalam arti terapeutik
Perawat memberi kesempatan tumbuh dan
berubah perilaku dengan memfokuskan
pada nilai terapeutik dalam aktivitas dan
interaksi
Memberi kesempatan dukungan, pengertian,
berkembang sebagai pribadi yang
bertanggung jawab .
Klien dipaparkan pada peraturan, harapan,
tekanan peer, dan interaksi sosial.
Perawat mendorong komunikasi dan
pembuatan keputusan, meningkatkan harga
diri, belajar ketrampilan dan perilaku baru.
Tujuan : memampukan klien dapat hidup di
luar lembaga yang diciptakan melalui belajar
kompetensi yang diperlukan untuk beralih
dari rumah sakit ke komunitas.
Prinsip Penerapan Milieu
Theraphy
Ada beberapa prinsip terapi
lingkungan. Hummelvoll (2008) :
Kesukarelaan
Demokratisasi pasien
Komunikasi terbuka
Peran baru untuk perawat dan pasien
Mentoleransi gejala
Prinsip Penerapan Milieu
Theraphy
Menurut John Gundersons (1983) dalam Armiyadi
(2012) ada lima proses yang mendasari penerapan
Milieu Therapy
Pengendalian
Dukungan
Struktur
Keterlibatan dan
Validasi
Keuntungan dari pelaksanaan
terapi lingkungan di rumah sakit
Pasien tidak lagi menyendiri
Pasien dapat berinteraksi dengan
keluarga dan lingkungan sekitar
Pengetahuan pasien dan keluarga
terhadap terapi bertambah
Pasien lebih terampil kreatifitasnya
Dapat mencegah kekambuhang
angguan jiwa pada pasien
Macam-macam terapi lingkungan
Terapi rekreasi, contohnya: berjalan-jalan ke
taman atau kebun binatang dan lainnya
Terapi kreasi seni contohnya: terapi musik,
menari, menggambar, membaca dan lainnya.
Pet therapy, contohnya kerja bakti, karang
taruna, pengajian dan lainnya.
Plant therapy, misalnya menanam, merawat
dan menyayangi hewan peliharaan dan
lainnya
TUJUANNYA ...

Meningkatkan pengalaman positif pasien


khususnya yang mengalami gangguan
mental, dengan cara membantu individu
dalam mengembangkan harga diri.
Meningkatkan kemampuan untuk
berhubungan denagan orang lain.
Menumbuhkan sikap percayapada orang lain
Mempersiapkan diri kembali kemasyarakat.
Mencapai perubahan yang positif
Manfaatnya....
Penurunan kecemasan.
Meningkatkan pengetahuan sumber daya
masyarakat.
Menurunkan isolasi sosial.
Meningkatkan fungsi sosial.
Pengembangan ketrampilan baru.
Meningkatkan kemandirian
Memperkaya rohani pembangunan.
Meningkatkan ekspresi kreatif.
PERAN KELUARGA
DALAM TERAPI LINGKUNGAN
Keluarga harus memiliki pengetahuan,
pengalaman tentang kejiwaan dan gangguan
serta terapi agar pasien mendapatkan kebutuhan
yang terbaik.
Komunikasi terbuka antara penderita dan
anggota keluarga
Keluarga juga harus bersikap bersahabat atau
berteman.
Penuh prihatin
Lembut dan tegas
Pencipta lingkungan yang aman dan nyaman.
Hasil Penelitian Terkait Milieu
Terapi
Hasil Penelitian Terkait Milieu
Terapi
Peran perawat dan pasien dalam pelaksanaan
milieu terapi di Rumah Sakit
PERAN PASIEN PERAN PERAWAT
Yurkovich (1989) dalam dalam Menurut Hummevoll (2008). Bagi perawat, mereka
harus mendukung pasien melalui fase ini. Peran
Armiyadi (2012) perawat adalah sebagai berikut:
Merangsang perubahan perilaku.
menggambarkan tiga fase Bersikap terbuka dan dapat dipercaya
yakni : Perawat harus berkontribusi untuk
mengembangkan atmosfir yang memungkinkan
Pendatang Baru pasien untuk mengadopsi perilaku baru
Konfrontasi,perawat harus memanfaatkan interaksi
Anggota Dan dengan pasien

Pemimpin Pemimpin,dalam kegiatan terapi lingkungan
Kesimpulan
Terapi lingkungan adalah segala sesuatu yang ada di lingkungan
kita, yang diciptakan untuk pengobatan termasuk fisik dan
sosial. Suatu manipulasi ilmiah pada lingkungan yang bertujuan
untuk menghasilkan perubahan pada perilaku pasien dan untuk
mngembangkan keterampilan emosional dan sosial.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai