Anda di halaman 1dari 18

COMPREHENSIVE

TRAUMA SURVEY
PSIK UNGRES
Pengelolaan Penderita
 Primary Survey
 Secondary Survey
PRIMARY SURVEY

 A: Airway, menjaga airway dengan


kontrol servikal
 B: Breathing, menjaga pernafasan
dengan ventilasi
 C: Circulation: dengan kontrol
perdarahan
 D: Disability, status neurologis
 E: Exposure/Environmental control,
buka baju penderita, tetapi cegah
hipotermia
 Selama primary keadaan yang mengancam
nyawa harus dikenali, dan resusitasinya
dilakkan pada saat itu juga
 Dalam penyajian berdasarkan urutan
(sekuensial), tapi dalam praktek sering
dilaksanakan bebarengan (Simultan)
Airway : Jalan Nafas
 Cek patensi jalan nafas
 Pemeriksaan adanya obstruksi jalan nafas
 Dapat menggunakan chin lift atau jaw thrust
 Proteksi vertebra cervikal (serta spinal cord)

Ingat : Anggaplah ada fraktur servikal pada


setiap penderita multi trauma, terlebih bila
ada gangguan kesadaran atau perlukaan di
atas klavikula
Breathing
 Look, listen, and Feel
 Airway yang baik tdk menjamin ventilasi baik
 Ventilasi baik dilihat dari paru, dinding dada
dan diafragma
Circulation
 Cek dan kontrol perdarahan
 3 penemuan klinis:
1. Tingkat kesadaran
2. Warna kulit
3. Nadi
 Perdarahan eksternal dihentikan dengan
penekanan pada luka
Disability
 AVPU:
A: Alert (sadar)
V: Respon terhadap rangsang suara
P: Respon terhadap rangsang nyeri (pain)
U: Unresponsive (tidak ada respon)
Glasgow Coma Scale
Eye opening ( buka mata )

Open spontaneously 4  Buka mata spontan


Open to command 3  Buka mata diperintah
Open to pain 2  Buka mata karena nyeri
 Tidak buka meski
None 1 dirangsang nyeri
Glasgow Coma Scale
Best verbal response (bicara)

Oriented 5  Orientasi baik


Confused 4  Bingung
Inappropriate words 3  Bicara tak tepat
Inappropriate sounds 2  Suara tak jelas
None 1  Diam
Glasgow Coma Scale
Best motor response (gerak ekstremitas)

Obeys command 6  Menurut perintah


Localises to pain 5  Menunjuk tempat nyeri
Withdraws to pain 4  Menarik menjauhi nyeri
Abnormal flexion 3  Fleksi abnormal thd nyeri
(dekortikasi)
Extensor response 2  Ekstensi thd nyeri
(deserebrasi)
None 1  Tak ada gerakan
Exposure/Environtment
 Penderita dibuka tetapi tetap mencegah
hipotermi
Adjunct (tambahan)
 Monitor EKG
 Kateter urin dan lambung
 Monitor Pulse oksimetry
 Pemeriksaan rontgen dan pemeriksaan
tambahan lainnya
Secondary Survey
 Tujuan dari primary survey yaitu deteksi dan
pemberian pertolongan pada pasien dengan
kondisi mengancam jiwa
 Tujuan dari secondary survey yaitu
mendeteksi dan memberikan pertolongan
secara menyeluruh setelah tindakan primary
survey sampai pasien stabil jika
memungkinkan.
Tiga unsur utama dalam melakukan
tindakan secondary survey

1. Vital signs monitoring


2. Top-to-toe survey
3. Medical history (AMPLE)
Secondary Survey
 Baru dilakukan setelah primary survey
 Anamnesis:
A: Alergi
M: Medikasi
P: Past illness
L: Last meal
E: Event/Environtment yang berhubungan
dengan kejadian trauma
Pemeriksaan Fisik
1. Kepala
2. Maksilofasial
3. Vertebra servikalis dan leher
4. Thorax
5. Abdomen
6. Perineum, rektum,vagina
7. Muskuloskeletal
8. Neurologis
Tambahan
 CT scan kepala, dada, abdomen, spine

Reevaluasi

Anda mungkin juga menyukai