Anda di halaman 1dari 18

BAHASA SEBAGAI SARANA

BERPIKIR ILMIAH

dr. Amiruddin Eso, M.Kes


Pengantar BAHASA
• Bahasa berperan penting dalam hidup
manusia
• Keunikan manusia tidak terletak pada
kemampuan berpikirnya melainkan
kemampuan berbahasa
• Manusia sebagai Animal Symbolicum
• Manusia sebagai homo sapiens
• Bahasa sebagai sarana komunikasi
FUNGSI BAHASA
Secara umum :
koordinator kegiatan masyarakat
Penetapan pemikiran dan
pengungkapan
Penyampaian pikiran dan perasaan
Penyenangan Jiwa
Mengurangi kegoncangan Jiwa
Fungsi Bahasa Secara Spesifik
Fungsi Instrumental
Fungsi Regulatoris
Fungsi Interaksional
Fungsi Personal
Fungsi Heuristik
Fungsi Imajinatif
Fungsi Representasional
Syarat sebagai Sarana Ilmiah
Sarana ilmiah merupakan ilmu dalam artian
bahwa merupakan kumpulan pengetahuan
yang didapatkan berdasarkan metode
ilmiah seperti menggunakan pola berpikir
induktif dan deduktif dalam mendapatkan
pengetahuan
Tujuan mempelajarinya agar dapat
melakukan penelaahan ilmiah dengan baik.
Bahasa Sebagai Sarana Ilmiah
 Bahasa sebagai alat komunikasi verbal yang
digunakan dalam proses berpikir ilmiah dimana
bahasa merupakan alat berpikir dan alat
komunikasi untuk menyampaikan pendapat
kepada orang lain berdasarkan logika induktif
dan deduktif.
 Premis yang dibangun tidak lepas dari bahasa
 Komunikasi ilmiah
 Bersifat Reproduktif : Jika pengirim komunikasi
mengatakan “X”, maka pesan yang diterima
oleh pendengar juga “X”
Bahasa Agama
Bahasa agama sebagai kalam ilahi yang
terabadikan dalam kitab suci
Bahasa agama sebagai ungkapan serta
prilaku keagamaan seseorang atau
kelompok sosial
Gaya bahasa agama selain deskriptif juga
menggunakan gaya preskriptif
Gaya bahasanya bersifat perintah dan
larangan
Gaya bahasa dalam kitab suci tidak
terbantahkan
Matematika Sebagai Sarana
Berpikir Ilmiah

dr. Amiruddin Eso, M.Kes


Pendahuluan
• Abad ke-20 seluruh kehidupan manusia
sudah mempergunakan Matematika
mulai perhitungan sederhana sampai
yang rumit
• Matematika mempunyai peranan dalam
berpikir deduktif.
Fungsi Matematika
• Sebagai Bahasa yang mengatasi
kekurangan bahasa verbal
• Menghilangkan sifat majemuk dan
emosional dari bahasa
• Lambang dan simbol yang dibuat sesuai
kesepakatan
• Bahasa verbal mengungkapkan yang
bersifat kualitatif dan matematika
menampilkan kuantitatif.
Matematika sebagai sarana
berpikir deduktif
Misal : A termasuk lingkungan B,
sedangkan B tidak ada hubungan
dengan C, maka A tidak ada hubungan
dengan C
(A∁B)∩(B∅C)→(A∅C)
Matematika untuk Ilmu Alam dan
Sosial
Penggunaan lambang bilangan untuk
perhitungan dan pengukuran
Ilmuwan menggunakan model matematis
disebabkan oleh :
Bahasa matematis merupakan cara mudah
dalam memformulasikan hipotesisnya hipotesa
keilmuan
 Para ilmuwan dapat meninggalkan perincian
yang tidak penting. Jika model itu
diformulasikan dalam satu bentuk yang abstrak,
maka merupakan cabang matematika
Statisik Sebagai Sarana
Berpikir Ilmiah

dr. Amiruddin Eso, M.Kes


Pengertian Statistik
 Awalnya diartikan sebagai keterangan yang
dibutuhkan oleh negara dan berguna bagi
negara
 Etimologi berasal dari kata status (bahasa Latin)
= State (Inggris)= negara (Indonesia)
 Istilah statistik: diartikan sebagai data statistik,
kegiatan statistik, metode statistik, ilmu statistik
 Kata statistik bisa berarti tabel, grafik, daftar
informasi, angka-angka, informasi
Statistika : ilmu pengumpulan, analisis dan
klasifikasi data, angka sebagai dasar untuk
induksi
Ilmu Statistik
 Ilmu statistik adalah ilmu pengetahuan yang
mempelajari dan memperkembangkan prinsip-
prinsip, metode dan prosedur yang perlu
ditempuh atau dipergunakan dalam rangka :
 Pengumpulan data angka
Penyusunan & Pengaturan data angka
Penggambaran /pelukisan data angka
Penganalisisan data angka
Penarikan kesimpulan
Pembuatan perkiraan (estimation)
Penyusunan ramalan (prediction) secara ilmiah
Peranan Statistika dalam Tahap
Metode Ilmiah
Observasi : analisis mana yang akan
dipakai dalam observasi dan tafsiran mana
yang akan dihasilkan
Hipotesis : Mengklasifikasikan,
mengikhtisarkan dan menyajikan hasil
observasi dalam bentuk yang dapat
dipahami dalam mengembangkan hipotesis
(statistik deskriptif)
Ramalan (Hipotesis)
Pengujian Kebenaran
Logika Sebagai Sarana Berpikir ILmiah
Logika
• Logika Sebagai sarana berpikir sistematis, valid dan dapat
dipertanggung – jawabkan
• Aturan cara berpikir yang Benar:
a. Mencintai kebenaran
b. Mengetahui dengan sadar apa yang dikerjakan
c. Mengetahui dengan sadar apa yang dikatakan
d. Membuat perbedaan dan klasifikasi yang semestinya
e. Mencintai definisi yang tepat
f. Mengetahui dengan sadar mengapa menyimpulkan
begini
g. Hindari kesalahan dengan segenap usaha dan tenaga
serta sanggup mengenali jenis, macam dan nama kesalahan
serta sebab kesalahan /penalaran

Anda mungkin juga menyukai