Anda di halaman 1dari 20

Pendahuluan

Pengertian Evaluasi, Asesmen,


Pengukuran, dan Penilaian
Pembelajaran
Maret 2015
APAKAH ASESMEN ITU?

Asesmen: Penaksiran
(to asssess = menaksir)

Ada yang menganggap sebagai


sinonim dari:

PENILAIAN, PENGUKURAN,
PENGUJIAN, EVALUASI

Samakah maknanya??
2/12/2018 3
Pengukuran, Penilaian dan Evaluasi

Mengukur adalah membandingkan


sesuatu dengan satu ukuran
tertentu yg bersifat kuantitatif

Maret 2015
Menilai adalah mengambil suatu
keputusan terhadap sesuatu
dengan ukuran baik buruk;
penilaian bersifat kualitatif

2/12/2018 5
Mengadakan evaluasi berarti
meliputi kedua langkah di atas,
yakni mengukur dan menilai

2/12/2018 6
• Pengukuran, penilaian dan evaluasi
merupakan kegiatan yang bersifat
hierarki.

• Artinya ketiga kegiatan tersebut (dalam


proses belajar mengajar) tidak dapat
dipisahkan satu sama lain, dan dalam
pelaksanaannya harus dilaksanakan
secara berurutan

Maret 2015 7
Evaluasi
Kegiatan untuk mengumpulkan
informasi tentang bekerjanya
sesuatu, dan informasi tersebut
digunakan untuk menentukan
alternatif yang tepat dalam
mengambil keputusan
(Suharsimi Arikunto, 2004)

8
Maret 2015
Tujuan
Evaluasi Pembelajaran

Untuk mengetahui taraf efisiensi metode yang di


gunakan oleh pendidik

Mengetahui seberapa jauh hasil yang telah dicapai


dalam proses pembelajaran

Mengetahui apakah materi yang di pelajari dapat


dilanjutkan dengan bahan yang baru/diulangi

2/12/2018 9
Lanjutan

Untuk mengetahui efektifitas proses


pembelajaran yang dilaksanakan

Untuk mengetahui kesesuaian persepsi


dan pemikiran peserta didik dalam
mengikuti proses pembelajaran.

Untuk mengetahui apakah komponen-


komponen dalam proses pembelajaran
sudah memberikan kontribusi positif
bagi proses pembelajaran.

Maret 2015 10
Mengetahui sejauh mana perkembangan
dari pelaksanaan pembelajaran

Mengetahui dampak apa yang terjadi dari


proses pembelajaran

Bahan pertimbangan untuk menentuakan


proses selanjutnya agar lebih efektif dan
efisien

Maret 2015 11
Tujuan Pembelajaran
(TIU/Kompetensi Utama/
Stand. Kompetensi)

Kemampuan
Awal
MENJADI POLA HIDUP

KEMAMPUAN SIKAP/NILAI MENGATUR DIRI


(AFEKTIF)
MENGHARGAI

MENANGGAPI

MENERIMA

NATURALISASI
KETERAMPILAN
(PSIKOMOTOR) MERANGKAIKAN

KETEPATAN

MENGGUNAKAN

MENIRU
KEMAMPUAN BERPIKIR
(KOGNITIF)

MENGEVALUASI

MENSINTESIS
MENSINTESIS

MENGANALISIS MENCIPTAKAN/
BERKREASI
MENERAPKAN

MEMAHAMI MENGEVALUASI

MENGINGAT
MENGANALISIS
MENGANALISIS

(Bloom - 1956)
MENERAPKAN
MENERAPKAN

MENGERTI

MENGINGAT
(Revisi : David R. Krathwohl, 2001)
Langkah-Langkah Evaluasi

Persiapan

Pelaksanaan

Tindak lanjut
Persiapan :

1. Membentuk dan mengorganisasi tim pelaksana


2. Mengidentifikasi dan menentukan aspek-aspek
dan indikator apa yang akan dievaluasi
3. Menyusun rencana kegiatan evaluasi pembelajaran
4. Menyusun kisi-kisi instrumen
dan teknik evaluasi proses pembelajaran.
5. Menyiapkan sarana pendukung
6. Mengatur jadwal dan petugas pelaksana lapangan
Pelaksanaan

1. Mengumpulkan data dan informasi


2. Mengelola data dan informasi
3. Menganalisis temuan
4. Mendeskripsikan temuan
Tindak lanjut

1. Menyusun laporan
2. Menyampaikan hasil pelaksanaan
evaluasi kepada yang berkepentingan
3. Melakukan perbaikan dan pengembangan
pelaksanaan pempelajaran setelah
diketahui hasil dari evaluasi.
ISU-ISU ASESMEN
 ISU BIDANG PENDIDIKAN YG TERKAIT
DG ISU ASESMEN & / EVALUASI
UAN/ UN/ EBTANAS
 dapatkah mengevaluasi pencapaian
tujuan kurikulum?

EVALUASI PEMBELAJARAN SBI/


KELAS UNGGULAN (sejenisnya)

OLIMPIADE

Maret 2015 19
PPG/ PLPG
SERTIFIKASI GURU
SISTEM PENILAIAN/
EVALUASI KURIKULUM
(sudah tepatkah yg telah dilakukan?)

Cari isu-isu menarik lainnya!!

Maret 2015 20

Anda mungkin juga menyukai